Anda di halaman 1dari 10

Sejarah Indonesia

Disusun oleh:
Andini Rahma Mulia (01)
slidesmania.com

Susy Gustina Purwanti (11)


Sub Materi :
🟊 01. Lembaga Biologi Nasional (LBN)

o Sejarah Singkat

o Tugas dan Fungsi

🟊 02. Lembaga Geologi dan Pertambangan Nasional

o Sejarah Singkat

o Tugas dan Fungsi


slidesmania.com
Lembaga Biologi Nasional
slidesmania.com
Sejarah Singkat
LBN yang dibentuk pada tahun 1962, pada awalnya adalah bagian dari Lembaga
Pusat Penyelidikan Alam (LPPA) yang berada di bawah naungan Majelis Ilmu
Pengetahuan Indonesia (MIPI). Seiring dengan perubahan waktu dan kondisi di
Indonesia, MIPI berubah menjadi LIPI (Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia),
kemudian pada tahun 1986, Lembaga Biologi Nasional berubah menjadi Pusat Penelitian
dan Pengembangan Biologi, dan sejak tahun 2000 diubah menjadi Pusat Penelitian
Biologi.
slidesmania.com
Tugas dan Fungsi
Pusat Penelitian Biologi mempunyai tugas melaksanakan penyiapan bahan perumusan kebijakan,
penyusunan pedoman, pemberian bimbingan teknis, penyusunan rencana dan program, pelaksanaan
penelitian bidang biologi, serta evaluasi dan penyusunan laporan.

Fungsi Pusat Penelitian Biologi adalah :


● Penyiapan bahan perumusan kebijakan penelitian bidang biologi .
● Penyusunan pedoman, pembinaan, dan pemberian bimbingan teknis penelitian bidang biologi.
● Penyusunan rencana, program dan pelaksanaan penelitian bidang biologi .
● Pelayanan jasa ilmu pengetahuan dan teknologi bidang biologi .
● Evaluasi dan penyusunan laporan penelitian bidang biologi .
● Pelaksanaan urusan tata usaha .
slidesmania.com
Tugas dan fungsi lain
Selain tugas pokok dan fungsi tersebut, berdasarkan Surat Keputusan Kepala LIPI No.
1973/2002, Pusat Penelitian Biologi - LIPI ditunjuk sebagai pelaksana Harian Otoritas Keilmuan
(Scientific Authority) dalam rangka konservasi tumbuhan dan satwa liar serta dalam rangka
pelaksanaan CITES (Conservation on International Trade in Endangered Species of Wild Fauna
and Flora) di Indonesia. Tugasnya adalah melaksanakan tugas-tugas harian yang berkaitan
dengan kewenangan LIPI sebagai Otoritas Keilmuan berdasarkan Peraturan Pemerintah No. 7
dan 8 Tahun 1999.
slidesmania.com
Lembaga Geologi dan
Pertambangan Nasional (LGPN)
slidesmania.com
Sejarah Singkat
Lembaga Geologi Pertambangan Nasional [LGPN] ini dilahirkan pada tanggal 1
Agustus 1963 dan berada di bawah naungan Majelis Ilmu Pengetahuan Indonesia [MIPI]
dan Dewan Urusan Riset Nasional [DURENAS]. Pada awal kelahirannya lembaga ini
didirikan untuk mengorganisir dan menyediakan laboratorium modern dimana akan
dilakukan Basic dan Applied Research dalam bidang-bidang Geologi, Pertambangan, dan
Teknik Perminyakan. LGPN kemudian diubah menjadi Pusat Penelitian Geoteknologi
LIPI.
slidesmania.com
Tugas dan Fungsi
Sesuai dengan Keputusan Kepala Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia
(LIPI) Nomor 1 Tahun 2014  tentang Organisasi dan Tata Kerja Lembaga Ilmu
Pengetahuan Indonesia, maka ruang lingkup tugas dan fungsi Pusat Penelitian
Geoteknologi LIPI diuraikan sebagai berikut:

- penyusunan kebijakan teknis, rencana, dan program penelitian di bidang


geoteknologi;

- penelitian di bidang geoteknologi;

- pemantauan, evaluasi, dan pelaporan pelaksanaan penelitian di bidang


geoteknologi; dan
slidesmania.com

- pelaksanaan urusan tata usaha.


Thank you!
Do you have any questions?
slidesmania.com

Anda mungkin juga menyukai