Anda di halaman 1dari 12

PERENCANAAN DAN

DESAIN
PEMBELAJARAN
Zumrotul Fauziah, M.Pd
PERENCANAAN DAN DESAIN PEMBELAJARAN
MATA KULIAH MUATAN KOPERTAIS (MKSK)

BOBOT 3 SKS ( 3 X 50 MENIT / PERTEMUAN)


DESKRIPSI:
Mata kuliah Perencanaan dan desain pembelajaran ini membahas
secara mendalam tentang konsep-konsep teoritis dan praktis tentang
bagaimana menyusun perencanaan pembelajaran yang baik dan efisien
untuk mencapai tujuan pembelajaran. Isi pokok mata kuliah ini
meliputi: konsep dasar perencanaan pembelajaran, persiapan mengajar,
serta perangkat pembelajaran
Capaian Pembelajaran MK

01 02 03 03
Mahasiswa mampu Mahasiswa mampu
memahami konsep Mahasiswa mampu
menyusun perangkat
dasar perencanaan memahami macam-
pembelajaran yang baik
dan desain macam perangkat
dan efisien
pembelajaran pembelajaran
CONTENTS
1. Konsep dasar perencanaan dan desain pembelajaran
2. Pengelolaan Pembelajaran
3. Model-model perencanaan pembelajaran
4. Komponen-komponen perencanaan pembelajaran
5. Pengembangan Silabus
6. Tujuan pembelajaran
7. Materi pembelajaran
8. Metode pembelajaran
9. Media Pembelajaran
10. Sumber belajar
11. Penilaian belajar
12. Perangkat pembelajaran
13. Menghitung Pekan Efektif dan Menyusun Prota dan Prosem
14. Menyusun Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)
WHAT TO DO?
YOU SHOULD ....

01 02 03

Perhatikan Siapkan Lakukan


Mahasiswa mengikuti Mahasiswa membuat slide Mahasiswa melakukan
perkuliahan dengan aktif dan presentasi (powerpoint) dan presentasi dan diskusi
disiplin sesuai jadwal video presentasi (youtube) melalui Meet Ms. Team
sesuai topik secara
berkelompok
YOU SHOULD ....

04 05 06

Kerjakan Ikuti Dapatkan


Mahasiswa menyusun RPE, Mahasiswa mengikuti UTS Mahasiswa mendapatkan
RPP (Pilih satu Mapel, satu dan UAS sesuai jadwal hasil terbaik (nilai yang
KD), Prota, Prosem sebagai yang ditentukan. diimpikan)
tugas individu
“Optimis bagus, tapi akan lebih
bagus jika dibarengi dengan
usaha yang optimal.”

—Zumrotul Fauziah, 2021


BAGAIMANA SISTEM PENILAIANNYA???

40% 20%

PRESENSI/KEHADIRAN TUGAS
(KEHADIRAN DI BAWAH 40%, (PRESENTASI & PERANGKAT
DOSEN TIDAK BISA INPUT NILAI) PEMBELAJARAN)
BAGAIMANA SISTEM PENILAIANNYA???

15% 25%

UTS UAS
(UJIAN TENGAH SEMESTER) (UJIAN AKHIR SEMESTER)
REFERENSI
● Ananda, Rusydi. 2019. Perencanaan Pembelajaran. Lembaga
Peduli Pengembangan Pendidikan (LPPI) Medan

● Ibrahim, Nini. 2014. Perencanaan Pebelajaran Teoretis dan Praktis.


Jakarta: Mitra Abadi

● Jaya, Farida. 2019. Perencanaan Pembelajaran. Fakultas Ilmu


Tarbiyah dan Keguruan UIN Sumatera Utara.

● Nurochim. 2013. Perencanaan Pembelajaran Ilmu-Ilmu Sosial.


Jakarta: Rajawali Pers.
THANKS...

ANY QUESTIONS??

Anda mungkin juga menyukai