Anda di halaman 1dari 11

NAMA KELOMPOK

7
SIRUP
SIRUP
Sirup adalah sediaan cair berupa larutan yang mengandung
sakarosa.(FI edisi III)
Sirup adalah sediaan pekat dalam air dari gula atau perngganti
gula dengan atau tanpa penambahan bahan pewangi dan zat
obat (ansel, 1989)
KOMPONEN SIRUP
1. Gula, untuk memberi rasa manis dan kental.
2. Pengawet anti mikroba, untuk menjaga kestabilan obat dalam penyimpanan agar
dapat bertahan lebih lama dan tidak ditumbuhi oleh mikroba atau jamur.
3. Pengaroma, untuk memberikan aroma yang enak dan wangi.
4. Pewarna, untuk memperbaiki penampilan sirup.
5. Zat antioksidan, untuk mencegah proses oksidasi dengan cepat.
MACAM MACAM SIRUP:
1. Sirup simpleks, mengandung 65% gula dalam larutan nipagin 0,25% b/v.
2. Sirup obat, mengandung satu atau lebih jenis obat dengan atau tanpa zat
tambahan dan digunakan untuk pengobatan.
3. Sirup pewangi, tidak mengandung obat tetapi mengandung zat pewangi atau
penyedap lain. Tujuan pengembangan sirup ini adalah untuk menutupi rasa tidak
enak dan bau obat yang tidak enak (Anief, 1986). Contoh : sirup thyamin
KELEBIHAN SIRUP
1. Merupakan campuran yang homogen
2. Obat lebih mudah diabsorbsi
3. Mempunyai rasa manis
4. Mudah diberi aroma dan warna sehingga menimbulkan daya tarik untuk anak
5. Membantu pasien yang mendapat kesulitan dalam menelan obat 
KEKURANGAN SIRUP
1. Ada obat yang tidak stabil dalam larutan
2. Volume dan bentuk larutan lebih besar sukar ditutupi rasa dan baunya dalam
sirup
3. Cepat menkristal jika keadaan dingin
4. Harga relative mahal
FUNGSI SIRUP
1. Sebagai obat
Misal : Chlorfeniramini maleatis sirupus
2. Sebagai corigens saporis (penambah rasa)
Misal : Sirup simplex
3. Sebagai corigens odoris (penambah bau)
Misal : Sirup auranti
4. Sebagai corigens coloris (penambah warna)
Misal : Sirup rhoedos
5. Pengawet
Misal : Sediaan dengan konsentrasi gula tinggi
CARA PENYIMPANAN

1. Di simpan di suhu sejuk.


2. Terhindar dari cahaya matahari secara langsung.
3. Tutup rapat penutup botol setelah digunakan.
CONTOH SIRUP
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai