Anda di halaman 1dari 12

KESEHATAN

REPRODUKSI BAGI
CALON PENGANTIN
 FILOSOFI PERNIKAHAN

• Janji nikah diucapkan atas nama Tuhan YME


• Mewujudkan keluarga Sakinah, Mawaddah
wa Rahmah
INFORMASI PRA NIKAH

• KesehatanSuami dan istri harus sehat lahir dan


batinKesehatan
reproduksi merupakan salah satu tolak ukurMasalah
kesehatan
reproduksi dapat tjd sepanjang siklus hidup
• ReproduksiPerempuan lebih rentan terkena gangguan
kesehatan
reproduksiLaki-laki punya masalah terkait dengan IMS,
HIV- AIDS
• Hak Reproduksi dan SeksualKedua capeng punya
kebebasan dan hal
sama dalam memutskan berapa jumlah anak, jarak
kelahiran, waktu
dan dimana melahirkanCalon pengantin berhak
Persiapan Fisik:
Setiap pasangan disarankan untuk melakukan
medical check up seperti pemeriksaan tanda-tanda
vital (suhu, nadi, frekuensi nafas, dan tekanan
darah), status gizi (berat badan, tinggi badan,
lingkar lengan atas, dll), darah (hemoglobin,
golongan darah, rhesus), urine, dan pemeriksaan
lainnya.
Persiapan Gizi

• Peningkatan status gizi calon pengantin


terutama perempuan melalui penanggulangan
KEK (Kekurangan Energi Kronis) dan anemia gizi
besi serta defisiensi asam folat.
Status Imunisasi TT

Pencegahan dan perlindungan diri yang aman


terhadap penyakit tetanus dilakukan dengan
pemberian 5 dosis imunisasi TT untuk mencapai
kekebalan penuh.
 Berikut adalah pemberian imunisasi TT :
 Cara Mempersiapkan Kehamilan Sebelum
Menikah

1. Cek Masa Subur


Usahakan untuk mengetahui masa subur, karena
hal ini menjadi salah satu hal yang dapat
meningkatkan peluang kehamilan. Masa subur
setiap wanita berbeda-beda karena sesuai dengan
siklus menstruasinya. Misalnya untuk siklus
menstruasi 28 hari, maka masa suburnya adalah
14 hari setelah hari pertama menstruasi.
2. Menerapkan Gaya Hidup Sehat

Gaya hidup sehat juga dapat meningkatkan


peluang kehamilan. Misalnya seperti rutin
berolahraga, mengonsumsi makanan yang bergizi,
menjaga kebersihan diri, memeriksakan kesehatan,
dan lain sebagainya.
3. Hentikan Kebiasaan Buruk

 tips mempersiapkan kehamilan sebelum


menikah
 Kebiasaan buruk akan berpengaruh terhadap
kesehatan tubuh. Terutama kebiasaan-
kebiasaan yang akan berdampak pada
kesehatan organ reproduksi. Kebiasaan buruk
yang perlu dihentikan antara lain merokok,
mengurangi konsumsi kafein, mengonsumsi
minuman keras dan obat terlarang, dan lain
sebagainya.
4. Berhubungan Seks Secara Teratur

 Disarankan untuk melakukan hubungan seks


setidaknya 3-4 kali sepekan. Selain itu,
usahakan untuk melakukan hubungan seks
pada masa subur juga agar peluang kehamilan
semakin tinggi.
 5. Konsumsi Asam Folat

 tips mempersiapkan kehamilan sebelum menikah


 Asam folat berperan penting bagi perkembangan janin.
Selain itu, ternyata nutrisi ini juga diperlukan selama masa
perencanaan selama kehamilan dan berlanjut setidaknya
selama 3 bulan awal kehamilan. Nutrisi ini bisa diperoleh
dari suplemen atau makanan seperti sayuran.

 Demikianlah pembahasan mengenai tips mempersiapkan


kehamilan sebelum menikah. Meskipun yang akan
menjalani kehamilan adalah istri, namun suami juga tetap
berperan pada masa perencanaannya. Konsultasikan pada
dokter kandungan jika mengalami hal-hal yang membuat
tidak nyaman.

Anda mungkin juga menyukai