Anda di halaman 1dari 14

PENINGKATAN

EFESIENSI DAN
EFEKTIVITAS
PENDIDIKAN
2

HELLO!
Kelompok 6

JULIANA SIBARANI
NURLIANA SYINTIA DEWI
SRI IRAWATI
3

PENGERTIAN
Berdasarkan pendapat para ahli, efisiensi adalah suatu
kemampuan untuk menggunakan sumberdaya
seminimal mungkin, namun mencapai
hasil/tujuan/sasaran sebagaimana yang
diinginkan.Sedangkan efektivitas adalah derajat
dimana sebuah sistem sosial mencapai tujuannya.
4

Faktor penyebab terjadinya


masalah pendidikan di
Indonesia

1.      Masalah efisiensi

Masalah efisiensi pendidikan berkenaan dengan


proses pengubahan atau transformasi masukan
produk (raw input) menjadi produk (output).  
Salah satu cara menentukan mutu transformasi
pendidikan adalah :
Mengitung besar kecilnya penghamburan
pendidikian (educational wastage), dalam arti
mengitung jumlah murid/mahasiswa/peserta
didik yang putus sekolah, mengulang atau
selesai tidak tepat waktu.
» Masalah efisiensi pendidikan dapat terjadi
karena berbagai faktor, yaitu tenaga
kependidikan, peserta didik, kurikulum,
program belajar dan pembelajaran,
sarana/prasarana pendidikan, dan suasana
sosial budaya.
2. Masalah efektivitas pendidikan

Masalah efektivitas pendidikan berkenaan


dengan rasio antara tujuan pendidian
dengan dengan hasil pendidikan (output),
artinya sejauh mana tingkat kesesuaian
antara apa yang diharapkan dengan apa
yang dihasilkan, baik dalam hal kuantitas
maupun kualitas
Demikian pula masalah efektivitas pendidikan
juga dapat terjadi karena faktor tenaga
kependidikan, peserta didik, kurukulum,
program belajar dan pembelajaran, serta
sarana/prasarana pendidikan.
» Pendidikan merupakan proses yang bersifat
teleologis, yaitu diarahkan pada tujuan tertentu,
yaitu berupa kualifikasi ideal.

Contoh :
Jika peserta didik telah menyelesaikan
pendidikannya namun belum menunjukkan
kemampuan dan karakteristik sesuai dengan
kualifiksi yang diharapkan berarti adalah
masalah efektivitas pendidikan.
Solusi untuk Mengatasi Masalah Pendidikan di
Indonesia.

1. Tenaga Kependidikan sebagai figur utama proses


pendidikan
2. Tenaga kependidikan sebagai manajer pendidikan
3. Masalah pendidikan dan kualitas manajemen
pendidikan
Solusi yang dapat diterapkan adalah bebaskan sekolah
dari usaha bisnis, untuk meningkatkan kualitas
tenaga pengajar dilaksanakannya berbagai pelatihan
guru yang berkesinambungan, dan mengusahakan
isi, metode, dan bentuk pendidikan yang tepat guna,
tepat saat, menarik dan mengesankan.

 
» Contohnya guru hendaknya lebih kreatif, inovatif,
terampil, dan berani berinisiatif dalam
mengembangkan model-model pengajaran secara
variatif. Solusi permasalahan pemerataan
pendidikan yaitu pemberian beasiswa dengan
sasaran yang tepat misalnya untuk siswa yang
berprestasi tetapi dari segi ekonomi kurang mampu,
pemberian insentif kepada guru yang bertugas di
wilayah terpencil, pemantapan sistem pendidikan
terpadu untuk anak yang memiliki kelainan, serta
meningkatkan keterlibatan masyarakat dalam
menunjang pendidikan yang berkualitas. 
13

THANKS!
Any questions?
Kesimpulan

Masalah efektifitas, efisiensi, pemerataan dan


relevansi pendidikan merupakan masalah yang
paling besar dalam pendidikan indonesia . Solusi
permasahan efektifitas dan efisiensi pendidikan
adalah Memberikan kebebasan kepada peserta
didik untuk memilih pendidikan sesuai dengan
minat, kemampuan, dan kebutuhan kearah
perkembangan yang optimal, berkaitan dengan
mahalnya biaya pendidikan i.

Anda mungkin juga menyukai