Anda di halaman 1dari 35

Peran Akupunktur

dalam Ilmu Geriatri


Presentan : dr. Laura Widiastuti
Narasumber : dr. Ika Fitriana, Sp. PD, K-GER
dr. Yoshua Viventius, Sp.Ak
Hari/Tanggal : Rabu, 28 April 2021
Geriatri

cabang disiplin ilmu kedokteran yang mempelajari aspek


kesehatan dan kedokteran pada warga Lanjut Usia termasuk
pelayanan kesehatan kepada Lanjut Usia dengan mengkaji
semua aspek kesehatan berupa promosi, pencegahan,
diagnosis, pengobatan, dan rehabilitas

Lanjut Usia adalah seseorang yang telah mencapai usia 60


(enam puluh) tahun ke atas

Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No. 79 th 2014 tentang penyelenggaraan pelayanan geriatric di
rumah sakit.
KARAKTERISTIK

 Pasien geriatri adalah pasien lanjut usia dengan multi penyakit dan/atau gangguan
penyakit akibat penurunan fungsi organ, psikologi, sosial, ekonomi dan lingkungan
yang membutuhkan pelayanan kesehatan secara terpadu dengan pendekatan
multidisiplin yang bekerja secara interdisiplin (PMK No. 79 tahun 2014).
Epidemiologi

• Terjadi perubahan demografi :


• usia > 65 tahun > banyak
dibanding anak <usia 5.
• Didorong oleh:
• ↓kesuburan
• ↑harapan hidup,
• Populasi usia tua terus berlanjut
&↑
• Pada negara berkembang
• Tahun 2050= diperkirakan terjadi
peningkatan 3x lipat > tahun
2010

• Terjadi perubahan pola penyakit dari infeksius  non infeksius dan penyakit kronik
degeneratif

https://www.who.int/ageing/publications/global_health/en/
Masalah Kesehatan yang umum dikaitkan dengan
Proses Menua

• Hearing loss
• Katarak dan gangguan refraksi
• Nyeri punggung
• Nyeri Leher
• Osteoarthritis Apakah Terdapat EBM
• PPOK akupunktur untuk masalah-
• Diabetes masalah ini?
• Depresi
• Demensia

https://www.who.int/news-room/fact-sheets/detail/ageing-and-health. Updated 5 FEb2018


Usia >60 tahun dengan hearing loss tanpa
P komorbid

Age related
3 kelompok: akupunktur+medikamentosa;
Hearing
Loss IC akupunktur; medikamentosa

O Perbaikan pure tone auditory threshold test pada


frek 0.5 kHz, 1 kHz, 2 kHz, and 4 kHz
Katarak
Dry eyes
Nyeri
Definisi (IASP)
International Association for the Study of Pain

Pengalaman sensoris & emosional


yang tidak menyenangkan yang
berhubungan dengan kerusakan
atau potensi kerusakan jaringan,
atau dideskripsikan dalam
“the relief of pain should be a human kaitannya dengan kerusakan
right”
tersebut.
(Global Campaign Against Pain in Geneva
in 2004 –IASP)

Durasi: Akut/kronik
Klasifikasi : Nociceptif/neuropatik/cancer/mixed
INDIKASI
Akupunktur dapat dilakukan pada :
1. Nyeri ringan (VAS 1-3):
• Pasien menginginkan/kontraindikasi
medikamentosa, misalnya alergi
obat.
2. Nyeri sedang (VAS 4-6):
• Akupunktur dapat dipertimbangkan
diberikan bersama dengan pemberian
medikamentosa
3. Nyeri berat (VAS >7):
• Akupunktur direkomendasikan
untuk diberikan bersama dengan
pemberian medikamentosa

• Jia Y, Wenhua W, Quanbin Z. A single microvascular decompression surgery cures a patient with trigeminal neuralgia, hemifacial spasm, tinnitus, hypertension, and
paroxysmal supraventricular tachycardia caused by the compression of a vertebral artery. Neurol India. 2013;61(1):73–5.
• Paley C, Johnson M, Tashani O BACC 2012;(6). Acupuncture for cancer pain in adults (Cochrane Review). Cochrane Collab. 2012;6.
Low Back Pain

Terdapat 2 RCT dengan populasi geriatric dari 14 studi yang dilakukan telaah,
yaitu Inoue (2006) dan Itoh 2004, keduanya pada populasi yang telah merasakan
nyeri lebih dari 6 bulan, terapi dilakukan 1x per minggu selama 6 kali dengan hasil
yang baik untuk Non Spesifik LBP.

Xiang Y, He J-y, Tian H-h, Cao B-y, Li R. Evidence of efficacy of acupuncture in the management of low back pain: a systematic review
and meta-analysis of randomised placebo- or sham-controlled trials. Acupuncture in Medicine. 2020;38(1):15-24.
OSTEOARTHRITIS

Kesimpulan
Tindakan akupunktur lebih
bermanfaat dibandingkan
dengan kontrol (tanpa
akupunktur) dalam mengurangi
intensitas nyeri dan memperbaiki
mobilitas

Sumber: Manyanga et al. Pain management with acupuncture in osteoarthritis: a systemic


review and meta-analysis. BMC. 2014
Sun N, Wang L-Q, Shao J-K, Zhang N, Zhou P, Fang S-N, et al. An expert consensus to standardize acupuncture
treatment for knee osteoarthritis. Acupuncture in Medicine. 2020;38(5):327-34.
Akupunktur untuk osteoarthritis

Sun N, Wang L-Q, Shao J-K, Zhang N, Zhou P, Fang S-N, et al. An expert consensus to standardize acupuncture
treatment for knee osteoarthritis. Acupuncture in Medicine. 2020;38(5):327-34.
PPOK

Hsieh P-C, Yang M-C, Wu Y-K, Chen H-Y, Tzeng IS, Hsu P-S, et al. Acupuncture therapy improves health-related quality of life in
patients with chronic obstructive pulmonary disease: A systematic review and meta-analysis. Complementary Therapies in
Clinical Practice. 2019;35:208-18.
Diabetes Mellitus

Wu L, Chen X, Liu Y, Lan J, Wu C, Li Z, et al. Role of acupuncture in the treatment of insulin resistance: A systematic
review and meta-analysis. Complementary Therapies in Clinical Practice. 2019;37:11-22.
Depresi

P 75 responden 60-80 tahun gangguan depresi mayor HAMD>20


tidak pernah mendapat antidepresan

A: akupunktur penjaruman dalam

IC B: penjaruman superficial
C: sham lokasi non acupoint dengan penjaruman superficial

O SF-36 Meningkat signifikan pada setiap titik pengambilan data


pada kelompk A disbanding kelompok B maupun kelompok C

Gong J, Fan L, Chen Z, Fu W. Acupuncture and moxibustion for the elderly patients with depression: A randomized
controlled trial. World Journal of Acupuncture - Moxibustion. 2019;29(3):169-73.
Demensia

Lan J, Miao J-f, Ge S-q, Chai T-q, Tang C-z, Lu L-m. Acupuncture for cognitive impairment in vascular dementia, Alzheimer’s disease and
mild cognitive impairment: A systematic review and meta-analysis. European Journal of Integrative Medicine. 2020;35:101085.
Mekanisme Kerja

• Akupunktur telah banyak dipakai pada praktik terutama manual dan EA pada SSP
seperti kasus Cerebral iskemi,
• Adverse event sedikit bahkan pada anak-anak dan wanita hamil
• Mekaniseme Kerja akupunktur:
1. Efek lokal dan segmental, refleks somatootonom, regulasi sistem imun,
modulasi neurotransmiter, efek terhadap neuroendokrin, dan jaringan
saraf
2. Transduksi sinyal :
• Merangsang proliferasi dan diferensiasi sel dengan meningkatkan BDNF dan
CREB (brain-derived neurotrophic factor, phosphorylated cAMP response element-
binding) protein
3. Efek neuroprotektif pada neuron dopaminergik melalui mekanisme anti
inflamasi dan neurotrofik
4. Antioksidasi, antiapoptosis, peningkatan metabolisme di otak
Akupunktur efisien dan aman untuk FC.
Akupunktur meningkatkan CSBM dan memperbaiki gejala konstipasi, bentuk feses
dan kualitas hidup dibandingkan sham dan lebih aman dibandingkan obat-obatan.

Wang L, Xu M, Zheng Q, Zhang W, Li Y. The Effectiveness of Acupuncture in Management of Functional Constipation: A Systematic
Review and Meta-Analysis. Evidence-Based Complementary and Alternative Medicine. 2020 Jun 17;2020.
Hipertensi

Membandingkan obat + akupunktur dengan obat saja. 70 pasien dibagi 2 kelompok, kelompok obat + akp 2x
seminggu selama 12 minggu.
Kesimpulannya Obat antihipertensi ditambah akupunktur dibandingkan dengan obat saja lebih bermanfaat
dalam menurunkan tekanan darah dan dalam mengatur aktivitas sistem saraf otonom
Penelitian Akupunktur pada Insomnia
Penelitian Intervensi Luaran/hasil
Zhang J, He Y, I: Akupunktur PSQI
Huang X, Liu Y, Yu Titik sering Akupunktur lebih unggul dibanding
H, 2020 • EXHN3 Akupunktur plasebo
SR-MA 15 RCT • GV20 (MD = -7,34,95% [-8,02, -6.66], I2 = 86%)
membandingkan • EX-HN1 dan
efek akupunktur • Anmian.
Hasil terapi akupunktur lebih unggul dari
vs C: Plasebo akupunktur plasebo  ↑ kualitas tidur
menggunakan skor PSQI
akupunktur plasebo Terapi dilakukan
pada pasien • 3 x seminggu,
insomnia. • Durasi 10x - 8
minggu.

Kim SH, Jeong JH, Lim JH, I : 11 MA, 8 EA Akupunktur > obat-obatan
Kim BK (2019) C : obat-obatan ↑ rata-rata efektifitas total dan PSQI durasi tidur,
SR-MA 19 RCT pasien kualitas tidur, fungsi sehari-hari
insomnia
Penelitian Departemen Akupunktur
Subdivisi Judul Penelitian Peneliti Hasil
Geriatri Efek Akupunktur terhadap Griselda Tanumas (2018) Akupunktur menurunkan
Perbaikan Skor Pittsburgh Hasan Mihardja skor PSQI lebih baik
Sleep Quality Index (PSQI) Adiningsih Srilestari dibandingkan akupunktur
pada Pasien Geriatri Arya Govinda Rooshoeroe placebo pada pasien
dengan Insomnia geriatri dengan insomnia

Pengaruh Laserpunktur Dwi Rachma Helianthi Laserpunktur dan


Terhadap Visual Analogue (2014) medikamentosa efektif
Scale dan Indeks Lequesne Christina Simadibrata untuk mengurangi nyeri
pada Pasien Geriatri Hasan Mihardja dan meningkatkan kualitas
dengan Osteoartritis Genu hidup pada pasien geriatri
** dengan OA Genu grade 2
dan 3

Gastroenterohepatolog Pengaruh Kombinasi Retno Kusumasyuti (2016) Akp telinga efektif untuk
i Akupunktur Telinga, Hasan Mihardja nyeri pada prosedur
Midazolam dan Petidin Kemas Abdurrohim kolonoskopi
Dibandingkan dengan Pryambodho
Midazolam dan Petidin Murdani Abdullah
Saja terhadap Nyeri pada
Prosedur Kolonoskopi
Subdivisi Judul Penelitian Peneliti Hasil
Gastroenterohepatologi Efek Akupunktur Telinga terhadap Sri Wahdini (2016) Akupunktur telinga dapat
(cont) Kecemasan dan Respon Fisiologis Adiningsih Srilestari Hasan menurunkan anxietas
Pasien pada Mihardja selama prosedur EGD
Esofagogastroduodenoskopi Murdani Abdullah

Pada kelompok
Pengaruh Terapi Kombinasi Ainil Mastura (2016) akupunktur tanam benang
Akupunktur Tanam Benang dan Christina Simadibrata, terdapat peningkatan
Medikamentosa Terhadap Kadar Adiningsih Srilestari kadar NO pada pasien
Nitrit Oksida Serum Pada Pasien Murdani Abdullah GERD dibandingkan
Gastroesophageal Reflux Disease kelompok kontrol
**

Kombinasi Akupunktur
dan medikamentosa lebih
Pengaruh Terapi Kombinasi Intan Suri Baginda (2014) efektif dalam mengurangi
Akupunktur Tanam Benang dan Christina Lanny Simadibrata gejala dan meningkatkan
Medikamentosa Terhadap Gejala Ciriacus Pramono kualitas hidup pasien
dan Kualitas Hidup Penderita GERD dibandingkan
Gastroesophageal Reflux Disease medikamentosa saja
Subdivisi Judul Penelitian Peneliti Hasil
Gastroenterohepatologi Pengaruh Elektroakupunktur Azizah Rukmawati (2014) Tindakan EA pada Zusanli
(cont) ST36 Zusanli terhadap Kadar Christina Simadibrata lebih efekti f meningkatkan
Nitrit Oksida Serum pada Pasien Adiningsih Srilestari kadar NO serum
Dispepsia Murdani Abdullah dibandingkan tindakan
** akupunktur manual pada
pasien dispepsia

Pengaruh terapi Kombinasi Anastasia Yoveline Joyo Terapi kombinasi akupunktur


Akupunktur Tanam Benang dan (2014) tanam benang dan
Medikamentosa Terhadap Gejala Christina Simadibrata medikamentosa lebih efektif
dan Kualitas hidup Penderita Adiningsih Srilestari mengurangi gejala dan
Irritable Bowel Syndrome Murdani Abdullah meningkatkan kualitas hidup
** pasien IBS

Ginjal Hipertensi Pengaruh Akupunktur terhadap Joanne Angelica Widjaja Terapi akupunktur
Insomnia pada Pasien (2016) dikombinasi medikamentosa
Hemodialisis Kronik Christina Simadibrata lebih baik dalam
** Adiningsih Srilestari memperbaiki gejala insomnia
Maruhum Bonar Hasiholan pada pasien HD kronik
Marbun
Terapi akupunktur efektif
Pengaruh Terapi Akupunktur Ferry Aditya Phan (2014) menurunkan skor uremik
terhadap Pruritus pada Pasien Adiningsih Srilestari pruritus pada pasien
Hemodialisis Hasan Mihardja hemodialisis yang menjalani
** Maruhum Bonar Hasiholan dialisis seminggu dua kali.
Marbun
Subdivisi Judul Penelitian Peneliti Hasil
Ginjal Hipertensi Pengaruh Penanaman Benang Catgut terhadap Suhana (2014) Akupunktur tanam benang catgut
(cont) Kadar Nitrit Oksida dan Tekanan Darah pada Christina Simadibrata, memiliki pengaruh terhadap kadar NO
Pasien Hipertensi Essensial Adiningsih Srilestari serum dan tekanan darah pada pasien
** Murdani Abdullah hipertensi

Efek Akupunktur Press Needle pada Titik Didi Lazuardi (2016) Terapi Press Needle dikombinasi dengan
Akupunktur PC6, MA-IC 7 dan MA-TF1 terhadap Hasan Mihardja medikamentosa lebih efektif menurunkan
Tekanan Darah dan Kualitas Hidup pada Pasien Adiningsih Srilestari tekanan darah dan meningkatkan skor
** Maruhum Bonar kualitas hidup pasien hipertensi
Hasiholan Marbun dibandingkan kontrol

Endokrin dan Pengaruh Terapi Kombinasi Laserpunktur dan Robby Gunawan Kombinasi laserpunktur dan intervensi
Metabolik Intervensi Diet terhadap Kadar Gula Darah Puasa, Sebayang, Carolin (2019) diet memberikan efek yang baik terhadap
Kadar Insulin, Waist Hip Ratio, Skor Kualitas Kemas Abdurrohim kadar gula darah puasa, insulin, waist hip
Hidup, HDL, Trigliserida, IMT, skor nafsu makan Bunyamin Lauwrence ratio, skor kualitas hidup, HDL,
pada Pasien Obesitas di RSCM Triyani Kresnawan trigliserida, IMT, dan skor nafsu makan
pada pasien obesitas
Pengaruh Terapi Kombinasi
Elektro Akupunktur dan Yudha Puspa
Medikamentosa terhadap Profil Handini,Binahayati (2017) Terapi Kombinasi elektroakupunktur dan
Lipid dan Lingkar Perut, Resistensi Insulin Adiningsih Srilestari medikamentosa efektif menurunkan
(HOMA-IR) Kemas Abdurrohim lingkar perut dan kadar LDL penderita
pada Penderita Sindrom Metabolik Sandy Perkasa sindrom metabolik
Subdivisi Judul Penelitian Peneliti Hasil

Endokrin dan Efek Terapi Kombinasi Laserpunktur dan Rinesia Dwi Putri (2016) Terapi kombinasi laserpunktur dan
Metabolik (cont) Medikamentosa terhadap Nyeri, Kualitas Adiningsih Srilestari medikamentosa efektif meningkatkan
Hidup, Kadar IL-6, IL-10 dan Kecepatan Hasan Mihardja kadar IL-10 dan memperbaiki kecepatan
Hantaran Syaraf pada Penderita Neuropati Suharko Soebardi hantaran saraf motorik tibialis kiri pada
Diabetika Manfaluthy Hakim penderita neuropati diabetika

Pengaruh Terapi Kombinasi Laserpunktur Irma Nareswari (2014) Terapi kombinasi laserpunktur dan
dan Perawatan Luka Konvensial Terhadap Christina Simadibrata perawatan luka konvensional efektif
Peningkatan Penyembuhan Ulkus Kaki Hasan Mihardja mempercepat penyembuhan ulkus kaki
Diabetik diabetik
**
Efek Laserpunktur pada titik telinga MA- Anindita Prabaswari Ratna Prosedur laserpunktur memiliki pengaruh
IC3 Endokrin terhadap Kadar Gula Darah Handayani (2014) positif terhadap perubahan kadar GDP
Puasa dan TTGO Penyandang Pra Diabetes Hasan Mihardja dan TTGO penyandang pradiabetes
** Adiningsih Srilestari
Suharko Soebardi
Efek Terapi kombinasi Elektroakupunktur
dan medikamentosa terhadap skor VAS, Rudy Ekofitranto (2016) Laserpunktur dapat memberikan
kadar IL6, dan Quality of Life pada perbaikan pada skor VAS dan QOL
penderita neuropati Diabetika di
Ekstremitas Inferior

Pulmonologi Pengaruh Terapi Kombinasi Akupunktur Putu Bagus Surya (2014) Terapi kombinasi akupunktur tanam
Tanam Benang dan Medikamentosa Adiningsih Srilestari benang dan medikamentosa lebih efektif
Terhadap Indeks BODE Pasien Penyakit Kemas Abdurrohim menurunkan Indeks BODE dibandingkan
Paru Obstruktif Kronik mediamentosa saja.
**
Subdivisi Judul Penelitian Peneliti Hasil

Pulmonologi Pengaruh Terapi Kombinasi Akupunktur Lina Rostini (2014) Terapi kombinasi akupunktur tanam
(cont) Tanam Benang dan Medikamentosa Christina Simadibrata benang dan medikamentosa lebih efektif
Terhadap Keterkontrolan dan Faal Paru Adiningsih Srilestari dibandingkan medikamentosa saja dalam
Pada pasien Asma Bronkial Derajat meningkatkan derajat terkontrol asma
Persisten Sedang yang Terkontrol pada pasien asma bronkial derajat
Sebagian dan Tidak Terkontrol persisten sedang yang terkontrol sebagian
dan tidak terkontrol

Rematologi Pengaruh Akupunktur terhadap Skala Feby Anggraeni (2016) Terapi akupunktur dapat mempengaruhi
Aktivitas Penyakit Pasien Artritis Hasan Mihardja aktifitas penyakit Rheumatoid Arthritis
Reumatoid Adiningsih Srilestari
Zuljasari Albar

Kardiologi Pengaruh Terapi Kombinasi Dwi Surya Supriyana (2019) Kombinasi medikamentosa dan
Medikamentosa dan Elektroakupunktur Ahmad Aulia elektroakupunktur memberikan efek yang
terhadap Perbaikan Variabel Christina Simadibrata baik terhadap kualitas hidup pasien gagal
Echocardiography, Mean Arterial Habibie Arifianto jantung dengan fraksi ejeksi rendah
Pressure, Heart Rate, dan Kualitas Hidup
Pasien Gagal Jantung dengan Fraksi Ejeksi
Rendah di RS UNS Surakarta

Keterangan: ** Publikasi Internasional * Publikasi Nasional Terakreditasi


Subdivisi Judul Penelitian Peneliti Hasil

Pulmonologi EFEKTIVITAS AKUPUNKTUR Suwandy (2020) Akupunktur aurikuler pada nyeri kanker
AURIKULAR PADA NYERI Ahmad Aulia Yusuf menunjukkan penurunan intensitas nyeri,
KANKER: SUATU SYSTEMATIC Christina L.Simadibrata pengurangan dosis analgesik harian, jumlah
REVIEW Elisna Syahruddin obat, dan posisi dalam WHO analgesic ladder.

Geriatri Pengaruh Satu Sesi Akupunktur Maria Arlene (2020) Kombinasi akupunktur dan medikamentosa
Ditambah Terapi Standar Arya Govinda Roosheroe memberikan rerata penururan NRS setelah 2 jam
Dibandingkan dengan Terapi Christina Simadibrata sebesar 4 poin, berbeda signifikan dengan
Standar terhadap penurunan Dwi Rachma Helianthi kelompok medikamentosa yang memberikan
skala nyeri pada pasien geriatric penurunan NRS sebesar 2,5 poin.
dengan nyeri akut
Pulmonologi Peran Akupunktur Dalam Irman (2020) Kombinasi akupunktur manual pada titik LI4
Mengatasi Reaksi Inflamasi pada Dwi Rachma Helianthi, Hegu, LI11 Quchi, ST36 Zusanli dan terapi standar
COVID-19 Gejala Ringan-sedang: Sp.Ak menurunkan kadar CRP pada pasien COVID-19
Suatu Kajian Terhadap Atikah C. Barasila gejala ringan-sedang lebih besar dibandingkan
C-Reactive Protein dan Robert Sinto dengan terapi standar Namun, penurunan kadar
Perubahan Klinis CRP (p = 0,397) pada penelitian ini tidak
bermakna secara statistik. Terapi akupunktur ini
mempersingkat gejala batuk secara bermakna
dibandingkan dengan terapi standar saja (p =
0,01)
Penelitian Akupunktur di Bidang Penyakit
Dalam
Penelitian Akupunktur-IPD
Kardiologi
Rheumatologi 5% Geriatri
5% 14%

Pulmonologi
19%

Gastroenterohepatologi
29%

Ginjal-Hipertensi
29%

Geriatri Gastroenterohepatologi Ginjal-Hipertensi


Pulmonologi Rheumatologi Kardiologi
PROSEDUR

• Target tercapai
• assesment • Pasien ttd informed • Pasien Pulang
• Target tidak
• Penentuan consent
KONSUL
modalitas, dosis, KIE• Dilakukan terapi Evaluasi
tercapai Selesai
• Target terapi tercapai
• Pasien pindah • Terapi rawat jalan
taget terapi akupunktur
ruangan
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai