Anda di halaman 1dari 10

KENAIKAN PANGKAT BAGI PEGAWAI

ASN DALAM JABATAN FUNGSIONAL


BIDAN

BKD KALIMANTAN TIMUR

SAMARINDA , 7 AGUSTUS 2017


DASAR HUKUM
UU NOMOR 5 TAHUN 2014 TENTANG
APARATUR SIPIL NEGARA
PER KA BKN NOMOR 12 TAHUN 2002 TENTANG
KENAIKAN PANGKAT PEGAWAI NEGERI SIPIL
DEFINISI
KENAIKAN PANGKAT adalah
penghargaan yang diberikan atas
prestasi kerja dan pengabdian
Pegawai Negeri Sipil terhadap
negara.
PERIODE DAN JENIS KENAIKAN
PANGKAT
PERIODE KENAIKAN PANGKAT adalah pada
bulan April dan bulan Oktober pada tahun berjalan
JENIS KENAIKAN PANGKAT :
Kenaikan pangkat reguler adalah penghargaan
yang diberikan kepada PegawaiNegeri Sipil yang
telah memenuhi syarat yang ditentukan tanpa
terikat padajabatan.
Kenaikan pangkat pilihan adalah kepercayaan
dan penghargaan yang diberikan kepada Pegawai
Negeri Sipil atas prestasi kerjanya yang tinggi.
PERSYARATAN KENAIKAN
PANGKAT
PILIHAN KARENA JABATAN
FUNGSIONAL :
Berstatus PNS ;
Memenuhi angka kredit yang
ditentukan;
Penilaian prestasi kerja bernilai BAIK
dalam 2 tahun terakhir ;
Telah 2 tahun dalam masa kerja pangkat
terakhir
BATAS WAKTU PENGAJUAN USULAN
KENAIKAN PANGKAT

PERIODE APRIL : Akhir Januari


PERIODE OKTOBER : Akhir Juli
KHUSUS BAGI PEJABAT
FUNGSIONAL
STATUS USULAN KENAIKAN PANGKAT
BAHAN TIDAK TIDAK MEMENUHI
LENGKAT (BTL) SYARAT (TMS)
Salah satu kelengkapan Kelengkapan bahan yang

berkas belum terpenuhi diminta tidak pernah


disampaikan kembali
Contoh : Penilaian
Bahan usulan tidak sesuai
prestasi kerja , asli PAK ketentuan :
Agar dilengkapi sesuai PAK tidak sesuai penilaian
waktu yang ditentukan Penilaian Prestasi Kerja ada
yang bernilai CUKUP,
SEDANG , atau KURANG.
DIKEMBALIKAN KEPADA
PENGUSUL/PEMOHON
PEMENUHAN ANGKA KREDIT
ATENSI :
UNSUR UTAMA PEMENUHAN
ANGKA KREDIT
WAKTU PENILAIAN
PEJABAT PENILAI
PERSYARATAN LAIN : PENDIDIKAN
PENJENJANGAN
PENUTUP
KESIMPULAN
Kenaikan Pangkat merupakan Penghargaan
AGAR DIPERHATIKAN : PERIODE,
KELENGKAPAN BAHAN ,
PERSYARATAN DALAM JABATAN ,
BATAS WAKTU PENGUSULAN ;
PENDIDIKAN PENJENJANGAN
merupakan bagian dari persyaratan jabatan
SEKIAN DAN TERIMA KASIH

SEMOGA BERMANFAAT

Anda mungkin juga menyukai