Anda di halaman 1dari 18

FOCUS GROUP

DISCUSSION (FGD)
Sinergi Pengembangan Kurikulum Operasional (KOS)
Sebagai Implementasi Link And Match Dengan Dunia
Usaha/Dunia Industri
Di SMK YKP MAGETAN dalam Progam Pintar Bersama
Daihatsu
26 – 27 November 2021
SMK PUSAT KEUNGGULAN
SMK BERBASIS INDUSTRI
DAN PONDOK PESANTREN
SMK YKP MAGETAN
Oleh : Siswanto, S.Kom
Penyusunan Kurikulum
Operasional Sekolah
Unsur yang terlibat :
 Kepala Sekolah
 Pengawas Pembina
 PTV Pendamping
 Dunia Usaha / Dunia Industri
 Wakasek Bidang Kurikulum – Selaku Koordinator penyusunan
 Guru Mapel Umum
 Guru Mapel Kejuruan
 Guru P5BK
 Bimbingan Konseling
 Tim Bursa Kerja Khusus

3
4
Target Yang di
Harapkan
Terciptanya Dokumen kurikulum operasional yang
relevan, yang sesuai dengan petunjuk teknik dari
pemerintah, perguruan tinggi pendamping, balai besar
serta industri pasangan berdasarkan asas merdeka
belajar melalui implementasi profil pelajar Pancasila
dalam pembelajaran. Dokumen tersebut menjasi acuan
dan target ke depan pembelajaran di smk ykp magetan
agar mampu meluluskan siswa yang santun
berkarakter, kreatif, aktif, yakin, Amanah dan mandiri
Waktu penyusunan :
▸ Dimulai setelah kegiatan Diklat komite
pebelajaran => IHT =>Diklat P5BK =>Program
Root’s =>Program Gerakan Sekolah
menyenangkan => Program Implementasi
Budaya Industri, dll
▸ Sampai Saat ini terus berkembang sesuai dengan
arahan, Kepala Sekolah, Pengawas Pembina,
PTV Pendamping, Balai Besar, Industri
Pasangan dll.
“ Kendala di Lapangan :
 Kurangnya Komunikasi intens.
 Jadwal koordinasi berbenturan
dengan kegiatan lain.
 Waktu penyusunan yang relative
singkat.
 Banyak nya kegiatan SMK PK dari
kementrian dan balai.
 KOS ini adalah hal yang baru
menjadi tantangan bagi kami agar
bisa mewujudkan merdeka belajar.
POSISI SAAT INI
 KOS Tersusun dan Sedang Validasi Pengawas
Pembina dan Cabang Dinas Pendidikan Wilayah
Ponorogo
 Tersusunnya dokumen perangkat pembelajaran di
semua mapel
(CP, TP, ATP, Modul dan Assesmen)
 Pembelajaran Sedang berjalan Lancar dengan
menerapkan KOS untuk kelas X secara Full dengan
menerapkan Prokes Ketas
Potensi di Lapangan :
 Tim Pengembang Kurikulum yang aktif
dalam peyusunan
 Pengawas Pembina yang senantiasa
memberikan arahan dalam mengawal
pembelajaran saat ini
 PTV pendamping yang dengan sabar
menuntun kami dalam penyusunan
KOS dan modul ajar
 Balai yang berkontribusi memberikan
masukan dalam kegiatan Monev
 Semua bapak ibu guru yang kompak
dan semangat dalam memngikuti ritme
penyusunan KOS dan perangkat ajar
lainnya.

13
Workshop Implementasi
Budaya Kerja
SMK Pusat Keunggulan
SMK YKP Magetan

17
Sekian
terima
kasih

Anda mungkin juga menyukai