Anda di halaman 1dari 10

KELOMPOK 9

1.JULIAN MAGDALENA MOY


2.MARTA DANGU
3.WEHELMINA PALA

TEORI HUMOR
PENGERTIAN HUMOR

Dalam kamus lengkap psikologi,J.P Chaplin (2004), mengartikan humor dalam dua arti yaitu,
pertama, sikap menyenangkan, ramah teman, baik hati, sopan santun. Kedua, pengeluaran zat
kelenjar atau sekresi organis. Adapun dalam kamus konseling sudarsono (1996) mengartikan
humor sebagai kondisi dari suatu situasi yang kompleks
yang dapat membangkitkan gairah dan semangat untuk saling mengalami perasaan dan emosi yang
diungkapkan seorang dalamn kaitannya untuk saling dapat menimbulkan suasana yang gembira.
JENIS-JENIS HUMOR
MENURUT ARWAH SETIAWAN

a. Humor personal,
yaitu kenderungan tertawa pada seorang personal ketika menagkap sesuatu yang menjadi
objek tawa. Misalnya bila kita melihat sebatang pohon yang bentuknya mirip orang sedang buang
air besar
b. Humor dalam pergaulan,
misalnya senda gurau di antara teman, kelucusn yang diselipkan dalam pidato atau ceramah di
depan umum
c.Humor dalam kesenian (seni humor), terdiri dari:
1. Humor lakuan, seperti lawan, tari humor, pantonim lucu, dan sebagainya
2. Humor grafis, seprti: kartun, karikatur, foto jenaka,dan patung lucu.
3.Humor literature, seperti:cerpen lucu, esei satiris, sajak jenaka dan pantun jenaka
CIRI-CIRI HUMOR

1.Sifatnya menghibur
2.Terkandung unsur-unsur
3.Tidak menonton
4.Mudah dipahami semua umur
5.Menarik
TEORI HUMOR

• Menurut manser,ada tiga teori yang berkembang tentang humor


1. Pertama,teori superioritas dan dan meremehkan
2. Kedua:teori mengenai ketidak seimbang,putus harapan dan bisosiasi.
3. Ketiga:teori mengenai pembebasan ketegangan
SELAIN ITU MENURUT ARWAH SERIAWAN (1990) DALAM MAJALAH
ASTAGA,MENGGOLONGKAN TEORI HUMOR DALAM TIGA MACAM TEORI YANG
HAMPIR SAMA DENGAN MANSER,YAITU:

Pertama,teori keunggulan
Kedua,teori ketaksesuaian
Ketiga,toeri kelegangan atau kebebasan
KONTIBUSI HUMOR TERHADAP KESEHATAN DAN
KESAKITAN

• Menurut parah ahli lain seperti mas low (1953) dan alpart 1961 menyetul pendapat frund tentang
humor yang sehat ternyata jarang terjadi berlawanan dengan kuculuan yang biasanya di tampilkan
di media yang bersifat sebaliknya.selain menghibur hati,humor ternyata secara kesehatan dan
psikologi memiliki khasiat yang luar biasa:
1. Mengurangi rasa sakit pada pasien kanker,
2. Mengoptimalkan fungsi otak dengan tertawa,seluruh otot saraf akan mengendor sehingga memberi
suasana hati tenang dan nyaman memberi respon positif ke otak sehingga otak bekerja lebih optimal.
3. Humor bisa bikin orang rileks,
HUMOR DALAM HUBUNGAN PERAWAT DAN
PASIEN
• Seorang perawat dalam memberikan asuhan keperawatan kepada klien selalu mendahulukan
caring,komunikasi terapeutik dan humor.keperawan merupakan bagian integral dan system
pelayanan kesehatan dan mempunyai andil yang besar dalam menemukan mutu pelayanan
kesehatan karena seorang perawat memiliki kontak dengan pasien cukup lama.profesi perawat
selalu mengapdikan diri kepada kemanusian ,selalu mendahului kepentingan masyarakat di atas
kepentingan dirinya sendiri
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai