Anda di halaman 1dari 16

OM SWASTYASTU

SEKTOR INFRASTRUKTUR
DAN
INFRASTRUKTUR KETEKNIKSIPILAN
OLEH :

MADE WIKAN ENIKA SULAKSANA (1705512016)


NURDIVA PUTRI RAHMADINI (2105511190)
MARIA CLARITA LARASATI (2105511188)
OUTLINE PRESENTASI

• Definisi Infrastruktur
• Macam Infrastruktur
• Infrastruktur Energi
• Infrastruktur Transportasi
• Infrastruktur Gedung
• Infrastruktur Air
• Infrastruktur Telekomunikasi
Pengertian Infrastruktur

INFRASTRUKTUR

Insfrastruktur merupakan unsur integral dari


perkembangan kemajuan ekonomi yang bertujuan untuk
meningkatkan standar hidup penduduk lokal di suatu
negara.

SEKTOR INFRASTRUKTUR

Sektor infrastruktur merupakan pendorong utama bagi


perekonomian. memiliki peran penting dalam mendorong
pembangunan suatu wilayah keseluruhan dan fokus dari
pemerintah untuk memulai kebijakan yang akan
memastikan terlaksanakannya pembangunan
infrastruktur.
Macam Infrastruktur

ENERGI TRANSPORTASI GEDUNG

TELEKOMUNIKASI INFRASTURKTUR AIR


Energi

Energi adalah kemampuan untuk melakukan kerja yang dapat berupa panas,
cahaya, mekanika, kimia, dan elektromagnetik.

Sumber energi adalah sesuatu yang dapat menghasilkan energi baik secara
langsung maupun melalui proses konversi atau transformasi.

Sumber daya energi adalah sumber daya alam yang dapat dimanfaatkan baik
sebagai sumber energi maupun energi.
Energi

KLASIFIKASI SUMBER ENERGI

ENERGI BARU ENERGI TERBARUKAN ENERGI TAK TERBARUKAN

Bentuk energi yang dihasilkan Energi yang ketersediaan sumbernya Sumber energi yang dapat
oleh teknologi baru baik yang bisa dipulihkan setelah sumber itu habis dan tidak dapat di daur
berasal dari energi terbarukan digunakan atau dihabiskan. ulang kembali.
maupun energi tidak
terbarukan.
• Energi biomassa, • Minyak bumi
• Energi sinar matahari, • Batu bara
• Air, • Gas Bumi
• Angin, • Nuklir
• Panas bumi,
• Gelombang laut.
Transportasi

Sektor transportasi merupakan salah satu subsektor dari sektor infrastruktur di


Bursa Efek Indonesia (BEI). Sektor transportasi di Indonesia baik sebagai
infrastruktur maupun layanan jasa adalah urat nadi utama kegiatan
perekonomian.

Darat
Laut Udara

 Jalan Tol  Bandar Udara


 Jalan Arteri  Pelabuhan
 Jalan Kolektor  Dermaga
 Jalan Lokal
 Jalan Lingkungan
Transportasi Darat

Transportasi Darat merupakan yang paling dominan di Indonesia


karena 82% penumpang menggunakan menggunakan jalur darat
sebagai sarana berpergian. Dalam sektor infrastruktur
ketekniksipilan, Transportasi darat ini meliputi beberapa klasifikasi
yakni, Perkerasan jalan dan jalan raya, jembatan, terowongan,
rambu lalu lintas, trotoar, dan saluran air.
Transportasi Laut
Transportasi laut sering kali digunakan sebagai integrasi ekonomi serta perdagangan domestik dan
asing. Sistem transportasi laut terbentuk dengan baik di Indonesia, dengan pulau-pulau utama memiliki
setidaknya satu pelabuhan besar. Jumlah besar kontainer dari transportasi darat ke laut, atau sebaliknya,
dalam unit dua puluh kaki, menjadikan indonesia salah satu pusat tersibuk untuk lalu lintas pelabuhan
kontainer. Transportasi laut memiliki peran yang strategis dalam mendukung pembangunan nasional di
berbagai bidang. Transportasi laut juga memiliki infrastruktur penting dalam rangka menggerakan roda
perekonomian Indonesia. Selain menjadi simpul konektivitas antar pulau transportasi laut juga merupakan
pendorong pertumbuhan ekonomi nasional di
Transportasi Udara

Sarana transportasi udara atau pesawat udara adalah kendaraan yang mampu
terbang di atmosfir atau udara. Prasarana Transportasi Udara; Bandar udara atau
bandara merupakan sebuah fasilitas tempat pesawat terbang dapat lepas landas
dan mendarat. Bandara yang paling sederhana minimal memiliki sebuah landas
pacu namun bandara-bandara besar biasanya dilengkapi berbagai fasilitas lain,
baik untuk operator layanan penerbangan maupun bagi penggunanya. Pengelolaan
Infrastruktur dan Transportasi Bandar Udara, Menurut ICAO (International Civil
Aviation Organization), Bandar udara adalah area tertentu di daratan atau perairan
(termasuk bangunan, instalasi dan peralatannya) yang diperuntukkan baik secara
keseluruhan atau sebagian untuk kedatangan, keberangkatan dan pergerakan
pesawat. Sedangkan bandar udara menurut PT (Persero) Angkasa Pura adalah
lapangan udara, termasuk segala bangunan dan peralatan yang merupakan
kelengkapan minimal untuk menjamin tersedianya fasilitas bagi angkutan udara
untuk masyarakat.
Konstruksi Gedung

Konstruksi Gedung merupakan suatu kegiatan


membangun sarana maupun prasarana. Dalam sebuah
bidang arsitektur atau teknik sipil, sebuah konstruksi juga
dikenal sebagai bangunan atau satuan infrastruktur pada
sebuah area atau pada beberapa area. Secara ringkas
konstruksi didefinisikan sebagai objek keseluruhan
bangun(an) yang terdiri dari bagian-bagian struktur.
Infrastruktur Air

Infrastrukur air merupakan bagian infrastruktur ketekniksipilan yang mencakup sistem


transmisi air bersih, instalasi pengolahan air limbah, selokan, sistem pengendalian banjir,
dan sistem irigasi.

Transimi Air Bersih Pengolahan Air Limbah Sistem Pengendali Banjir Sistem Irigasi

• Garis Penahan Sementara


• Bendungan
• Dinding Penahan Sungai
Telekomunikasi

Telekomunikasi merupakan sektor penting yang mendukung pertumbuhan ekonomi di


Indonesia. Pertumbuhan ekonomi di Indonesia memberikan perusahaan telekomunikasi
kesempatan besar untuk memperluas bisnis mereka. Seiring perkembangan teknologi
berbagai macam produk dan jasa telekomunikasi mulai banyak bermunculan dan saling
bersaing untuk meningkatkan kinerja agar lebih optimal.
Telekomunikasi

CONTOH PERUSAHAAN TELEKOMUNIKASI DI INDONESIA

• PT Telekomunikasi Indonesia Tbk (Telkom),


• PT Telekomunikasi Selular (Telkomsel),
• PT Indosat Ooredoo (Indosat),
• PT XL Axiata Tbk (XL),
• PT Smartfren Telecom Tbk (Smartfren),
• PT Telkom Akses,
• PT Huawei Tech Invesment (Huawei),
• PT Sigma Cipta Caraka (Telkom Sigma),
• PT Ericsson Indonesia (Ericsson),
• PT Supra Primatama Nusantara (Biznet).
Telekomunikasi
SESI DISKUSI

TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai