Anda di halaman 1dari 12

PRECEDE-PROCEED MODEL

Duta 6
Sejarah PRECEDE-PROCEED Model

• PRECEED model merupakan kerangka kerja


yang dikembangkan dan diperkenalkan oleh
Lawrence W. Green pada tahun 1974
• Untuk menyempurnakan kerangka kerja ini,
PROCEED model ditambahkan pada tahun
1991.
• Pada tahun 2005, PRECEDE-PROCEED
direvisi kembali.
Definisi PRECEDE dan PROCEED Model

Precede merupakan satu modul dalam


pengembangan perencanaan (fase
diangnosa, prioritas masalah dan
penetapan tujuan).

Proceed adalah satu model dalam


pengembangan implementasi dan evaluasi
dari kegiatan promosi kesehatan.
Akronim PRECEDE
 P = predisposing
R = reinforcing
ECEDE = Enabling Constructs in
Educational/Ecological
Diagnosis and
Evaluation.
Lanj. Akronim PROCEED
 P = policy
R = regulatory
OCEED = organizational Constructs
in Educational and
Environmental
Development
Dua Proposisi Mendasar

1. Kesehatan dan resiko kesehatan


memiliki banyak faktor penentu

2.Upaya untuk mengubah lingkungan


perilaku, fisik, dan sosial harus
multidimensi dan partisipatif.
Delapan Fase Precede-Proceed
1. Precede
• Fase penilaian sosial
- ungkapan verbal
- tidak akurat mengikuti instruksi
- tidak akurat dalam mengikuti uji
- perilaku yang tidak sesuai
• Fase penilaian epidemiologi
• Fase penilaian pendidikan dan ekologi
• Fase penilaian pendidikan dan
ekologis
- kurang terpapar informasi
- salah tafsir
- terbatas pengetahuan
- tidak tertarik
- tidak familiar

Penilaian administrasi dan kebijakan


2. Proceed
• Implementasi
• Proses evaluasi
• Pengaruh evaluasi
• Hasil/keluaran intervensi
Kelebihan dan Kekurangan
• Kelebihan
Kelengkapannya : karena menggabungkan baik perspektif
individu maupun komunitas dan dapat digunakan dalam
berbagai pengaturan.

• Kekurangan
Membutuhkan sumber daya manusia dan keuangan yang
cukup banyak.
Perencaaan bersifat intensif waktu : yang dapat mengurangi
antusiasme masyarakat yang ingin berubah secara cepat.
TERIMA KASIH
-DUTA 6-

Anda mungkin juga menyukai