Anda di halaman 1dari 3

PRESENTASI KELOMPOK

8
BIOKOMIA SISTEM RESPIRASI
PROSES SINTESIS HEME
Penjelasan
1) Sintesis heme terjadi di dalam mitokondria dengan kondensasi antara suksinil Ko-A dan glisin
untuk membentuk asam amonolevulinat sintase.
2) Kemudian meninggalkan mitokondria secara difusi pasif dan masuk ke sitosol. Selanjutnya 2
molekul asam aminolevulinat bersatu membentuk porphobilinogen dengan bantuan enzim
aminolevulinat dehidrase.
3) Selanjutnya 4 molekul porphobilinogen mengalami kondensasi membentuk uropophyrinogen III
yang dikatalisis oleh enzim uropophyrinogen cosyntase.
4) Uroporphyrinogen kemudian menjadi corpophyrinogen III yang dikatalisis oleh enzim
uropophyrinogen dekarboksilase. Molekul ini kemudian kembali ke mitokondria.
5) Lalu, corpophyrinogen III tadi akan berubah menjadi protoporphyrinogen IX oleh enzim
Corpophyrinogen oxidase.
6) Protophyrinogen IX akan diubah lagi menjadi protophyrin IX oleh enzim protophyrinogen oxidase.
7) Terakhir, protophyrin IX dengan bantuan enzim ferrochelatase membentuk heme.

Anda mungkin juga menyukai