Anda di halaman 1dari 25

PERENCANAAN

KURIKULUM
Siklus Kurikulum

Perencanaan Pengembangan

Policy

Penilaian Implementasi

2
1. Merumuskan tujuan yang hendak
dicapai.
Curriculum
2. Mengorganisasikan bahan belajar untuk
Engineering mencapai tujuan.
3. Memilih cara untuk memudahkan
terjadinya belajar.
4. Menetapkan cara untuk menilai
keberhasilan belajar.

3
Hubungan antara Kurikulum dan Pembelajaran

KURIKULUM

Rancangan dan Pelaksanaan belajar-


pengaturan belajar- mengajar dan penilaian
mengajar hasil belajar

(dua sisi koin uang logam)


4
Pembelajaran sebagai sistem
Sistem: kesatuan komponen yang terarah
pada pencapaian tujuan
Sistem pembelajaran

Tujuan

Isi/materi
Evaluasi pembelajaran

Proses pembelajaran
5
KOMPONEN-KOMPONEN
MODEL PEMBELAJARAN EFEKTIF

TINDAK
LANJUT

TUJUAN STRATEGI
PEMBEL- PEMBEL-
AJARAN AJARAN
MODEL
PEMBEL-
AJARAN
EFEKTIF

PENGELO-
EVALUASI LAAN
KELAS
MEDIA
DAN
SUMBER

6
Konstelasi Pengembangan Kurikulum

Kebutuhan Anak Aspirasi Masyarakat Ilmu Pengetahuan

Filosofis Psikologis Sosiologis

Tujuan Pendidikan

KURIKULUM
7
Perencanaan Kurikulum

• Menganalisis kebutuhan
• Merumuskan dan menjawab pertanyaan filosofis
• Menentukan disain kurikulum
• Membuat rencana induk (master plan): pengembangan, pelaksanaan,
dan penilaian

8
Pengembangan Kurikulum

1. Perumusan rasional atau dasar pemikiran


I 2. Perumusan visi, misi, dan tujuan
3. Penentuan struktur dan isi program
4. Pemilihan dan pengorganisasian materi
5. Pengorganisasian kegiatan pembelajaran
II
6. Pemilihan sumber, alat, dan sarana belajar
7. Penentuan cara mengukur hasil belajar
9
Struktur Pengetahuan

Meningkatkan Generalisasi

Meningkatkan
kekhususan
keumuman

Konsep

Fakta

10
Pelaksanaan Kurikulum

1. Penyusunan rencana dan program pembelajaran (Silabus,


RPP: Rencana Pelaksanaan Pembelajaran)
2. Penjabaran materi (kedalaman dan keluasan)
3. Penentuan strategi dan metode pembelajaran
4. Penyediaan sumber, alat, dan sarana pembelajaran
5. Penentuan cara dan alat penilaian proses dan hasil belajar
6. Setting lingkungan pembelajaran

11
Penilaian Kurikulum

1. Kekuatan dan kelemahan


2. Formatif dan sumatif
3. Konteks, input, proses, produk (CIPP)
4. Kontingensi – kongruens
5. Diskrepansi

12
PADA PRINSIPNYA ADALAH
MEMPERSIAPKAN SESEORANG DENGAN
KUALIFIKASI KEAHLIAN, YANG SIAP
MENYESUAIKAN DIRI DENGAN
PERUBAHAN CEPAT YANG MUNGKIN
DIHADAPINYA DALAM PROFESI ATAU
LAPANGAN KERJA YANG DIGELUTINYA.

BASIC SKILL GENERIC SKILL STANDART KOMPETENSI


TRANSFERABLE SKILL PROFESI / BID. KERJA
ADA PERUBAHAN
ORIENTASI KURIKULUM

BERBASIS BERBASIS
PADA ISI PADA
KEILMUAN KEBUDAYAAN

ADANYA KONSEP UNESCO


KONSORSIUM ( 4 PILAR PENDIDIKAN )
SAINS,TEKNOLOGI , learning to know
SENI learning to do
learning to be
learning to live together
Dasar Pertama :
Kurikulum yang disarankan oleh The International Bureau of Education
UNESCO (The International Comission on Education for the 21 st Century )

EMPAT PILAR PENDIDIKAN

Learning to know

Learning to do

Learning to be

Learning to live together

Life long learning


Dasar kedua :

DESKRIPSI PERSYARATAN KERJA


PENGUASAAN PENGETAHUAN & KETRAMPILAN :
• Analisis dan sintesis.
• Menguasai IT/computting.
• Managed ambiguity.
• Communication.
• 2 nd language.
ATTITUDE :
• Kepemimpinan.
• Teamworking.
• Can work crossculturally.
PENGENALAN SIFAT PEKERJAAN TERKAIT :
• Terlatih dalam etika kerja.
• Memahami makna globalisasi.
• Fleksibel terhadap pilihan pekerjaan.
PENDIDIKAN DALAM MASYARAKAT KITA

FORMAL EDUCATION

EDUCATION FOR LIVE EEDUCATION FOR


EARNING A LIVING

NON FORMAL EDUCATION


KURIKULUM DAN INSTRUKSIONAL

Write a lesson plan


Plan a unit Develop curriculum

CURRICULUM DEVELOPMENT
goal
Obtain student Write Objectives
Instructional Resources Make curriculum
INSTRUCTIONAL DEVELOPMENT

Sequence Objectives planning decisions


Develop learning
experiences Determine student Obtain school –
needs and interests related data
Select media
Develop curriculum Obtain community-
Select equipment materials related data

Obtain supplies Evaluate curriculum Determine


effectiveness curriculum content
Prepare teacher- made
instructional materials Make curriculum –
Content decisions
KARAKTERISTIK KURIKULUM PENDIDIKAN KEJURUAN

JUSTIFIKASI
KELUARAN
ORIENTASI (STANDAR
KEBERHASILAN
SEKOLAH)

KURIKULUM HUBUNGAN
PEMBIAYAAN PENDIDIKAN KOMUNITAS-
KEJURUAN SEKOLAH

LOGISTIK DAYA TANGGAP


RASIONAL PENGEMBANGAN KURIKULUM PENDIDIKAN KEJURUAN

DINAMIKA
BASIS DATA ARTIKULASI

BERORIENTASI KE EKSPLISIT
RASIONAL
DEPAN KELUARAN

PENILAIAN
BERORIENTASI REALISTIS
SISWA
MEKANISME PENGEMBANGAN KURIKULUM PENDIDIKAN KEJURUAN

PERENCANAAN PEMANTAPAN
PENERAPAN
KURIKULUM ISI KURIKULUM
KURIKULUM

➢ Memantapkan kepu- ➢ Penerapan strategi


tusan- Proses ➢ Identifikasi dan
utk pertimbangkan
membuat
isi pemilihan bahan
➢ Mengumpulkan dan
penilaian sekolah ➢ Keputusan membuat isi ➢ Pengembangan
kurikulum materi
➢ Mengumpulkan dan
penilaian komunitas ➢ Mengembangkan ➢ Inisiasi kompe-tensi-
tujuan kurikulum dan berdasarkan
objektiivtas pendidikan

➢ Evaluasi kurikulum
SISTEM PENDIDIKAN KEJURUAN
ENVIRONMENT
(SCHOOL, COMMUNITY, BUSINESS, INDUSTRY, GOVERNMENT, ETC)

OUTPUT
INPUT TRANSFORMASI (PROGRAM
(STUDENTS) (PROGRAM VOKASIONAL) GRADUATES)

FEED BACK

Sistem Program Kejuruan


Penjelasan
ENVIROMENT:
• SELURUH ASPEK YANG BERPENGARUH TERHADAP SISTEM SEPERTI:
• SEKOLAH, KOMUNITAS, PERDAGANGAN, INDUSTRI, PEMERINTAHAN

• PEED BACK: FAKTOR-FAKTOR YANG DIHASILKAN DIJADIKAN


PERTIMBANGAN DALAM MENGOPERASIKAN PROSES SISTEM

• INPUT: PENGOLAHAN TERMASUK INFORMASI, MASYARAKAT, ENERGI,


BAHAN YANG MASUK KE DLM SISTEM YANG BERASAL DARI
LINGKUNGAN

• OUTPUT: SELURUH YANG DIHASILKAN OLEH SISTEM YANG


DIKEMBALIKAN KE LINGKUNGAN

• TRANSFORMATION: PROSES SELURUH MASUKAN UNTUK


MENGHASILKAN OUTPUT
A FRAMEWORK FOR CURRICULUM PLANNING
CURRICULAR APPROACHES
PRINCIPLES OF CHARACTERISTICS GENERAL
LEARNING OF LEARNER RESOURCES BROAD EMERGING ORGANIZED
SUBJECT
FIELD NEEDS KNOWLEDGE

PHILOSOPHY OF NATIONAL PLANS

GENERAL OBJECTIVES

CURRICULUM PLANS
GOOD LIFE
FOUNDATIONS

ALL SCHOOL PROGRAMS

GOALS
SOCIOLOGY
CHARACTERISTICS TEACHING – LEARNING SITUATIONS
OBJEC- ACTIVI- RESO- MEASUR.
CONTENTS DIVICES
PSYCHOLOGY TIVES TIES URCES
BASIC NEEDS THE HIDEN CURRICULUM
A framework for understanding education quality

26

Anda mungkin juga menyukai