Anda di halaman 1dari 7

Pelatihan Pengecekan dalam Penerimaan Obat

di PT. Zen Semitra Raya

Dita Putri Angelina


Khisma Arum Firdaus
Lia Shaffitri
Tazkiyah Nurul Izza
Yasmin Hana Fadhilah

PRAKTIK KERJA PROFESI APOTEKER


FAKULTAS FARMASI
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
PENERIMAAN

Berdasarkan CDOB 2020 proses penerimaan


bertujuan untuk memastikan bahwa kiriman
obat dan/atau bahan obat yang diterima
benar, berasal dari pemasok yang disetujui,
tidak rusak atau tidak mengalami perubahan
selama transportasi
PENERIMAAN
●Memastikan obat yang diterima benar
● Dugaan obat palsu/ilegal segera dilaporkan
●Berasal dari pemasok sesuai pesanan
kepada instansi berwenang dan suplier
●Dicatat dan didokumentasikan
● Obat dan bahan obat yang memerlukan
termasuk pihak yang melakukan
pengamanan/ kondisi penyimpanan khusus
pengiriman
harus segera disimpan setelah dilakukan
pemeriksaan

●Informasi utuh dan benar (bets dan


kadaluwarsa)
●Mutu obat baik (tidak rusak, tidak
ada perubahan selama transportasi)
Ketentuan Penerimaan Menurut
Juklak CDOB 2015
1. POB Penerimaan dilengkapi dengan ceklist penerimaan obat dan/atau bahan obat.
Checklist meliputi:
- nama pemasok yang disetujui
- nama barang
- nomor ijin edar (untuk obat)
- nomor bets,
- tanggal kedaluwarsa
- jumlah fisik
- keutuhan fisik kemasan produk
- keutuhan kontainer
- keutuhan segel kontainer
- Certificate of Analysis (CoA) untuk bahan obat dll.
2.Batasan mendekati tanggal kedaluwarsa yaitu 3 bulan sebelum tanggal
kedaluwarsa. Jika terdapat penerimaan obat dan/atau bahan obat mendekati
kedaluwarsa harus terdapat pernyataan dari pelanggan bahwa obat
dan/atau bahan obat tersebut dapat diterima.
3. Yang dimaksud dengan penyimpanan khusus misalnya obat dan/atau
bahan obat yang memerlukan penyimpanan dengan suhu terkendali.
Yang dimaksud dengan tindakan pengamanan khusus misalnya narkotika,
psikotropika.
CONTOH CHECKLIST
PENERIMAAN OBAT
BERDASARKAN JUKLAK CDOB
2015
PENERIMAAN
● Jika setelah dilakukan pemeriksaan terdapat:
a. item obat yang tidak sesuai dengan surat pesanan
b. kondisi kemasan tidak baik, maka obat tersebut harus segera
dikembalikan dengan disertai bukti retur dan surat pesanan asali dan
segera meminta butki terima pengembalian dari pemasok
● Selama menunggu proses kembalian maka obat disimpan dalam almari
karantina
● Jika terdapat ketidaksesuaian nomot bets, tanggal kedaluwarsa, jumlah
antara fisik dengan dokummen pengadaan harus dibuat dokumentasi
untuk mengklarifikasi ketidaksesuaian

Anda mungkin juga menyukai