Anda di halaman 1dari 27

Presentasi

BUGEMM
Nama: Muhammad Hilman Qaedi
Firas Indrapati
Kelas : XI MIPA 4

Judul BUGEMM
Menganalisis Pengaruh Wisata Edukasi Tahun 2018 Terhadap Minat,
Tujuan, dan Cita-cita Siswa SMA Plus Negeri 17 Palembang
• Pendahuluan
BAB I

BAB • Landasan Teori


II
• Prosedur PenelitianHasil dan
BAB Pembahasan
III
BAB I

Manfaat
Penelitian
Tujuan
Penelitian
Rumusan
Masalah
Latar
Belakang
1.1 Latar Belakang

Manfaat yang Tingginya biaya yang


didapatkan dari diperlukan untuk
program wisata mengikuti program
edukasi wisata edukasi
1.2 Rumusan Masalah

Apakah program wisata edukasi mempengaruhi minat siswa


terhadap universitas yang diinginkanya?

Apakah ada siswa yang tujuannya setelah lulus SMA berubah


karena mengikuti program wisata edukasi?

Apakah manfaat yang paling dirasakan siswa setelah mengikuti


program wisata edukasi?
1.3 Tujuan Penelitian

Untuk mengetahui apakah program wisata edukasi mempengaruhi


minat siswa terhadap universitas yang diinginkanya.

Untuk mengetahui apakah ada siswa yang tujuannya setelah lulus


SMA berubah setelah mengikuti program wisata edukasi.

Untuk mengetahui manfaat yang paling dirasakan siswa setelah


mengikuti program wisata edukasi.
1.4 Manfaat Penelitian

Sekolah Pembaca Penulis


BAB II
Landasan
Teori
2.1Wisata Edukasi

Wisata edukasi atau study tour adalah pembelajaran dengan


membawa peserta didik mempelajari bahan-bahan atau sumber-
sumber belajar di luar kelas dengan maksud agar peserta didik
lebih memahami serta memiliki wawasan yang luas tentang bahan
ajar yang dipelajarinya di dalam kelas.
2.2 Minat

minat adalah perhatian yang


mengandung unsur-unsur
perasaan. Minat merupakan
dorongan atau keinginan dalam
diri seseorang pada objek
tertentu. Misalnya, minat
terhadap pelajaran, olahraga,
atau hobi.
2.3 Tujuan

merupakan penjabaran visi


dan misi dan merupakan hal
yang akan dicapai atau
dihasilkan oleh organisasi
atau perusahaan
2.4 Cita-cita

menurut definisi adalah keinginan, harapan, atau


tujuan yang selalu ada dalam pikiran dan sesuatu
untuk dicapai

Sedangkan Menurut Arhaadesin


Cita-cita adalah suatu impian dan harapan
seseorang akan masa depannya, bagi sebagian
orang cita-cita itu adalah tujuan  hidup dan  bagi
sebagian yang lain cita-cita itu hanyalah angan-
angan belaka.
2.5 Pengaruh

Secara umum pengaruh dapat diartikan sebagai


daya tarik yang ada atau timbul dari sesuatu
yang ikut memberntuk watak, kepercayaan atau
perbuatan seseorang.
BAB
III
3.1 Definisi Operasional Istilah

Pengaruh Minat

Cita-cita Tujuan
3.2 Populasi dan Sampel

Populasi:
Sampel: 30
133
3.3 Metode Penelitian

Metode Deskriptif
Penelitian Analisis
3.4 Teknik Pengumpulan Data

Teknik
Pengumpulan Data

Kuisioner
3.5 Teknik Analisis Data

Teknik
Analisis Data

Kuantitatif &
kualitatif
4.1 Hasil Penelitian
Pertanyaan Pilihan Frekuensi Persentase(%)

Ya 11 73
Apakah Tidak 4 27
anda mengikuti program
Pertanyaan 1 wisata edukasi karena anda
ingin lebih banyak
mengetahui tentang kuliah Lainya… 0 0
dan kedinasan?

Total 15 100

Pertanyaan Pilihan Frekuensi Persentase(%)

Ya 7 46
Apakah anda telah Tidak 4 27
memiliki minat, tujuan dan
Pertanyaan 2 cita-cita yang jelas sebelum
anda mengikuti program
Tidak terlalu 4 27
wisata edukasi?

Total 15 100
Pertanyaan Pilihan Frekuensi Persentase(%)

Apakah setelah mengikuti Ya 9 60


program wisata edukasi
terjadi perubahan pada
Pertanyaan 3 minat, tujuan, dan cita-cita
anda?
Tidak 6 40

Total 15 100

Pertanyaan Pilihan Frekuensi Persentase(%)

Ya 9 60
Tidak 0 0
Jika pada pertanyaan no 3 Tidak, bahkan
anda menjawab ya, apakah
Pertanyaan 4 perubahan tersebut
perdampak 0 0
negatif
berdampak positif bagi
anda? Pertanyaan no 3
saya menjawab 6 40
tidak
Total 15 100
Pertanyaan Pilihan Frekuensi Persentase(%)

Ya 6 40
Apakah setelah mengikuti
program wisata edukasi
Pertanyaan 5 semangat belajar anda Tidak 4 27
bertambah?

Tidak terlalu 5 33
Total 15 100

Pertanyaan Pilihan Frekuensi Persentase(%)


Ya 7 47

Apakah setelah mengikuti


program wisata edukasi Tidak 2 13
Pertanyaan 6 semangat berlatih anda
bertambah?
Tidak terlalu 6 40

Total 15 100
Pertanyaan Pilihan Frekuensi Persentase(%)

Ya 6 40
Apakah dengan mengikuti Tidak 7 47
program wisata edukasi,
Pertanyaan 7 anda menjadi ingin masuk
kedinasan? Tidak terlalu 2 13

Total 15 100

Persentase(
Pertanyaan Pilihan Frekuensi
%)
Apakah dengan Ya 10 67
mengikuti program
wisata edukasi, anda Tidak 2 13
menjadi ingin masuk Tidak
3 20
Pertanyaan 8 kuliah? terlalu
Total 15 100
Pertanyaan Pilihan Frekuensi Persentase(%)

Ya 10 67
Apakah program wisata
edukasi bermanfaat bagi
anda? Tidak 2 13
Tidak terlalu 3 20
Total 15 100
Pertanyaan 9

Pertanyaan Jawaban

Apakah manfaat yang paling Pengalaman, pengetahuan, motivasi,


Pertanyaan 10 anda rasakan setelah mengikuti hiburan serta rekreasi, mempererat
wisata edukasi? keakraban,
BAB V

SIMPUL SARAN
AN
Sesi Tanya Jawab

Anda mungkin juga menyukai