Anda di halaman 1dari 14

PRINSIP-PRINSIP

FILSAFAT SOSIAL:
KEBEBASAN
B Y : S O N I A N U R P R A M E S WA R I
MENGENAL FILSAFAT SOSIAL

• Everyman’s Encyclopedia disebutkan filsafat sosial adalah “aspek


filsafat yg memakai metode filosofis utk membahas masalah2
kehidupan sosial dan sejarah sosial.
• The Cambridge Dictionary of Philosophy, filsafat sosial secara umum
berarti filsafat ttg masyarakat yg byk komponennya (ekonomi, sejarah,
filsafat politik, kebykan yg dienal sbg etia, dan filsafat hukum).
• Filsafat sosial mempunyai dua aktivitas konseptual yg menjelaskan apa
yg seadanya (what the really isI) dan normatif yg menjelaskan apa yg
seharusnya (what the really ought to be).
• Filsafat sosial tidak selalu dipenuhi oleh penjelasan2 ttg masyarakat,
tetapi juga penjelasan ttg bagaimana mengubah masyarakat. Sifatnya
“pemberontakan”.
PENGERTIAN KEBEBASAN

• Kebebasan adalah konsep yg muncul dari filsafat politik dan


mengidentifikasi kondisi dimana individu mempunyai hak utk
bertindak menurut kehendaknya.
• Pembagian kebebasan dibedakan menjadi :
• Kebebasan positif adalah adanya kebebasan bagi individu utk
memenuhi kehendaknya.
• Kebebasan negatif adalah tidak adanya pihak lain yg
mencapuri urusannya.
KEBEBASAN MENURUT PARA AHLI

• Thomas Hobbes, kebebasan utk menolak mengakui kesalahan


diri sendiri.
• John Locke mengemukakan ide tentang kebebasan alamiah
dan kebebasan partisipasi politik.
• John Stuart Mill mencoba menekankan pada kebebasan
berpikir dan berekspresi.
• Jadi yg dpt dimengerti dari konsep kebebasan adalah tiadanya
paksaan dari kehendak yg lain, baik itu individu, kelompok,
atau negara (Irani dalam Braham).
• Kebebasan seseorang adalah tiadanya intervensi manusia atas
penggunaan seseorang akan kuasanya (Baldwin).
KEBEBASAN DAN KEADILAN (1)

• Ide keadilan dalam masyarakat adanya prinsip kebebasan


karena dgn prinsip ini ada pengakuan akan kehadiran orang
lain yg mempunyai kebebasan yg sama disebut alteritas
(persamaan pengakuan).
• Kant menyatakan hanya ada satu hak bawaan dan ia
formulasikannya dalam kerangka distribusi kebebasan yg
setara.
• Adanya fakta2 keterbatasan waktu dan ruang atau sumber2
material yg membuat adanya hubungan antara kebebasan dan
keadilan.
KEBEBASAN DAN KEADILAN (2)

• John Rawls mengajuan konsepsi tentang keadilan yg terkait


erat dgn idenya tentang kebebasan, sbg berikut :
• Seluruh nilai sosial → kebebasan dan kesempatan
pendapatan dan kekayaan
basis2 kehormatan diri
Didistribusikan secara sama kecuali distribusi yg timpang dari
salah satu.
• Gambaran pokok dari konsepsi keadilan dari Rawls adalah :
• Prinsip pertama, prinsip kebebasan setara yg teragung.
• Prinsip kedua, ketimpangan sosial dan ekonomi itu diatur.
KEBEBASAN DASAR (1)

• Kebebasan tdk lagi dalam artian umum, tetapi merujuk pada


kebebasan2 (liberties) dasa atau fundamental yg dipahami sbg
sesuatu yg diakui secara hukum dan dilindungi dari intervensi.
• Maka formulasi akhir dari ide kebebasan dari Rawls adalah
sbg berikut :
• Setiap orang mempunyai hak yg sama pada sistem total yg
paling ekstensif tentang kebebasan dasar yg sama bersesuaian
dgn sistem kebebasan yg sama bagi semua.
KEBEBASAN DASAR (2)

• Terdapat dua kasus kebebasan dapat dibatasi hanya demi


kebebasan itu sendiri, yaitu :
a. Kebebasan yg kurang ekstensif hrs memperkuat sistem total
kebebasan yg dirasai bersama oleh semua.
b. Kekurangbebasan dari kebebasan yg setara hrs bisa diterima
oleh mereka yg mempunyai kebebasan yg kurang.
• Rawls memberikan daftarnya sebagai hal2 yg penting dalam
kebebasan dasar, yaitu kebebasan politik, kebebasan berbicara
dan berkumpul, kebebasan nurani dan kemerdekaan berpikir,
kemerdekaan pribadi, yg termasuk kebebasan dari penindasan
psikologis dan serangan fisik jg penghancuran, hak utk
mempunyai kepemilikan pribadi dan kebebasan dari
penangkapan dan penawanan arbitrer.
KEBEBASAN DASAR (3)

• Rawls membedakan antara kebebasan (liberty) dan harga


kebebasan (worth of liberty).
• Kebebasan diwakili oleh sistem utuh dari kebebasan2 warga
yg setara.
• Harga kebebasan itu untuk individu2 atau kelompok yg dgn
kapasitas mereka mencapai tujuan mereka di dalam kerangka
batasan sistem.
• Demi tegaknya kebebasan2 dasar dalam masyarakat, perlunya
ada proteksi institusional wilayah aplikasinya, kondisi utk
perkembangan yg layak dan pelaksanaan penuh dari dua kuasa
moral warganegara sbg oran2 bebas dan setara.
KEBEBASAN DALAM ISLAM (1)

• Menurut Sayyid Qutb, Islam menekankan kebebasan (al-


taharrur) sbg suatu syarat keadilan sosial.
• Kebebasan merupakan salah satu unsur pertama yg di atasnya
ditegakkan unsur2 lainnya dalam keadilan sosial.
• Qutb menekankan Islam mengakui kebebasan setiap orang
utk berpolitik, bahkan utk seorang hamba negro sekalipun.
• Utk kepala pemerintahan, baik pusat maupun daerah, hrs
diduduki dari kalangan Islam.
KEBEBASAN DALAM ISLAM (2)

• Kebebasan berbicara dan berkumpul, Islam sangat menekankan


pentingnya kemerdekaan jiwa yg kemudian memunculkan
kebebasan berpendapat dan beraspirasi.
• Kebebasan berbicara dianjurkan bila utk tujuan koreksi, meski
harus dgn kekerasan.
• Kebebasan nurani dan kemerdekaan berpikir, keadilan sosial yg
sempurna tdk mungkin dpt terwujud dan terjamin pelaksanaan
serta kelestariannya, sepanjang ia tdk dikaitkan dgn persoalan2
jiwa batini, dgn memberikan hak setiap individu dan kebutuhan
masyarakatnya, di samping adanya keyakinan ia akan
mengantarkan pada tujuan peri kemanusiaan yg luhur.
KEBEBASAN DALAM ISLAM (3)

• Kemerdekaan pribadi, yaitu kebebasan dari penindasan


psikologis dan serangan fisik serta penghancuran (integritas
orang).
• Islam sangat mendorong terwujudnya kehormatan dan
keluhuran martabt manusia, mengokohkan kebesaran jiwa dlm
membela kebenaran dlm diri mereka, menjamin terwujudnya
keadilan sosial yg mutlak.
• Kebebasan dari penangkapan dan penawanan arbitrer
(sewenang2), seorang penguasa tdk boleh melakukan
sewenang2an thd jiwa dan raga siapapun, juga tdk thd
kehormatan dan harta kekayaannya.
KEBEBASAN DALAM ISLAM (4)

• Mengenai hak utk mempunyai kepemilikan pribadi, Islam


mengakui hak manusia utk mempunyai kekayaan dan
keluarga.
• Konsekuensi dari pengakuan hak ini, Islam melindungi hak
kepemilikan pribadi dari pencurian, perampasan, ataupun
penipuan.
• Qutb menegaskan walaupun berbeda2, kebebasan2 dasar itu
hrs dilihat sbg suatu sistem.
• Dalam Islam satu sistem kebebasan2 itu dibuat sesuai,
seimbang, dan harmonis.
THANK YOU …!!!
SEE YOU NEXT MEETING …

Anda mungkin juga menyukai