Anda di halaman 1dari 16

ANALISIS LAPORAN

KEUANGAN DENGAN RASIO


KEUANGAN

Power point by desi


afrianingsih & fildha augusta
gusan
•• merupakan
merupakan proses
proses evaluasi
evaluasi posisi
posisi
keuangan
keuangan dan dan kinerja
kinerja perusahaan
perusahaan
Apa itu analisis laporan pada
pada masa
masa sekarang
sekarang dandan masa
masa lalu
lalu
keuangan? •• menentukan
menentukan estimasi
estimasi dan
dan prediksi
prediksi
yang
yang paling
paling mungkin
mungkin mengenai
mengenai
kondisi
kondisi dan
dan kinerja
kinerja perusahaan
perusahaan
pada
pada masa
masa yang
yang akan
akan datang.
datang.
•• membandingkan
membandingkan data data keuangan
keuangan
dua
dua periode
periode atau
atau lebih,
lebih, sehingga
sehingga
dapat
dapat memperoleh
memperoleh data/informasi
data/informasi
yang
yang dapat
dapat mendukung
mendukung keputusan
keputusan
yang
yang akan
akan diambil
diambil oleh
oleh pihak-pihak
pihak-pihak
yang
yang berkepentingan.
berkepentingan.
• Membantu menilai posisi dan
Tujuan analisis laporan
kinerja keuangan perusahaan.
keuangan • Membandingkan posisi dan
kinerja keuangan perusahaan pada
masa sekarang dan masa lalu,
dengan perusahaan lain dan
industri.
• Membantu pemakai laporan
keuangan dalam mengambil
keputusan.
Mengetahui
Mengetahui lebih
lebih dalam
dalam mengenai
mengenai
rasio
rasio
APA
APA ITU
ITU RASIO
RASIO
KEUANGAN?
KEUANGAN?
•• Rasio
Rasio dalam
dalam ilmu
ilmu akuntansi
akuntansi berkaitan
berkaitan dengan
dengan keuangan
keuangan yaitu
yaitu membandingkan
membandingkan
angka
angka pada
pada laporan
laporan keuangan
keuangan untuk
untuk menilai
menilai keadaan
keadaan keuangan
keuangan perusahaan.
perusahaan.
•• Misalnya,
Misalnya, jika
jika kita
kita ingin
ingin mengetahui
mengetahui berapa
berapa keuntungan
keuntungan penjualan
penjualan dalam
dalam satu
satu
periode,
periode, kita
kita dapat
dapat membagi
membagi laba
laba (sebagai
(sebagai pembilang)
pembilang) dengan
dengan total
total penjualan
penjualan
dalam
dalam satu
satu periode
periode (sebagai
(sebagai penyebut).
penyebut).
•• Sebagai
Sebagai contoh,
contoh, keuntungan
keuntungan yang
yang kita
kita peroleh
peroleh adalah
adalah Rp5.000.000
Rp5.000.000 dengan
dengan total
total
penjualan
penjualan sebesar
sebesar Rp10.000.000,
Rp10.000.000, maka
maka persentasenya
persentasenya adalah
adalah sebesar
sebesar 50%.
50%.

•• Analisis
Analisis rasio
rasio keuangan
keuangan
Jadi,
Jadi, Analisis
Analisis rasio
rasio keuangan
keuangan adalah
adalah proses
proses pengamatan
pengamatan indeks
indeks yang
yang
berhubungan
berhubungan dengan
dengan akuntansi
akuntansi pada
pada laporan
laporan keuangan
keuangan seperti
seperti neraca,
neraca, laporan
laporan laba
laba
rugi
rugi dan
dan laporan
laporan arus
arus kas
kas dengan
dengan tujuan
tujuan untuk
untuk menilai
menilai kinerja
kinerja keuangan
keuangan suatu
suatu
perusahaan. 
perusahaan. 
Ada berapa si rasio dalam laporan keuangan?

Konsep Dasar Akuntansi dan


Analisis Laporan Keuangan

Jenis Laporan Keuangan

Analisis Laporan Keuangan


RASIO LIKUIDITAS

•• Rasio
Rasio likuiditas
likuiditas adalah
adalah rasio
rasio yang
yang mengukur
mengukur bagaimana
bagaimana perusahaan
perusahaan
sanggup
sanggup membayar
membayar kewajiban
kewajiban jangka
jangka pendeknya.
pendeknya.

 
A. Current Ratio (rasio lancar) adalah Kemampuan perusahaan dalam
memenuhi kewajiban jangka pendek dengan aset lancar yang dimiliki.

Current Ratio = Aset Lancar


Utang Lancar

B. Quick rasio ( rasio cepat)


Adanya peniadaan persediaan dikarenakan persediaan memerlukan jangka
waktu yang lama untuk dikonversi menjadi kas.

Quick Ratio = Aset Lancar – Persediaan  


Utang Lancar  
MENGHITUNG CURRENT RASIO DAN QUICK RASIO

Aktiva LancarJumlah (Rp) Utang Lancar Jumlah (Rp)

Kas 5.000.000 Utang dagang 12.500.000


Piutang dagang 12.500.000 Utang wesel 10.000.000
Piutang wesel 10.000.000 Utang gaji 2.500.000
Persediaan 25.000.000 Utang lain-lain 5.000.000
Perlengkapan 7.500.000
Jumlah 60.000.000 Jumlah 30.000.000

a. Current rasio = aktiva lancar 60.000.000 = 2


hutang lancar 30.000.000

Artinya;  
kemampuan perusahaan untuk membayar utang lancar dengan aset lancar yang ada sebesar
2 : 1 atau 200%. Setiap Rp 1,- utang lancar dijamin dgn aset lancar sebesar Rp 2,-.
b. Quick Ratio (rasio cepat)
aset lancar – persediaan = 65.000.000 – 25.000.000 = 1,167
hutang lancar 30.000.000

Artinya, kemampuan perusahaan untuk membayar utang lancar dengan aset


lancar tanpa persediaan sebesar 1,167 : 1 atau 116,7%. Setiap Rp 1,- utang
lancar dapat dijamin dg aset lancar tanpa persediaan sebesar Rp 1,167,-
RASIO PROFITABILITAS
• Rasio profitabilitas mengukur kemampuan perusahaan dalam
menghasilkan laba.

1. Profitabilitas dalam kaitannya dengan penjualan ;

a. GPM (Gross Profit Margin) mengukur laba kotor perusahaan dari aktivitas
penjualan.
Rumusnya :
Gross Profit Margin = Laba Kotor = Penjualan bersih – HPP
Penjualan bersih Penjualan bersih

b. NPM (Net Profit Margin) untuk menunjukkan keuntungan netto atau laba bersih
dari setiap penjualan.
Rumusnya : Net Profit Margin = Laba bersih setelah pajak
Penjualan bersih
2.
2. Profitabilitas
Profitabilitas dalam
dalam kaitannya
kaitannya dengan
dengan pengembalian
pengembalian investasi
investasi   

a.
a. ROE
ROE (Return
(Return On
On Equity)
Equity) (pengembalian
(pengembalian terhadap
terhadap modal) 
modal) 

Rumusnya
Rumusnya sebagai
sebagai berikut:
berikut:   
Return
Return On
On equity
equity (ROE)
(ROE) == laba
laba bersih
bersih setelah
setelah pajak
pajak xx 100%
100%
ekuitas
ekuitas pemegang
pemegang saham
saham

b.
b. ROA
ROA (Return
(Return On
On aset)
aset) (( pengembalian
pengembalian terhadap
terhadap aset)
aset)

Rumusnya
Rumusnya sebagai
sebagai berikut
berikut
Return
Return of
of aset
aset (ROA)
(ROA) == laba
laba bersih
bersih setelah
setelah pajak
pajak xx 100%
100%
total
total aktiva
aktiva
Contoh hitungan profitabilitas

Contoh :
Diketahui :
Laba kotor = Rp 1.312.000
HPP = Rp 2.680.000
Total Aktiva = Rp 3.250.000
Beban Adm,Penjualan dan Umum = Rp 912.000
Beban Bunga = Rp 85.000
Pajak PPh = Rp 114.000
Ekuitas Pemegang Saham = Rp 1.796.000

Hitung : GPM, NPM, ROA dan ROE!

1. GPM = laba kotor = 1.312.000 = 0,329 atau 32,9%


penjualan bersih 3.992.000 > laba kotor + HPP

Artinya ; untuk setiap 1,- penjualan memberikan penghasilan kotor Rp 0,329


2.
2. Net
Net Profit
Profit Margin
Margin == Laba
Laba bersih
bersih setelah
setelah pajak
pajak
Penjualan
Penjualan bersih
bersih
== 201.000
201.000
3.992.000
3.992.000
== 0,0504
0,0504 atau
atau 5,04%
5,04%
Note:
Note:
laba
laba kotor
kotor –– beban2
beban2 == laba
laba bersih
bersih sebelum
sebelum pajak
pajak –– pajak
pajak == laba
laba bersih
bersih setelah
setelah
pajak.
pajak.
1.312.000
1.312.000 –– 997.000
997.000 == 315.000
315.000 –– 114.000
114.000 == 201.000
201.000

Artinya,
Artinya, untuk
untuk setiap
setiap Rp
Rp 1,-
1,- penjualan
penjualan memberikan
memberikan penghasilan
penghasilan bersih
bersih Rp
Rp 0,0504
0,0504

3.
3. Return
Return of
of Asset
Asset (ROA)
(ROA) == Laba
Laba bersih
bersih setelah
setelah pajak
pajak xx 100%
100%
total
total aktiva
aktiva
== 201.000
201.000 xx 100%
100% == 6,18%
6,18%
3.250.000
3.250.000
4. Return On Equity (ROE) = Laba bersih setelah pajak x 100 %  
                                            Ekuitas Pemegang Saham  
= 201.000 x 100%  
1.796.000  
= 11,19%  
RASIO SOLVABILITAS (rasio hutang)

•• Rasio
Rasio ini
ini dapat
dapat melihat
melihat seberapa
seberapa jauh
jauh aktiva
aktiva perusahaan
perusahaan dibiayai
dibiayai oleh
oleh utang
utang atau
atau pihak
pihak
luar
luar dengan
dengan kemampuan
kemampuan perusahaan
perusahaan yang
yang digambarkan
digambarkan oleh
oleh modal
modal (equity).
(equity).
rumus
rumus nya
nya sebagai
sebagai berikut;
berikut;
1.
1. DER DER (Debt
(Debt to
to equity
equity rasio)
rasio)
mengukur
mengukur sampai
sampai seberapa
seberapa besar
besar jumlah
jumlah modal
modal sendiri
sendiri yang
yang dijaminkan
dijaminkan atas
atas utang
utang
(termasuk
(termasuk utang
utang jangka
jangka pendek).
pendek).

Debt
Debt to
to equity
equity ratio
ratio == Total
Total hutang
hutang
                                       
                                        modal
modal   
2.
2. DAR
DAR (debt
(debt toto total
total asset
asset ratio)
ratio)   
menunjukkan
menunjukkan besarnya
besarnya total
total utang
utang terhadap
terhadap total
total aktiva
aktiva yang
yang dimiliki
dimiliki oleh
oleh
perusahaan.
perusahaan.  Rasio
 Rasio ini
ini menunjukkan
menunjukkan besarnya
besarnya asetaset perusahaan
perusahaan yang
yang didanai
didanai oleh
oleh
utang.
utang.   
   Rumusnya
Rumusnya sebagai
sebagai berikut:
berikut:   
Debt
Debt to
to Total
Total Asset
Asset Ratio
Ratio == Total
Total utang
utang    xx 100%
100%
Total
Total aset
aset
  
RASIO AKTIVITAS
• Adalah Rasio di mana perusahaan dapat mengukur seberapa efektifnya dalam
memanfaatkan sumber daya.
Rumusnya sebagai berikut;
1. Inventory Turn Over  
Inventory Turn Over mengukur seberapa efektifnya perusahaan dalam
mengelola persediaan.  
Rumus :  
a. Inventory Turnover = Harga Pokok Penjualan  
Persediaan  
 
b. Inventory Turnover in days = 365  
(Average Day’s Inventory) Perputaran persediaan  
= Persediaan x 365  
HPP  
2. Receivable Turn Over
Receivable Turn Over mengukur seberapa cepat piutang usaha telah
berputar (menjadi kas) selama periode/tahun tersebut.

Rumus :
a. Receivable Turnover = Penjualan kredit
Piutang
b. Receivable Turnover in days = 365 ______
(Average Collection Period) Perputaran piutang
= Piutang x 365
Penjualan kredit
.
• Assets Turn Over  
Assets Turn Over mengukur kemampuan aset/aktiva dalam
menciptakan/menghasilkan penjualan.  
 
Rumus :  
Asset Turnover = Penjualan bersih  
Total Aset  

Anda mungkin juga menyukai