Anda di halaman 1dari 8

SAMPLING DAN

KESALAHAN SAMPLING
POPULASI DAN SAMPEL
 Populasi
adalah jumlah dari keseluruhan obyek
(satuan/individ-individu) yang
karakteristiknya hendak diduga

 Sampel
adalah sebagian dari anggota populasi yang
karakteristiknya diselidiki, dan dianggap bisa
mewakili keseluruhan populasi.
SAMPLING FRAME
(Kerangka Sampel)

Sampel hendaknya memiliki sifat:


 Dapat menggambarkan seluruh populasi

 Dapat menentukan presisi

 Sederhana sehingga dapat dilaksanakan

Faktor yang dipertimbangkan dalam menentukan besarnya


sampel
 Derajat keseragaman dari populasi

 Presisi yang dikehendaki (makin tinggi harapan presisi,

maka sampel harus makin besar)


 Biaya, tenaga, dan waktu yang tersedia
Cara Pengambilan Sampel

 Random Sampling (Probability sampling)


Dalam mengambil sampel peneliti tidak memilih-milih
individu yang akan dijadikan anggota sampel (seluruh
individu anggota sampel mendapat kesempatan yang sama
untuk dijadikan anggota sampel)
Contoh: cara undian, menggunakan tabel bilangan
random

 Nonrandom Sampling (Non probability sampling)


cara pengambilan sampel yang tidak memberikan
kesempatan yang sama kepada anggota populasi untuk
dijadikan sampel.
Contoh: quota sampling, purposive sampling, dll
SAMPLING DESIGN
 Systematic sampling
sampel diambil menggunakan urutan tertentu dari anggota polulalsi
yang telah disusun.
Contoh diambil dengan kelipatan 7
 Stratified random sampling
cara pengambilan sampel yang mendasarkan strata dari anggota
populasi untuk diambil secara random. Contoh tiap strata diambel 5%
 Quota sampling
adalah sampel diambil berdasarkan pertimbangan-pertimbangan
tertentu dari peneliti sampai pada jumlah yang ditetapkan.
Contoh: 20 orang yang memiliki sifat tertentu

 Cluster sampling
dalam hal ini anggota populasi dibagi kedalam beberapa kelompok
(cluster), dan dari kelompok tersebut diambil sampel secara random
Distribusi sampling
 Paramenter dan Nilai Statistik
Parameter adalah nilai-nilai pengukuran pada
populasi, sedangkan Nilai statistik adalah nilai
observasi dari sampel dan digunakan untuk
menduga nilai parameter
Contoh Notasi untuk:
Nilai Parameter Nilai statistik
Mean µ X
Stand Dev  SS
KESALAHAN DALAM PENELITIAN
 Kesalahan non-sampling
1. populasi yang tidak jelas
2. pertanyaan yang tidak tepat
3. ketidakjelasan definisi operasional
4. kesalahan pengolahan data, dll

 Kesalahan sampling
jenis kesalahan yang disebabkan salah dalam
merancang teknik pengambilan sampel (sampel
design)
Pertimbangan Dalam Menentukan Sampel

1. Seberapa besar keragaman populasi


2. Berapa besar tingkat keyakinan yang kita
perlukan
3. Berapa toleransi tingkat kesalahan dapat
diterima
4. Apa tujuan penelitian yang akan dilakukan
5. Keterbatasan yang dimiliki oleh peneliti

By Hernawan

Anda mungkin juga menyukai