Anda di halaman 1dari 16

ULTRASONIK DALAM KEBIDANAN

1.PENDAHULUAN
 Ultrasonik atau bunyi ultra adalah bunyi
yang dihasilkan oleh magnet listrik dan
kristal piezo elektrik dengan frekuensi
diatas 20.000 Hz.Dari pengertian diata
maka ultrasonik memiliki 2 kata kunci
yaitu,Magnet Listrik dan Piezo Elektrik.
MAGNET LISTRIK
 Apabila sebuah batang ferromagnet
diletakan pada medan magnet
listrik,maka akan timbul gelombang
bunyi ultra pada ujung batang ferro
magnet tersebut.Sama halnya bila pada
batang tersebut dilingkari kawat yang
dialiri arus listrik,maka akan
menimbulkan gelombang ultrasonik.
PIEZO ELEKTRIK
 Kristal ini ditemukan oleh piere curie dan
jacques pada tahun 1880 dengan
ketebalan2,85 mm.apabila kristal ini dialiri
tegangan listrik maka lempeng kristal
tersebut akan mengalami vibrasi sehingga
timbul frekuensi ultra,demikian juag vibrasi
kristal akan menimnulkan listrik.Dengan
berdasarkan pada sifat ini maka,kristal
piero elektrik diguna transduser pada USG.
2.DAYA ULTRASONIK
 Bila digunakan sebagai alat
diagnosis,maka frekuensi yang digunkan
sebesar 1 MHz sampai 5 MHz dengan
daya 0,01 W/cm2.Sebagai pengobatan
digunakan frekuensi yang lebih besar
dan gaya ditingkatkan sampai
W/cm2.Dan apabila digunakan untuk
merusak jaringan kanker diapakai daya
10.000 W/cm2.
3.PRINSIP PENGGUNAAN ULTRASONIK
 Dasar penggunaan ultrasonik adalah
efek dopler,yaitu terjadinya perubahan
frejuensi akibat adanya pergerakan
pendengar atau sebaliknya,dan getara
bunti yang dikirim ketempat
tertentu(objek)akan direfleksikan oleh
objek itu sendiri.
EFEK GELOMBANG ULTRA SONIK
1.Efek mekanik
Membentuk emulasi asap/awan dan disintegrasi
benda padat,kegunaanya untuk menentukan
lokasi dari batu empedu
2.Efek panas
Gelombang ultrasonik sebagian dapat mengalami
refleksi pada titik bersangkutan,sebagian lagi
akan mengalami perubahan panas.Pada
jaringan hidup bisa terjadi pembentukan
rongga dengan intensitas yang tinggi.
3.Efek kimia
Gelombang ultrasonik menyebabkan
proses oksidasi dan terjadi hidrolisis pada
ikatan polyester.
4.Efek biologis
Merupakan gabungan dari berbagai
efek,misalnya akibat pemanasan akan
menimbulkan pelebaran pembuluh darah.
4.PENGGUNAAN GELOMBANG ULTRASONIK DALAM
BIDANG KEDOKTERAN

 Gelombang ultrasonik digunakan sebagai


pelengkap diagnosis dan sebagai
pengbatan.Dasar yang digunakan sebagai
pelengkap diagnosis adalah fungsi tranduscer
oleh kistal piezo elektrik.Kristal ini akan mengirim
gelombang ultrasonik untuk mencapai dinding
berlawanan,kemudian bunyi dipantulkan dan
diterima oleh transduser juga yang akan
diteruskan ke amplifier berupa gelombang listrik
dan akan ditangkap oleh Osiloskop.
MACAM-MACAM METODA DALAM MEMPEROLEH
GAMBARAN

a.A Skaning
Pada metode ini akan dicari besar amplitudonya
sehingga disebut A Skanning.
b.B Skanning
Bright scanning.skanning trans dusernya akan
digerakan sama seperti A skanning.Banyak
digunakan diklinik karena bisa memberikan
pandangan 2D dari bagian tubuh.Gerak dari
tranduser ini akan meghasilkan echo yang
tervisualisasi sebagai dot(titik)yang akan tersimpan
pada osiloskop.
c.M skanning
Modulation scanning,merupakan dua
metode untuk memperoleh informasi
gerakan alat-alat dengan
memepergunakan ultrasonik misalkan
mendeteksi dan mempelajari gerakan
jantung daan katup(vulva)jantung.
HAL-HAL YANG DIAGNOSIS DENGAN ULTRASONIK

a.A Skanning : mendiagnosa tumor otak,memberi informasi


tentang penyakit-penyakit mata,daera dalam bola
mata,mendeteksi adanya tumor-tumor retina.
b.B Skanning :
 Memperoleh informasi struktur dalam tubuh manusia

seperti lambung,hati,usus,mata,mamame dan jantung.


 Mendeteksi kehamilan sekitar 6minggu,kelainan dalam

uterus dan kasus perdarahan yang abnormal,serta


treatened(abortus yang sedang berlangsung.
 Lebih banyak memberikan informasi bila dibanding

dengan X-ray dan sedikit sekali memberikan resiko yang


terjadi.
c.M Skanning :
 Memberi informasi tentang jantung,katup

jantung dan efusi pericardial.


 Kelebihanya adalah dapat dikerjakan

sembari pengobatan berlangsung untuk


menunjukkan kemajuan terapi.
6.PENGGUNAAN ULTRASONIK DALAM
PENGOBATAN
 Adanya efek kimia dan efek biologi ultrasonik telah
dipergunakan sebagai dasar pengobatan.Ultrasonik
memberi efek kenaikan temperatur dan peningkatan
tekanan.Efek ini timbul karena jaringan menyerap
energi bunyi,sehingga ultrasonik dipakai sebagai
diathermi/pemanasan.Daya yang digunakan sebesar
beberapa W/cm2 yang dilakukan selama 3-10
menit.duakali sehari dan seminggu dilakukan 3
kali.Ultrasonik juga dapat menghancurkan jaringan
ganas(kanker).Sel-sel ganas juga akan hancur pada
beberapa bagian,seddangkan daerah lain
menunjukkan rangsangan pertumbuhan.
 Pada penderita parkinson,penggunaan
ultrasonik dalam pengobatan sangat
berhasil.Sedangkan pada penyakit
maniere’s dimana keadaan penderita yang
sudah kehilangan pendengaran dan
kesetimbangan,apabila diobata dengan
ultrasonik maka sekitar 95% akan sembuh.
THANK YOU FOR
ATTENTION

Anda mungkin juga menyukai