Anda di halaman 1dari 9

Uji Kandungan

Makanan
UJI ZAT Uji Makanan
mengandung Amilum
KANDUNGAN
MAKANAN Uji Makanan
mengandung Gula

Uji Makanan
mengandung Protein

Uji Makanan
mengandung Vitamin C

Uji Makanan
mengandung Lemak
Uji Makanan
Mengandung
LUGOL
Amilum Digunakan untuk menguji apakah
suatu makanan mengandung karbodirat
atau amilum. Bila makanan yang ditetesi
lugol berubah menjadi biru hitam,
sehingga semakin gelap warnyanya
berarti makanan tersebut banyak
Kandungan karbohidratnya.

Jika tidak ada lugol kalian


bisa menggunan cairan yang
mengandung iodin yaitu betadin
Uji Makanan
Mengandung BENEDICT
Gula Benedict adalah reagen yang digunakan untuk
menguji kandungan glokusa pada bahan makanan.
Hasil reaksi menghasilkan warna merah bata ketika
Benedict dicampur dan dipanaskan dengan
glukosa. Glukosa memiliki sebuah elektron untuk
diberikan, tembaga (salah satu kandungan di
reagen benedict) akan menerima elektron tersebut
dan mengalami reduksi sehingga terjadilah
perubahan warna

Gula adalah struktur paling sederhana


dari karbohidrat.
Uji Makanan
Mengandung
BIURET
Protein adalah reagen yang digunakan untuk menguji
kandungan protein. Bila bahan makanan itu
mengandung protein maka setelah bereaksi
dengan biuret akan menghasilkan warna ungu/
warna lembayung. Hal itu terjadi karena ada
ikatan protein dengan biuret yang menghasilkan
dasar reaksi sebagai berikut : Kompleks koordinasi
antara Cu2+ dengan gugus -C=O dan NH ikatan
peptida dalam larutan alkalis, akan membentuk
warna lembayung

Remaja usia 13-18 tahun memerlukan


protein 65-75 gram/hari
Uji Makanan
Mengandung
IODIN
Vitamin C
Bila dalam larutan betadine dimasukkan
Vitamin C, maka akan terjadi reaksi
antara asam askorbat dan ion iodin.
Akibatnya, iodin yang terlarut akan hilang
dari air, dan warna air akan menjadi
bening.
Uji Makanan
Mengandung KERTAS KORAN
Lemak
Kertas Koran, kertas buram atau kertas
HVS digunakan sebagai uji lemak.
Bahan makanan mengandung lemak
akan Membuat kertas buram menjadi
Transparan jika dioleskan

Selamat mencoba
Happy Praktikum !!!!!!
Kesimpulan Hasil Uji Coba
NO Uji Coba Reagen Warna
1 Amilum Lugol/iodin Biru Tua
2 Gula Benedict Merah Bata/orange
3 Protein Biuret Ungu
4 Vitamin C Iodin bening/tidak ada warna
5 Lemak Kertas koran Transparan
TERIMAKASIH DAN SELAMAT MENCOBA,
HAPPY PRAKTIKUM YA ….

Anda mungkin juga menyukai