Anda di halaman 1dari 12

SISTEM KOMUNIKASI

(Model Komunikasi)

Oleh:
Mas Ayu Ambayoen, SP., M.Si

DASAR KOMUNIKASI LAB. KPA – SOSEK – FP - UB


Model: representasi suatu fenomena, baik
nyata ataupun abstrak, dengan
menonjolkan unsur-unsur terpening
fenomena tersebut.
(Deddy Mulyana, 2001)

Menurut Sereno dan Mortesen (dalam


Mulyana, 2001): suatu model komunikasi
merupakan deskripsi ideal mengenai apa
yang dibutuhkan untuk terjadinya
komunikasi

DASAR KOMUNIKASI LAB. KPA – SOSEK – FP - UB


Menurut B. Aubrey Fisher (dalam Mulyana, 2001),
menyatakan bahwa model adalah:

- Analogi yang mengabstrakkan dan memilih


bagian dari keseluruhan, unsur, sifat atau
komponen yang penting dari fenomena yang
dijadikan model.
- Gambaran informal untuk menjelaskan atau
menerapkan teori.
- Teori yang lebih disederhanakan.

DASAR KOMUNIKASI LAB. KPA – SOSEK – FP - UB


Fungsi Model:

- Melukiskan proses komunikasi


- Menunjukkan hubungan visual
- Membantu dalam menemukan dan memperbaiki
kemacetan komunikasi

Gordon Wiseman dan Larry Barker (dalam Mulyana, 2001)

DASAR KOMUNIKASI LAB. KPA – SOSEK – FP - UB


Secara umum Model Komunikasi dibedakan
menjadi tiga:

1. Model komunikasi linier/ searah


o S-R; Aristoteles; Lasswell
2. Model komunikasi dialogis
3. Model komunikasi transaksional

DASAR KOMUNIKASI LAB. KPA – SOSEK – FP - UB


1. Model Komunikasi
ARIS TOTELES

Setting
Pembicara Pesan Pendengar
Setting

DASAR KOMUNIKASI LAB. KPA – SOSEK – FP - UB


2. Model Komunikasi
LASWELL

Who
Says What
In Which Channel
To Whom
With What Effect?

DASAR KOMUNIKASI LAB. KPA – SOSEK – FP - UB


3. Model Komunikasi
Wilbur Schramm

DASAR KOMUNIKASI LAB. KPA – SOSEK – FP - UB


DASAR KOMUNIKASI LAB. KPA – SOSEK – FP - UB
DASAR KOMUNIKASI LAB. KPA – SOSEK – FP - UB
4. Model Komunikasi
Berlo (SMCR)

DASAR KOMUNIKASI LAB. KPA – SOSEK – FP - UB


TERIMA
KASIH

DASAR KOMUNIKASI LAB. KPA – SOSEK – FP - UB

Anda mungkin juga menyukai