Anda di halaman 1dari 12

HEMATEMESIS

NEONATAL
KKPMT
KELOMPOK

▪ INKA SASTI F18001


▪ SITI MAISARAH F18004
▪ SYAFITRI HASANAH F18018
▪ FADILLA RIZKY F18021
MATERI

▪ PENGERTIAN HEMATEMESIS NEONATAL


▪ GEJALA PENYAKIT HEMATEMESIS NEONATAL
▪ DIAGNOSIS PENYAKIT HEMATEMESIS NEONATAL
▪ FAKTOR PENYEBAB PENYAKIT HEMATEMESIS NEONATAL
▪ PENCEGAHAN PENYAKIT HEMATEMESIS NEONATAL
▪ PENGOBATAN PENYAKIT HEMATEMESIS NEONATAL
▪ KESIMPULAN
PENGERTIAN

▪ Hematemesis Neonatal adalah pendarahan pada bayi bisa terjadi


baik pada bayi sehat maupun bayi sakit, dengan manifestasi dari
yang ringan berupa Petekie sampai terjadi pendaharan yang
hebat.
▪ Petekie adalah bintik- bintik bulat kecil berwarna ungu kecoklatan
akibat adanya pendarahan dibawah kulit, mungkin muncul pada
area kecil karena trauma ringan, atau di area yang lebih luas
karena gangguan pembekuan darah.
GEJALA PENYAKIT

Gejala pendarahan internal dalam tubuh bayi yang baru lahir :


▪ Terdapat memar-memar, khususnya di sekitar kepala wajah bayi.
▪ Mimisan atau mengalami pendarahan pada tali pusat.
▪ Kulit bayi berubah menjadi pucat dari sebelumnya.
▪ Setelah 3 minggu kehidupan, warna mata bagian putih berubah menjadi warna
kuning.
▪ Mengeluarkan tinja berwarna hitam gelap dan lengket
▪ Muntah darah
▪ Kejang dan sering mengalami muntah-muntah, bisa diduga terjadi perdarahan
pada otak.
DIAGNOSIS PENYAKIT

▪ Diagnosis Penyakit Hematemesis Neonatal yaitu Riwayat keluarga


tentang pendarahan, Riwayat ibu selama kehamilan adanya pendarahan,
minum obat”, infeksi ibu, preeklamsi, abortus berulang, splenectomy oleh
karena ITP (Idiopathic Trombocytopenic Purpura) kondisi yang ditandai
dengan menurunnya jumlah trombosit darah, cara persalinan, Riwayat
penyakit, obat”an dan prosedur yang dilakukan pada bayi baru lahir.
DIAGNOSIS PENYAKIT

▪ Pemeriksaan fisik : ▪ Pemeriksaan ▪ Pemeriksaan Lab :

▪ diperiksa bayi dalam penunjang lain : ▪ APT (Advance Persistence


Threat) and downey test
keadaan sehat atau sakit
▪ Radiologi ▪ Darah tepi
▪ dilihat dari tipe
pendarahannya ▪ Evaluasi hapusan darah
▪ Jumlah trombosit
▪ tempat pendarahan
▪ Prothrombin Time
▪ sefal hematom
▪ Partial Tromboplastin Time
▪ petekie ▪ Fibrinogen
▪ icterus ▪ Fibrinogien split production

▪ adanya masa pada ▪ D-Dimer test


daerah pinggang ▪ Waktu pendarahan
FAKTOR PENYEBAB

▪ Faktor penyebab pendarahan pada neonatus bisa karena faktor trombosit


(fungsi dan jumlahnya), gangguan faktor pembekuan darah, atau kerusakan
pada endotil vaskuler :
Pendarahan Neonatus bisa terjadi Bayi sakit :
pada bayi sehat, misalnya :
▪ Disseminater Intravascular
▪ Trombositopeni Coagulation (pembekuan darah
yang terjadi di seluruh pembuluh
▪ Defisiasi vitamin K darah kecil dalam tubuh)
▪ Hemofili ▪ Hepar
PENCEGAHAN PENYAKIT

▪ Pencegahan Hematemesis Neonatal


▪ Pemberian Vit K1 kepada ibu hamil
PENGOBATAN PENYAKIT

Trombositopenia PDVK (penyakit DIC (Disseminater


Intravascular Coagulation)
defesiensi Vitamin K)
▪ Pengobatan ▪ Pengobatan pada penyakit
penyakit yang ▪ Vit K (Pencegahan yang mendasari
mendasari dan pengobatan ▪ Pemberian antibiotic

▪ Transfuse ▪ Transfuse FFP (Fresh ▪ Pemberian cairan dan


elektrolit
komponen darah Frozen Plasma)
▪ Oksigen
▪ Tranfusi tukar ▪ Mempertahankan tekanan
darah normal
▪ Pemberian
▪ Koreksi kekurangan faktor
prednisone koagulasi (FFP, transfuse,
trombosit, cryopresipate,
transfuse tukar)
KESIMPULAN

▪ Hematemesis Neonatal adalah penyakit pendarahan pada bayi yang


dapat dialami oleh bayi sakit maupun sehat. Gejala yang dialami oleh
bayi biasanya terjadi muntah darah, BAB berwarna Hitam, Kulit bayi
berwarna pucat. Pemeriksaan penyakit Hematemesis Neonatal yaitu
pemeriksaan fisik, pemeriksaan penunjang, dan pemeriksaan lain
(Radiologi). Faktor penyebab penyakit tersebut yaitu trombosit menurun,
pembekuan darah, dan kerusakan pada endotil vascular. Penyakit ini
dapat dicegah dengan cara pemberian vitamin K kepada ibu hamil.
Kemudian pengobatan yang dapat dijalankan yaitu trombositopenia,
PDVK, dan DIC.
Terimakasih
SEMOGA BERMANFAAT

Anda mungkin juga menyukai