Anda di halaman 1dari 16

KULIAH PENDIDIKAN AGAMA ISLAM

DR. H. ASROWI M.Pd


KETUHANAN DALAM ISLAM
1. POSISI MANUSIA SEBAGAI MAKHLUK
(CIPTAAN) ALLOH DAN ALLOH SEBAGAI
KHALIK (PENCIPTA).
2. ALLOH ADALAH SEBAGAI WAJIBUL WUJUD
SESUATU YANG WAJIB ADANYA.
3. ALLOH MEMBEKALI MANUSIA DENGAN
PIKIRAN DAN HATI UTK MEMAHAMI KETUHAN
DAN CIPTAANNYA.
4. ALLOH MEMBEKALI DENGAN DAYA
MANUSIA : KOGNITIF, EMOTIF DAN
PSIKOMOTORIK.
KEIMANAN DAN KETAKWAAN
 IMAN ADALAH PERCAYA KEPADA YANG GAIB,
MENDIRIKAN SHOLAT, MENAFKAHKAN
SEBAGIAN REZKI YANG DIBERIKAN KEPADA
ALLOH DAN MEYAKINI KEPADA AL QURAN YANG
TELAH DITURUNKAN DAN KITAB KITAB YANG
DITURUNKAN SEBELUMNYA.(AL BAQ 2-3)
 IMAN ADALAH MEMBENARKAN SECARA
PASTI,MEYAKINI DENGAN JUJUR, DAN MURNI
ASMA’SIFAT’JANJI DAN ANCAMAN YG
DIBERIKAN OLEH ALLOH.
 TUJUAN MANUSIA DICIPTAKAN OLEH ALLOH
BISA DIBACA DLM SURAH AL DZARIYAT 56, AL
MUKMINUN AYAT 115-116.
RUKUN IMAN
 IMAN KEPADA ALLOH
 IMAN KEPADA MALAIKAT ALLOH
 IMAN KEPADA RASUL DAN NABI ALLOH
 IMAN KEPADA KITAB
 IMAN KEPADA HARI QIYAMANT
 IMAN KEPADA TAQDIR DAN QODAR
IMAN DAN TAQWA
 IMAN DAN TQWA TIDAK BISA DIPISAH-PISAHKAN
 TAQWA-WASPADA, MENJAGA, MENGENDALIKAN DAN
MEMPERKUAT YAITU MENJAGA DIRI DARI AZAB ALLOH
SWT DENGAN MENJAHUI TINDAKAN YANG DILARANG DAN
MELAKSANAKAN TATA ATURAN YANG TELAH DIGARISKAN
OLEH ALLOH.
 TAQWA-MELAKSANAKAN PERINTAH ALLOH DAN
MENJAHUI LARANGANNYA.
 TAQWA –MENGENDALIKAN DAN MEMPERKUAT, MENJAGA
KESEIMBANGAN DIRI DALAM EMOSI, PIKIRAN HAWA
NAFSU,ADIL BENAR, MEMEGANG AMANAH, DAPAT
DIPERCAYA,MENGHINDARI PERBUATAN ZALIM DAN
SEBAGAINYA.(Qs.AL ANFAL (8):29), Qs. AL ANFAL(8) :25,
96)
TAQWA MENGANDUNG TIGA
DEMENSI
 DEMENSI ONTOLOGIS,MELALUI KETAQWAAN
SESEORANG DIARAHKAN KEPADA SUATU
KEYAKINAN YANG BENAR.
 DEMENSI EPISTIMOLOGI,YAITU MASALAH YANG
BERKAITAN DGN ILMU.BAHWA PENGETAHUAN YG
DIBERIKAN ALLOH KEPADA MANUSIA SEJATINYA
MERUPAKAN KAPLING KECIL SAJA DARI
PENGETHUAN YANG MAHA LUAS TUHAN.
 DEMENSI AKSIOLOGI,YG MENYANGKUT NILAI MANA
NILAI YG BENAR DAN MANA YANG SALAH ,MANA YG
KALAL DAN MANA YANG KHARAM.MANUSIA TIDAK
SEENAKNYA SENDIRI BERPERILAKU (HRS MENGACU
PADA NORMA YAG ADA). ORANG MUTAQIN :ORANG
YG TIDAK HANYA APA YG BISA DILAKUKAN ,TETAPI
MENCARI APA YANG BAIK UNTUK DILAKUKAN ATAU
APA YG HALAL ATAU APA YANG DIRIDHOI ALLOH.
MOTIVASI IBADAH KPD ALLOH
 MENURUT NABI MUHAMMAD SAW
MOTIVASI ORG IBADAH DPT
DIKATEGORIKAN TIGA KLP SBB:
1. MELAKSANAKAN IBADAH KARENA
TERPAKSA(KLP MUKROBIN)
2. MELAKSANAKAN IBADAH KERENA KETAAN
KPD ALLOH (KLP MUTI’IN)
3. MELAKSANAKAN IBADAH KARENA
MERASAKAN KENIKMATAN IBADAH
(MUTALADZIDZIN)
1. FORMULASI AL-GHOZALI ADA
4 SUMBER KESENANGAN
1. ORG YG MEMILIKI ILMU PENGETAHUAN.
2. ORG YG SEHAT.
3. KERJA KERAS UTK MEMPEROLEH HARTA.
4. KEDUDUKAN,PANGKAT DAN DERAJAT.
TIPOLOGI IMAN
 TIPOLOGI HUBUNGAN BUDAK DENGAN TUAN.BUDAK
SELALU TAKUT KEPADA TUANNYA KARENA DIA TIDAK
MERASA MEMILIKI DIRINYA SENDIRI KARENA SUDAH
DIMILIKI OLEH TUANNYA,DIA DENGAN MUDAH DIJADIKAN
KAMBING HITAM ATAS SEMUA KEGAGALAN.ORANG INI
MEMANDANG TUHAN SEBAGAI YANG MAHA GALAK DAN
SUKA MENGHUKUMNYA(SYADIDUL IQOB DAN DZUN
INTIQOM)OLEH KARENA ITU BERIBADAH BAGINYA UTK
MENCARI SELAMAT.
 TIPOLOGI KULI DAN MAJIKAN>KULI HANYA PUNYA
DIMENSI MINGGUAN,LEBIH DARI ITU ARTINYA
KEGAGALAN.KULI TAK PERNAH SANGGUP BERPIKIR
MEMPEROLEH RAPELAN.JIKA UPAH SEMINGGU TIDAK
DIBAYAR MAKA DIA BERUBAH DARI HORMAT MENJADI
GALAK.TIPE ORANG SEPERTI INI JIKA DOANYA TIDAK
DIKABULKAN OLEH ALLOH SWT MAKA DIA MARAH
SEKALIGUS TIDAK MAU LAGI MENJALANKAN IBADAH
,KARENA DIANGGAP PERCUMA.
 TIPOLOGI PEDAGANG DAN PEMBELI>PEDAGANG AKAN
MELAKUKAN PEMBELI SEBAGAI RAJA MANAKALA IA
MEMBAYANGKAN KEUNTUNGAN YANG BESAR DARI
TRANSASINYA.JIKA TIDAK MAKA IA MERASA TIDAK PERLU
MENGHORMATINYA.ORANG INI KALAU BERIBADAH SELALU
MEMPERHITUNGKAN BESAR KECILNYA PAHALA.
TIPOLOGY IMAN -LANJUTAN
 TIPOLOGI HUBUNGAN ORANG YANG
PUNYA HUTANG BUDI KEPADA ORANG YANG
BERJASA.KATA ORANG HUTANG BUDI DIBAWA
MATI,OLEH KARENA ITU BAGI ORANG
BERHUTANG BUDI RASANYA IA TAK DAPAT
MELUNASI HUTANGNYA DENGAN CARA
APAPUN.ORANG TIPE INI DIDORONG OLEH
RASA SYUKURNYA KEPADA ALLOH DALAM
BERIBADAH KEPADANYA MERASA SEGALANYA
TAK CUKUP KARENA MERASA BESARNYA
ANUGERAH ALLOH KEPADA DIRINYA.
 TIPOLOGI ORANG JATUH CINTA KEPADA
KEKASIHNYA .BAGI ORANG YANG SEDANG
MABUK KEPAYANG ,PENDERITAAN TERASA
INDAH ,YANG BERAT TERASA RINGAN,YANG
DINGIN TERASA HANGAT,DAN YANG PANAS
TERASA DINGIN.ORANG TIPE INI MERASA
BETAPA NIKMATNYA BERIBADAH KEPADA
ALLOH SWT WALAUPUN MELALUI KESULITAN
DAN RINTANGAN APAPUN TETAP NIMAT
RASANYA.
PEMIKIRAN MANUSIA TENTANG
TUHAN
 ALLOH MENGAJARKAN KEIMANAN DAN KETAQWAAN
KEPADA PARA NABI DAN ROSUL SEJAK ADAM , IDRIS,
NUH, HUD, SHOLEH, MUSA , ISA SAMPAI MUHAMMAD.
KISAH NABI NUH MISALNYA TELAH DISAMPAIKAN DI
DALAM SURAH AL A’RAAF AYAT 59-64.
 SESUDAH NABI NUH WAFAT , ALLOH MENEGASKAN
KEMBALI KEPADA NABI-NABI TTG POKOK-POKOK
KPERCAYAAN DAN SYARIAT YANG SAMA DENGAN
SEBELUMNYA.
 NABI HUD DIUTUS OLEH ALLOH KEPADA KAUM AD (Qs.
11:50).NABI SHOLEH KEPADA KAUM
TSAMUD(Qs.11:61)DAN SYU’AIB KPD KAUM
MADYAN(Qs. 11:84)
 MUSA DARI NABI DITINGKATKAN MENJADI RASUL
(Qs.TAHA:11-12).
KONSEP ILAH DAN ALLOH

 DI DLM RUKUN ISLAM DIJELASKAN TIDAK ADA TUHAN


SELAIN ALLOH DAN MUHAMMAD ADALAH UTUSANNYA.
 PERKATAAN ILAH DITERJEMAHKAN DENGAN TUHAN.
 ILAH ADALAH OBJEK YANG DIPENTINGKAN MANUSIA.
 AL QUR’AN SURAH AL-JATSIYAH(45) AYAT 23.
PERNAHKAN KAMU MELIHAT ORANG YANG MENJADIKAN
HAWA NAFSUNYA SEBAGAI TUHANNYA DAN ALLOH
MEMBIARKAN BERDASARKAN ILMU-NYA DAN ALLOH
TELAH MENGUNCI MATI PENDENGARAN DAN HATINYA
DAN MELETAKKAN TUTUPAN ATAS PENGLIHATANNYA?
MAKA SIAPAKAH YANG AKAN MEMBERINYA PETUNJUK
SESUDAH ALLOH(MEMBIARKAN SESAT) MENGAPA KAMU
TIDAK MENGAMBIL PELAJARAN ?
 POTENSI YANG ADA DI DALAM DIRI MANUSIA
MEMPUNYAI POTENSI JAHAT, KAFIR, MUNAFIK DSB.
LANJUTAN ……..
 TAUHID ADALAH AJARAN ISLAM TENTANG KE-
ESAAN ALLOH. TAUHID BISA MENJADI RUSAK
KALAU TIDAK DIPUPUK DENGAN IMAN, ISLAM DAN
IKHSAN. TAUHID KALAU RUSAK BISA MENJADI
KHUFUR.
 PERKATAAN ATAU KATA TENTANG ALLOH LEBIH
DARI 2.500 KALI DISEBUTKAN DI DALAM AL-
QURAN.
 ALLOH MEMPERKENALKAN KEPADA MANUSIA
SEBAGAI SALAH SATU SESEMBAHAN. AL-QUR,AN
THAHA AYAT 14.”SESUNGGUHNYA AKULAH ALLOH
TIDAK ADA ILAH (TUHAN) MELAINKAN AKU, OLEH
KARENA ITU SEMBAHLAH AKU DAN DIRIKANLAH
SHOLAT UTK MENGINGATKU.
JENIS TAUHID
 TAUHID RUBUBIYAH – YAITU MEMPERCAYAI
BAHWA ALLOH SWT ADALAH SATU-SATUNYA
PENCIPTA, PEMELIHARA, PENGUASA DAN
PENGATUR ALAM SEMESTA.
 TAUHID ULUHIYAH (UBUDIYAH)- HANYA KEPADA
ALLOH MANUSIA HARUS
BERTUHAN,BERIBADAH,MEMOHON
PERTOLONGAN, TUNDUK, PATUH DAN MERENDAH.
 TAUHID SIFATIYAH-YAITU MEMPERCAYAI
BAHWA HANYA KEPADA ALLOH SWT YANG
MEMILIKI SIFAT KESEMPURNAAN TERLEPAS DARI
SIFAT TERCELA ATAU DARI SEGALA
KEKURANGAN.
HAKEKAT MANUSIA MENURUT
ISLAM
 ISLAM MENGAJARKAN BAHWA MANUSIA DICIPTAKAN
OLEH ALLOH DARI DUA UNSUR YAITU JASMANI DAN
ROKHANI
 JASMANI DICIPTAKAN OLEH ALLOH DARI TANAH. SEPERTI
DIFIRMANKAN OLEH ALLOH DI DALAM AL-QURAN SURAT
AS-SAJADAH AYAT 7.
 ROKHANI ADALAH ALLOH SENDIRI, SEBAGAIMAN
DIFIRMANKAN DALAM SURAT AS SAJADAH AYAT 9.
LANJUTAN………………

 KEMUDIAN ISLAM MENGAJARKAN PULA DIZAMAN AZALI


ATAU DIALAM ARWAH ALLOH MENCIPTAKAN ROKHANI
SEMUA ANAK CUCU ADAM ATAU KETURUNAN ADAM
KEMUDIAN ROHNYA DITIUPKAN OLEH MALAIKAT ATAS
PERINTAH ALLOH (HR MUSLIM)
 KEMUDIAN ALLOH TELAH MENGAJAK ROKHANI ANAK
CUCU ADAM ITU MENGADAKAN DIALOG ATAU
PERJANJIAN DENGAN-NYA. ALLOH BERTANYA KEPADA
ROHANI SEMUA ANAK CUCU ADAM TERSEBUT QUR,AN
SURAH AL-A,RAF AYAT 172. ARTINYA BUKANKAH AKU INI
TUHAN KAMU SEKALIAN ? MEREKA MENJAWAB : BENAR
KAMI TELAH MENYAKSIKAN.

Anda mungkin juga menyukai