Anda di halaman 1dari 13

SIGMUND

FREUD
Psikoanalisa
Latar belakang
• Memiliki 2 kakak tiri dan 6 saudara kandung
• Sigmund Freud tidak terlalu dekat dengan saudara-saudaranya
• Memiliki kelekatan dengan ibunya  di kemudian hari ini menjadi
salah satu dasar dari teorinya mengenai kelekatan anak laki-laki
dengan ibu.
• Mempelajari ilmu kedokteran. Ia memiliki keinginan untuk
menemukan sesuatu yang “monumental” dalam hidupnya.
• Freud selalu melakukan self-analysis terhadap dirinya sendiri
(termasuk analisis mimpi)
1856 1910 1917
• Lahir (Rep.Ceko) • Mendirikan International • Levels of Mental Life
Psychoanalytic Association
(ketuanya Jung)

1885 1905 1923


• Belajar Teknik hipnotis untuk • “Three Essays on the Theory • Provinces of the Mind
histeria of Sexuality” terbit
• “Jokes and Their Relation to
the Unconscious” terbit

1895 1901 1926 1939


• Publikasi “Studies on • “On Dreams” terbit • Defense mechanism • Meninggal (London)
Hysteria” • “Psychopathology of
• Memperkenalkan istilah Everyday Life” terbit
“psychical analysis”

1896 1900 1930 1938


• Ayahnya meninggal • “Interpretation of Dreams” • Mendapat penghargaan • Emigrasi ke London
• Mulai menganalisis diri terbit Goethe untuk literatur
sendiri
Levels of
Mental Life
Provinces of
the Mind
Apa yang kita sadari. Sumbernya 2: apa yang ditangkap indra
kita, dan apa yang muncul dari struktur mental kita
(unconscious)

Sumbernya dari 2: consciousness dan unconsciousness

Segala dorongan, keinginan, atau insting yang tidak kita sadari,


tapi tetap menjadi motivasi terhadap kata-kata, perasaan, dan
perilaku kita.
Contoh: saat seorang pria tertarik terhadap seorang wanita
tanpa ia tahu alasannya, bahkan terkesan tidak rasional.

Bisa berbentuk sebagai mimpi, slip of tongue, mimpi, dan


represi
Completely unconscious
ID
Tujuannya hanya 1: mendapat
kesenangan

Tidak realistis, tidak logis, tidak


dapat membedakan baik-buruk

Struktur yang muncul pertama


kali (saat masih bayi)
Memiliki kontak dengan dunia nyata
EGO

Berada dalam tiga level, sehingga dapat


mengambil keputusan dalam tiga level

Ego berusaha untuk mengendalikan


permintaan id yang tidak realistis dan
tanpa henti untuk mendapatkan
kesenangan

Berkembang seiring perkembangan bayi


Ketika mereka dapat membedakan diri
mereka dari dunia luar
SUPER Merepresentasikan moral dan diri ideal
dari seseorang
EGO

Merupakan hasil pengalaman dengan


hukuman untuk perilaku yang tidak pantas
dan mengatur apa yang tidak boleh
dilakukan (conscience)

Merupakan hasil pengalaman dengan


hadiah untuk perilaku yang pantas dan
mengatur apa yang seharusnya dilakukan
(ego-ideal)

Perkembangannya berbeda-beda untuk


setiap orang
Dinamikanya seperti ini.
Bisakah kamu
memberikan contoh
kasus?
Menurut Freud, drive seseorang ada 2:

Hasrat hidup/SEX/Eros Hasrat destruktif/AGRESI/Thanatos


Anxiety Neurotic Anxiety Moral Anxiety
• Perasaan ada bahaya yang tidak • Disebabkan oleh
diketahui ketergantungan ego terhadap
• Seseorang akan • Disebabkan oleh superego
berusaha untuk ketergantungan ego terhadap Id • Konflik antara ego dan superego
menghindari • Muncul karena impuls Id
anxiety  system
unconscious dan
preconscious akan Realistic Anxiety
berusaha • Disebabkan karena
ketergantungan ego terhadap
melindungi ego dunia luar
supaya tidak • Erat kaitannya dengan
merasa cemas. KETAKUTAN
Repression

Reaction
Sublimation
Formation

Introjection
Defense Displacement
mechanism

Projection Fixation

Regression
Tahapan Perkembangan

Maturity
Genital
Latency Period
Phallic Period
Anal Phase
Oral Phase
Infantile Phase
Period

Anda mungkin juga menyukai