Anda di halaman 1dari 21

INTERPRETASI RADIOGRAFI

NAMA MAHASISWA : FATHIMAH


NIM : J019141047
DOSEN PEMBIMBING : DRG. DWI PUTRI WULANSARI, M.BIOMED

BAGIAN RADIOLOGI FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI


UNIVERSITAS HASANUDDIN
2020
1
INTERPRETASI FOTO PERIAPIKAL
Mahkota : Tidak ada mahkota

Akar : Tampak gambaran radiopaq di sepanjang akar gigi 35

Membran : Tidak ada kelainan


Periodontal
Lamina Dura : Tampak gambaran lamina dura berupa garis radiopak
terputus-putus pada 1/3 apikal akar gigi
Puncak Tulang : Tampak penurunan crest alveolar sebanyak ± 2 mm secara
Alveolar horizontal
Furkasi : Tidak ada furkasi

Periapikal : Tidak ada kelainan

Kesan : Gangren radiks


Tampak under obturasi pada akar gigi 35 dan tidak hermetis
Radio Diagnosa : -

Unsur 35
2 INTERPRETASI FOTO PERIAPIKAL
Mahkota : Tampak gambaran radiolusen (karies) pada mahkota mesial
gigi 21 yang dimulai dari email hingga pulpa
Tampak gambaran radiopaq pada interproksimal bagian distal
gigi 21
Akar : Tampak gambaran radiopak yang memanjang dari oklusal gigi
hingga ujung apex gigi 21

Membran : Tampak pelebaran ligamentum periodontal pada sisi mesial


Periodontal gigi 21

Lamina Dura : Tampak penebalan lamina dura pada sisi mesial gigi 21

Puncak Tulang : Tidak ada kelainan


Alveolar

Furkasi : Tidak ada furkasi


Periapikal : Tampak gambaran radiolusen berbatas difus disekitar akar

Kesan : Karies media pada gigi 21


Tampak over instrumen k-file ujung akar

Radio Diagnosa : Periapikal kondensing osteitis

Unsur 21
INTERPRETASI FOTO PERIAPIKAL
3
Mahkota : Tampak gambaran radiopaq pada gigi 36 yang meluas ke
pulpa; tampak gambaran radiolusen pada sisi mesial gigi 36
Akar : Tampak gambaran radiopaq pada akar gigi mesial yang
merupakan bahan obturasi pada gigi 36
Membran : Tampak pelebaran ligamen periodontal disepanjang akar
Periodontal
Lamina Dura : Tampak lamina dura terputus-putus disepanjang akar

Puncak Tulang : Tidak ada kelainan


Alveolar
Furkasi : Tampak gambaran radiolusen pada furkasi gigi 36

Periapikal : Tidak ada kelainan periapikal

Kesan : Tampak bahan obturasi yang tidak hermetis serta under


obturasi
Radio Diagnosa : -

Unsur 36
11
2
7 9
12
8

3
1

5 6
10
14

1. Canalis mandibula 7. Spina Nasalis Anterior


2. Prosessus condilaris 8. Foramen insisivus
3. Ramus mandibula 9. Sinus maksilaris
4. Angulus mandibula 10. Simpisis mandibula
5. Corpus mandibula 11. Fossa glenoideus
6. Foramen mental 12. Insisura mandibula
INTERPRETASI
 Regio 1  Regio 2

1. Tampak gambaran radiopaq pada ujung akar 1. Tampak ada hubungan antara akar gigi
gigi 11 23,25,26 terhadap dasar sinus maksilaris
2. Tampak gambaran radiopaque pada gigi 13,15 2. Tampak gambaran radiopaque pada gigi 25,26
yang merupakan gigi yang crowded. yang merupakan gigi yang crowded.

 Regio 4
 Regio 3

1. Tampak gambaran radiopaque pada gigi 1. Tampak gigi 43 rotasi eksentris


32,33,35,36 yang merupakan gigi yang crowded. 2. Tampak gigi 45 mesioversi
2. Tampak gigi 35 mesioversi serta tampak gambaran 3. Tampak gambaran radiopaque pada gigi 45,46
radiolusen pada ujung akar yang merupakan gigi yang crowded.
3. Tampak gambaran radiolusen disepanjang akar gigi 4. Tampak gambaran radiopaq pada oklusal gigi
36 dan gambaran radiopaq pada oklusal gigi 46,47 yang merupakan tambalan
5. Tampak gigi 48 horizontal
 Kesan
Tampak impaksi gigi 48 klas II posisi A
horizontal
TUGAS MANDIRI
Dokumentasi pengambilan foto periapikal
Identitas Pasien

∙ Nama pasien : Nur Aisyah


∙ Jenis Kelamin : Perempuan
∙ Umur : 25 tahun
∙ Tgl Lahir : 30 Desember 1994
∙ Alamat : Jl. Erosa
INTERPRETASI FOTO PERIAPIKAL
3
Mahkota : Tampak gambaran radiolusen bagian mesial dimulai dari
email yang meluas sampai ke pulpa pada gigi 21
Akar : Tampak gambaran radiopaq yang merupakan bahan obturasi
disepanjang akar gigi
Membran : Tidak ada kelainan
Periodontal
Lamina Dura : Tampak lamina dura yang terputus-putus

Puncak Tulang : Tampak penurunan crest alveolar sebanyak ±1.5 mm secara


Alveolar horizontal pada bagian mesial gigi 21
Furkasi : Tidak ada furkasi

Periapikal : Tidak ada kelainan

Kesan : Karies profunda.


Tampak bahan obturasi tidak hermetis
Radio Diagnosa : -

Unsur 21
TUGAS KELOMPOK
DATA PENUNJANG RADIOLOGI

 Nama : Alfajar Rinur


 Asal Institusi/ Bagian : Pedodonsia
 Jenis Radiografi : Panoramik
 Keterangan & Diagnosis Klinis : Foto holistik
 Riwayat Penyakit Sistemik :-
IDENTITAS PASIEN

• Nama Pasien : Alfajar Rinur


• Jenis Kelamin : Laki-laki
• Umur : 7 Tahun
• Alamat : Jalan Kandea 3
DOKUMENTASI PENGAMBILAN FOTO
9
6 2
7 8
1
3
4
5
10

Keterangan :
1. Proc. Condylaris 5. Corpus Manibula 9. Proc. Zygomaticus
6. Sinus Maxillaris 10. Simpisis mandibula
2. Fossa Glenoidalis
3. Ramus Mandibula 7. Foramen Insisivum
4. Angulus Mandibula 8. Palatum Durum
Regio 5: Regio 6:
51: tampak resorpsi fisiologis pada 2/3 apikal 61: tampak resorpsi fisiologis pada 2/3 apikal
52: tampak resorpsi fisoiologis pada 1/3 apikal 62: tampak resorpsi fisoiologis pada 1/3 apikal
54 : tampak resorpsi fisiologis pada 1/3 apikal 64 : tampak resorpsi fisiologis pada 1/3 apikal
55 : tampak resopsi fisiologis pada 1/3 apikal 65 : tampak resopsi fisiologis pada 1/3 apikal
Regio 7: Regio 8:
72: tampak resorpsi fisiologis pada 2/3 apikal 82: tampak resorpsi fisoiologis pada 2/3 apikal
84 : tampak resorpsi fisiologis pada 1/3 apikal
Regio 1: Regio 2:
11: tampak benih gigi dibawah gigi 51 21 : tampak benih gigi dibawah gigi 61
12: tampak benih gigi dibawah gigi 52 22: tampak benih gigi dibawah gigi 62
13: tampak gambaran radiopaq pada tulang alveolar yang 23: tampak gambaran radiopaq pada tulang
merupakan benih gigi 13 alveolar yang merupakan benih gigi 23
14 :tampak benih gigi dibawah gigi 54 24: tampak benih gigi dibawah gigi 64
15 :tampak benih gigi dibawah gigi 55 25: tampak benih gigi dibawah gigi 65
16: tampak akar gigi belum terbentuk sempurna 26: tampak akar gigi belum terbentuk sempurna
17: tampak benih gigi 37 di tulang alveolar 27: tampak benih gigi 27 di tulang alveolar
Regio 3: Regio 4:
31: tampak akar gigi belum terbentuk sempurna 41 : tampak akar gigi belum terbentuk sempurna
32: tampak benih gigi dibawah gigi 72 42: tampak benih gigi dibawah gigi 82
33: tampak benih gigi dibawah gigi 63 43: tampak benih gigi dibawah gigi 83
34 :tampak benih gigi dibawah gigi 64 44: tampak benih gigi dibawah gigi 84
35 :tampak benih gigi dibawah gigi 65 45: tampak benih gigi dibawah gigi 85
36: tampak apikal gigi belum terbentuk sempurna 46: tampak apikal gigi belum terbentuk sempurna
37: tampak benih gigi 37 di tulang alveolar 47: tampak benih gigi 47 di tulang alveolar
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai