Anda di halaman 1dari 23

PLN UPHK GO TO SCHOOL

Awareness 5S dan 3R

Medan , 17 Juni 2022


K3L PLN UPHK Medan
Apa Itu 5S/5R?
Seiri (Ringkas), Seiton (Rapi), Shitsuke (Rajin), Seiketsu
(Rawat), Seiso (Resik).
5S adalah cara untuk mengatur atau mengelola
lingkungan menjadi lebih baik
“Masaaki Imai”

LAHIR : 1930 DI TOKYO


Pada tahun 1986
Pendirikan Kaizen
Institute Consulting
Group (KICG)

www.pln.co.id |
Setiap barang yang
memiliki tempat
yang pasti

Singkirkan barang-
barang yang tidak
diperlukan

Merawat dan
menjaga area tetap Bersihkan segala sesuatu
bersih dan terawat yang ada,
Disiplin dalam
sesuai dengan Membersihkan berarti
menjalankan 5S sesuai
standar yang telah memeriksa
standard
ditentukan

www.pln.co.id |
Sasaran 5S/5R
Bukan program bersih-bersih
Tetapi program yang berfokus kepada abnormalitas
keadaan

Teamwork DO Mindset

www.pln.co.id |
Menciptakan lingkungan yang bersih dan
nyaman didalam lingkungan maupun diluar
lingkungan sekolah, karena dengan adanya 5S Manfaat 5S/5R Mengurangi bahaya
ini kita dituntut dalam hal melakukan dilingkungan sekolah
kebersihan,seperti melakukan piket karena
membersihkan kelas. 03 kualitas tempat kerja yang
bagus/baik
Menanamkan rasa tanggung 04
jawab dan disiplin terhadap
peralatan piket atau peralatan
sekolah yang disediakan di
dalam kelas dan tidak kabur Mengurangi bahaya
dari tanggung jawab pada saat dilingkungan sekolah
02
jadwal piket kelas. karena
kualitas tempat kerja yang
Mudah mencari suatu barang disaat bagus/baik
dibutuhkan.

www.pln.co.id |
4 Langkah Penerapan 5S/5R

Melakukan Perekaman keadaan Pembudayaan 5S, Jadikan


sekarang agar dapat dijadikan 5S merupakan bagian yang
perbandingan setelah melakukan tidak terlepas dari aktivitas
kegiatan 5S (before and after) harian kita

Evaluasi kembali terhadap


5S dan lakukan tindakan
40% agar 5S tetap
pencegahan
Melakukan Kegiatan 5S
terjaga

www.pln.co.id |
Lampiran :
1. Meja

www.pln.co.id |
2. Lemari

www.pln.co.id |
Lampiran :
3. Laci

www.pln.co.id |
4. Kursi

X √
www.pln.co.id |
Lampiran :
5. Pantry

www.pln.co.id |
Lampiran :
6. Meja Rapat

www.pln.co.id |
“PENGOLAHAN SAMPAH DENGAN 3R”
Reduce, Reuse, Recycle

www.pln.co.id |
“Apa itu Sampah”
Sisa kegiatan sehari-hari manusia atau dari proses
alam yang berbentuk padat. Misalnya sisa
makanan, daun-daunan, kertas, kaleng, botol dll.

??
?
www.pln.co.id |
“Jenis-jenis Sampah”
Bahan berasal dari hewan dan
Organik tumbuhan (bahan mudah hancur)
Sisa makanan, buah, sayur, daun,
rumput, tumbuhan dll

Selain dari hewan dan


tumbuhan atau tidak
Anorganik B3 Sisa bahan-bahan berbahaya dan
mudah hancur beracun.
Plastik, kertas, botol, Kaporit, BBM, Asam cuka, tinner,
kaleng, kaca dll shampoo, sabun, obat-obatan,
cairan pembasmi nyamuk, baterai,
pupuk, minyak pelumas, aki bekas
dll

www.pln.co.id |
“Dampak
Pencemaran
Lingkungan
01
Timbul Penyakit 02

Sampah” Mengganggu
keindahan 03
Bencana banjir 04
Lingkungan kotor
dan bau 05
Mengganggu
hewan laut/sungai 06
www.pln.co.id |
“Bagaimana cara mengurangi sampah
agar tidak merusak lingkungan kita ?”

3R
Reduce – Mengurangi Sampah
Mengurangi sampah dengan menghemat
pamakaian barang, Contoh : mengurangi
pemakaian kantong plastik

Recycle – Daur ulang


Mengolah kembali
sampah menjadi produk
Reuse – Pemanfaatan Ulang yang bermanfaat.
Menggunakan kembali sampah yang
dapat digunakan, untuk fungsi yang
sama atau fungsi lainnya.

www.pln.co.id |
“PRINSIP”
REDUCE, REUSE, RECYCLE
Reduce Reuse Recycle

1. Hindari pemborosan saat belanja 1. Gunakanlah barang yang anda 1. Menggunakan


2. Perhitungkan dengan cermat pakai berkali-kali pembungkus/alas makanan
setiap rencana belanja 2. Pakai kertas kedua sisinya dari daun atau bahan yang
3. Hemat memakai barang (Listrik, 3. Berikan atau donasikan barang mudah didaur ulang
aur, BBM dll) yang tidak anda gunakan kepada 2. Hindari pemakaian plastic,
4. Gunakan seperlunya saat orang lain yang membutuhkan sttyrofoam atau bahan yang
menggunakan barang 4. Check persediaan barang 3 sukar didaur ulang
5. Jangan buang barang sisa jika bulan sekali untuk disortir 3. Kreatiflahmendaur ulang
masih dapat digunakan 5. Kreatiflah menggunakan barang- 4. Buatlah kompos dari sampah
6. Biasakan pergunakan barang barang bekas organic
yang ada (dalam persediaan) 5. Rapikan sampah anorganik
7. Cegah pembuangan sampah di agar mudah didaur ulang
perjalanan (luar rumah)

www.pln.co.id |
“KONSEP 3R PADA SUMBER”
REDUCE, REUSE, RECYCLE
Produsen
1. Menghasilkan produk berbahan daur ulang
atau mudah didaur ulang
2. Menghasilkan produk berdaya tahan lama Pemukiman
3. Memberi keterangan bahan yang 1. Manfaatkan botol aqua, soft drink dll
digunakanan 2. Pemilihan produk refill
Konsumen 3. Pengomposan sampah organic
1. Memilih bahan berbahan daur ulang 4. Pembatasan menggunakan pampers
2. Membeli barang yang benar-benar 5. Mengganti tissue dengan sapu tangan
diperlukan 6. Menolak tas/pembungkus yang
3. Membeli bahan berdaya tahan lama berlebihan
4. Membatasi bungkusan dan kemasan 7. Lakukan pemilhanan sampah
5. Melakukan pemilahan 8. Batasi sifat konsumtif
9. Pemanfaatan barang layak pakai
Penjual
10.Bazar barang bekas
1. Melakukan pengemasan yang hemat sampah
2. Menyediakan tampungan bahan daur ulang.
www.pln.co.id |
“KONSEP 3R PADA SUMBER”
REDUCE, REUSE, RECYCLE

Pasar
Pendidikan
1. Membuang bagian tidak perlu dari produk
1. Program pengomposan di sekolah
2. Membatasi penggunaan plastik
2. Pelaksanaan daur ulang sampah
3. Pemilihan sampah organic dan
3. Double side copy
pengomposan

Pemerintah Perhotelan dan Restauran


1. Pemilihan sampah makanan atau
1. Menyediakan fasilitas pendukung 3R
pakan ternak
2. Melakukan edukasi/promosi
2. Pengomposan

www.pln.co.id |
“DO”
REDUCE, REUSE, RECYCLE

Reduce Reuse Recycle

1. Hindari penggunaan dan pembelian produk 1. Gunakan kembali wadah atau 1. Pilih produk dan kemasan
yang menghasilkan sampah dalam jumlah kemasan untuk fungsi sama atau yang dapat didaur ulang dan
besar lainnya mudah terurai
2. Gunakan produk yang dapat didaur ulang 2. Gunakan wadah/kantong yang 2. Lakukan penanganan untuk
3. Kurangi penggunaan barang sekali pakai dapat digunakan berulang sampah organic menjadi
4. Berikan sampah yang sudah terpilah kepada 3. Gunakan baterai yang dapat diisi kompos
pihak yang memerlukan ulang 3. Lakukan penanganan untuk
5. Gunakan dua sisa untuk pemakaian kertas 4. Gunakan peralatan yang dapat sampah anorganic menjadi
6. Gunakan alat tulis yang dapat diisi kembali digunakan berulang barang bermanfaat
7. Gunakan fasilitas digitalisasi untuk mengurangi 5. Gunakan sampah yang masih bias
paperless dimanfaatkan untuk produk lain

www.pln.co.id |
www.pln.co.id |
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai