Anda di halaman 1dari 71

IMUNOLOGI

SISTEM IMUN
Terdiri dari 2 :
1) sistem kekebalan tubuh bawaan (INNATE IMMUNE
SYSTEM)/ non-spesifik, sudah ada saat lahir,
perlindungan non-spesifik terhadap mikroba
2) sistem kekebalan tubuh adaptif (ADAPTIVE IMMUNE
SYSTEM) /spesifik, memberikan perlindungan
spesifik terhadap mikroba

Terdiri dari 3 mekanisme petahanan


1. Pertahanan lini I
2. Pertahanan lini II
3. Pertahanan lini II
Meknisme pertahanan lini I
• bagian dari sistem kekebalan tubuh bawaan
• terdiri dari:
1. barier fisik (kulit, selaput lendir, silia)
2. barier kimia (air liur, keringat, sebum, air mata,
lisozim, enzim pencernaan, laktoferin, urin)
3. bioflora  mikroba yang hidup pada kulit dan
dalam tubuh yang membantu menghambat infeksi
oleh mikroba penyebab penyakit
Barier fisik
Barier kimia
Meknisme pertahanan lini II
• Merupakan bagian dari sistem kekebalan tubuh bawaan
• Terdiri dari:
1. sel imun non-spesifik (eosinofil, basofil, neutrofil,
makrofag),
2. mediator kimia (interleukin-1, interferon,
komplemen )
3. demam
4. fagositosis
5. inflamasi
Meknisme pertahanan lini III
• Merupakan bagian dari sistem imun adaptif/
spesifik
• Perlindungan jangka panjang terhadap
mikroba
• Terdiri dari:
1. sel- T-sel (helper dan sitotoksik
2. sel-B (memori dan sel plasma)
3. antibodi.
FAGOSITOSIS
• pertahanan lini II
• proses : material asing (mikroba) yang ditelan dan dihancurkan
oleh neutrofil atau makrofag oleh lisosom.
• melibatkan:
1. chemotaxis
2. keterikatan pada mikroba
3. endositosis
4. fusi dengan lisosom
5. pencernaan mikroba
6. pembentukan limbah sisa
7. pelepasan limbah oleh eksositosis.
PROSES FAGOSITOSIS

TAHAP:
1. PENGENALAN (RECOGNITION)
2. PERGERAKAN (KEMOTAKSIS) KOMPLEKS RX BIOKIMIA
3. PERLEKATAN (ADESI) (OPSONIN, KOMPLEMEN,
4. PENELANAN (INGESTION) ENZIM)
5. PENCERNAAN (DIGESTION)
Sel Fagositik
Granulosit Agranulosit
• Eosinofil • Monosit
• neutrofil • makrofag
• basophils
Eosinofil (2-4%)
• sel imun non-spesifik
• Berperan terhadap alergen dan parasit
Basofil (0,5-1% )
• beredar dalam darah
• melepaskan histamin pada trauma, infeksi dan
respon alergi. Pelepasan histamin penyebab
vasodilatasi pembuluh darahmeningkatnya
aliran darah dan perekrutan leukosit ke jaringan
yang terinfeksi atau terluka.
Neutrofil (55-65% )
• Sel imun non-spesifik
• Proteksi terhadap material asing
• Sel yang pertama sampai pada tempat trauma atau
infeksi
• Fungsi utama dari neutrofil adalah untuk fagosit dan
mencerna mikroba menyerang
• berumur pendek 3-8 hari  pembentukan pus
(pyogen)  Streptococcus pyogenes
Monosit dan Makrofag
• agranular, sel imun non-spesifik
• beredar dalam darah
• Berkembang menjadi makrofag ketika
mereka bermigrasi ke dalam jaringan.
• Fungsi Makrofag pada sistem
kekebalan tubuh non-spesifik:
1. fagositosis (fagosit profesional)
2. mesenger kimia untuk signal pada
sel imun lain
3. menyajikan informasi tentang
mikroba asing (antigen) pada sel
T APC
• Makrofag yang bermigrasi ke jaringan tertentu
diberi nama untuk lokasi mereka dalam tubuh.
- makrofag alveolar dalam paru-paru
- Kuppfer sel dalam hati
- sel dendritik ditemukan di kulit dan selaput
lendir
- mikroglia ditemukan di otak
Demam
• peningkatan suhu tubuh yang disebabkan oleh endogen
(interleukin-1, IL-1) atau (lipopolisakaridaditemukan pada
Gram negatif sel bakteri) pirogen eksogen.
• Demam diinduksi ketika mesenger kimia seperti IL-1
merangsang hipotalamus untuk meningkatkan suhu tubuh.
• Demam berperan untuk memperlambat metabolisme
mikroba sampai fungsi sel imun emningkat
....... Antigen Precenting Cells (APC)
INFLAMASI
INFLAMASI
• MERUPAKAN RESPON YANG TERJADI UNTUK
MELINDUNGI TUBUH DARI PENYEBAB KERUSAKAN SEL
(MIKROBA, TOKSIN) DAN KONSEKUENSI DARI
KERUSAKAN SEL (NEKROSIS)
• INFLAMASI AKUT DAN KRONIK
• INFLAMASI AKUT : BEBERAPA MENIT-HARI
• INFLAMASI KRONIK: BEBERAPA HARI-TAHUN
• ISTILAH INFLAMASI : DESKRIPSI DARI DOLOR, RUBOR,
CALOR, TUMOR
• PERUBAHAN-PERUBAHAN TERJADI KARENA:
1.DILATASI PEMBULUH DARAH
2.PENINGKATAN PERMEABILITAS KAPILER
3. MIGRASI LEUKOSIT
RESPON INFLAMASI

• TERJADI PADA JARINGAN YANG MEPUNYAI PEMBULUH


DARAH
• MELIBATKAN:
- PEMBULUH DARAH
- PLASMA
- SEL-SEL DALAM SIRKULASI
- MATRIKS EKSTRASELULER
- PROTEIN SERAT (KOLAGEN, ELASTIN)
- GLIKOPROTEIN ADHESIF (FIBRONEKKTIN, LAMININ)
- PROTEOGLIKAN
AKTIVASI SEL PADA RESPON INFLAMASI

• MELALUI FASE-FASE;
1. SIGNALING
2. AKTIVASI
3. MIGRASI

• MIGRASI SEL MELIBATKAN:


1. MOLEKUL ADHESI (VASCULAR ADRESIN)
2. RESEPTOR
3. LIGAND
4. KEMOTAKSIS
Gejala/tanda inflamasi
• Calor: panas
• Rubor:kemerahan
• Dolor: nyeri
• Tumor: bengkak
• Function laesa : gangguan fungsi
Komponen inflamasi
Komponen seluler
•Granulocytes:
PMN (neutrofil)
Basofil
Eosinofil
•Lymphocytes:
B cells  imunitas humoral
T cells  imunitas seluler
•Monosit and makrofag
•Endothelium
•Fibroblast
•Otot polos
•Sel Mast
•Sel Natural killer
Proses inflamasi akut
1.Vascular Events
• Dilatasi Vascular : histamin, bradikinin
• Peningkatan permeabilitas kapiler dan
eksudasi
• Kontraksi enotel ( early) dan
retraksi( late)
• Injuri endotel secara langsung : toxins,
burn, dll
• Leucocyte dependent endothelial
injury
• transcytosis
• Neoangiogenesis: gap junctions
2.Cellular events:
• Neutrohils initially
• Monocytes after 6-24 hours
• Rolling and margination
• Adhesion: interaction between selectins, integrins and
cell adhesion molecules like VCAM
• Transmigration by diapedesis
Chemotaxis:
• Chemokines: bacterial peptides, C5a,
LTB4( Leukotreine), IL 8( interleukin)
• Interaksi Actin myosin pada leukosit 
diapedesis
Fagocytosis dan degranulasi
Chemical mediators untuk inflammasi
• Histamine: disekresi oleh mast cells and
basophils
• Substance P: nyeri
Chemical mediators pada inflammasi

•Kinin Cascade, Coagulation cascade: dan Fibrinolytic cascade


•Complement cascade: c1-9
•Cytokines
- Interleukin
- IL 1 dan TNFα  Meningkatkan suhu (demam), rasa
lelah/mengantuk dan stress, meningkatkan kemampuan
leukosit untuk proteksi, agregasi netrofil, septic shock dan
sintesis CRP dan ceruloplasmin dari hepar
•Chemokines
Colony stimulating factors eg GM-CSF
inflammasi kronik

• Inflamasi akut :
- resolusi
- menjadi kronis
- jaringan parut
• stimulus berbahaya yang persisten menyebabkan inflamasi kronis.
Misalnya: Hepatitis virus kronis, sifilis, TBC dan jamur (hipersensitivitas
tertunda), silikosis dan pneumoconiosis lain, penyakit autoimun, dll
• Gangguan proses penyembuhan
• 3 komponen utama pada inflamasi kronik:
- Sel Mononuklear sel (makrofag)
Perbaikan: baik oleh regenerasi jaringan atau fibrosis
- radikal oksigen spesies, protease dan jaringan plasmin aktivator (TPA)
- Fibrosis komponen umum dalam peradangan kronis yang
disebabkan oleh sitokin seperti PDGF, FGF, TGFβ, VEGF, dll
A
TERIMA KASIH
RESPON IMUN
BENDA ASING

RESPON IMUN TOLERANS

NON-SPESIFIK SPESIFIK

ANATOMIS, FAGOSIT HUMORAL SELULAR


FISIOLOGIS INFLAMASI
BIOKIMIA
1.AGEN INTFEKSI MASUK TUBUH  IMUNITAS ALAMIAH  PROTEKSITDK SAKIT
2. BILA SAKITAKTIVASI IMUNIATAS ADAPTIF  SEMBUH MEMORI
3. PADA INFEKSI DG AGEN YG SAMA IMUNITAS DIDAPAT/SPESIFIK TDK SAKIT
RESPON IMUN SPESIFIK
1. RESPON IMUN HUMORAL
2. RESPON IMUN SELULER
RESPON IMUN SPESIFIK
• Lini pertahanan ketiga
• Terjadi bila rspon imun non-spesifik tidak adekuat infeksi
berlanjut
• Jenis-jenis sel yang terlibat dalam sistem kekebalan tubuh:
1. Makrofag  fagosit benda asing
2. Informasi pada limfosit T
3. Sel Thelper  memproduksi dan mengeluarkan bahan
kimia  sel efektor dan memori
4. Sel T sitotoksik sel yang mengeliminasi sel yang
terinfeksi dan sel tumor
5. Sel B  produksi antibodi
Basic model of human adaptive immunity. MHC � major histocompatibility complex, CTL �
cytotoxic T lymphocytes
Mekanisme Pengenalan (1)
• virus, bakteri, atau benda asing lainnya memiliki penanda
molekuler
• Limfosit host dapat mengenali protein diri ( self) dan asing (non-
self)
• Bila molekul asing terdeteksi, stimulasi aktifitas mitosis
aktivitas limfosit B dan T
• mitosis  subdivisi populasi menjadi:
1. Sel efektor  diferensiasi mencari dan menghancurkan asing
2. Sel memori  menjadi tidak aktif, tetapi dapat dipicu untuk
mitosis yang cepat jika ada stimulasi molekul patogen yang
sama
Mekanisme pengenalan (2)
• Spesifisitas dan memori :
(1) Pengenalan terhadap patogen spesifik
(2)Pembelahan sel berulang membentuk populasi limfosit
(3) Diferensiasi menjadi sub-populasi sel efektor dan
memori
• Antigen – marker nonself  memicu pembentukan limfosit
• Antibodie - molekul yang mengikat antigen dan dikenal oleh
limfosit
• Antigen-presenting cell – makrofag yang mencerna sel asing,
Kemudian mengikat antigen dengan molekul MHC pada
membran selnya. Kompleks Antigen -MHC
• Antigen dipresentasikan oleh antigen-presenting sel atau antigen
solubel memasuki sinus marginalis limfonodus melalui pembuluh
limfatik aferen.
• Setiap limfonodus memiliki vaskularisasi sendiri  sel T dan B
bermigrasi dari pembuluh darah, melalui HEV ke dalam paracortex
(mayoritas sel T)
• Stimulasi antigen folikel primer di korteks (sel B)  folikel
sekunder + germinal center proliferasi sel B
• Diferensiasi sel B (dalam zona gelap) melibatkan interaksi yang
intensif dengan APC/sel dendritik (DC).
• FDC (folikular dendritic cell) merangsang sel B sel plasma atau
sel memori B.
• Limfosit meninggalkan kelenjar limfonodus melalui pembuluh limf
eferen
RESPON IMUN NON-SPESIFIK RESPON IMUN SPESIFIK
RANGSANGAN
IMUNOGENIK RESPON IMUN

CABANG AFEREN
(SEBELUM
MASUK FAGOSITOSISMAKROFAG
LIMFONODUS)

INTERAKSI SEL-SEL

DALAM
LIMFONODUS AKTIFASI LIMFOSIT

PROLIFERASI DAN DIFERENSIASI

CABANG EFEREN
(KELUAR DARI
LIMFOSIT-T LIMFOSIT-B
LIMFONODUS)
(IMUNITAS SELULER-CMI) (IMUNITAS HOMORAL)
RESPON IMUN SPESIFIK

MERUPAKAN REAKSI HOSPES THD BENDA ASING


DENGAN 3 KEKHASAN
1. SPESIFIK
2. HETEROGEN
3. MEMORI
• SPESIFISITAS
RESPON IMUN DG KEPEKAAN BEREAKSI DENGAN BENDA
YANG SAMA YANG TELAH MEMBERI RESPON SEBELUMNYA
DAN DAPAT MEMBEDAKANNYA  MENDIFERENSIASI
ANTIGEN YANG BERASAL DARI SPESIES, INDIVIDUAL DAN
ORGAN YANG BERBEDA

• HETEROGENITAS
RESPON BERBAGAI SEL DAN PRODUK SEL TERHADAP
BENDA ASING AKAN MENGHASILKAN PRODUK POPULASI
SEL YANG HETEROGEN (MIS: ANTIBODI)

• MEMORI
MEMPERCEPAT DAN MEMPERBESAR RESPON SPESIFIK
DENGAN PROLIFERASI DAN DIFERENSIASI SEL YANG TELAH
DISENSITISASI PADA RESPON SEBELUMNYA
PROSES TERBENTUKNYA RESPON IMUN SPESIFIK
1. SPESIFIK
2. HETEROGEN
3. MEMORI
RESPON IMUN HUMORAL( HUMORAL IMMUNITY )

• MELALUI MEDIATOR PRODUK LIMFOSIT BANTIBODI


BERDASARKAN SELEKSI KLONAL
• KESEIMBANGAN Ab DIATUR OLEH Th dan Ts
• MEKANISME:
- PENGOLAHAN DAN PRESENTASI Ag
MAKROFAG MEMFAGOSITEKSPRESI FRAGMEN Ag
DIPERMUKAAN BERSAMA MHC KLS II
- INTERAKSI SEL B DENGAN SEL T
 KONTAK LANGSUNG MELALUI TcR DG KOMPLEKS Ag-MHC
ATAU MELALUI MOLEKUL ADESI
SEL B MEMPRESENTASIKAN Ag PD SEL T  SEL T (IL-2)
MENGAKTIVASI /PROLIFERASI /DIFERENSIASI SEL B
- PRODUKSI Ab
- Ab BERIKATAN DG Ag  KOMPLEKS IMUN  MENGAKTIVASI
KOMPLEMEN Ag HANCUR
Sel B dan Antibodi
• berasal dari sel induk dalam sumsum tulang  sel Bsel plasma
mensintesis satu jenis antibodi
• Antibodi adalah protein yang mengenali antigen
• Virgin B cells menghasilkan antibodi yang bergerak ke
permukaan sel dan menetap diluar
• Sel B menerima sinyal interleukin dari sel Th yang sudah
diaktifkan oleh makrofag dengan kompleks MHC-antigen
pembelahan sel yang cepat.
• Populasi sel B berdiferensiasi menjadi sel B efektor dan memori
• Sel-sel B efektor menghasilkan antibodi bebas 
antibodi+antigen dieliminasi oleh RES dan komplemen
RESPON IMUN SELULER ( CELL-MEDIATED IMMUNITY/ CMI )
• MENGHANCURKAN M.O INTRASELULER YG TIDAK DAPAT
DIJANGKAU Ab
• FUNGSI UTAMA SUBPOPULASI LIMFOSIT T
• MEKANISME
- AKTIVASI SEL T
PENGENALAN M.O MELALUI MHC KLS II DI PERMUKAAN
MAKROFAG OLEH Th
 SINYAL MENGINDUKSI LIMFOSIT MEMPRODUKSI
LIMFOKIN
( INTERFERON )  MEMBANTU Ø MENGHANCURKAN M.O
- SUBPOPULASI Tc :
MENGHANCURKAN M.O SCR LANGSUNG MELALUI
PENGENALAN  EKSPRESI MHC KLS I
MEMPRODUKSI -IFN UTK MENCEGAH PENYEBARAN M.O
- AKTIVASI SEL NK, MAKROFAG DAN ADCC
Sel T (T h dan Tc)
• Sel T berasal dari sel induk dalam sumsum tulang  timus
 diferensiasi memiliki reseptor (MHC) dan TCR 
medula sirkulasi (virgin T Cell)
• Sel T berikatan dengan APC ( makrofag yang memiliki
kompleks MHC-antigen) memicu pembelahan sel yang
cepat  diferensiasi menjadi sel efektor dan memori
• Th efektor  mensekresi interlukins (merangsang sel T
dan sel B untuk ber proliferasi dan diferensiasi )
• Tc efektor efektor  mengenali sel yang terinfeksi dengan
kompleks MHC-antigen menghancurkan sel dengan
perforans dan toksin lainnya yang menyerang organel dan
DNA
RESPON IMUN NON-SPESIFIK RESPON IMUN SPESIFIK

NATURAL / INNATE / ALAMIAH ADAPTIF / ACQUIRED / DIDAPAT

 PERTAHANAN TERDEPAN = PRIMER  MEMORI = SEKUNDER

 UTK SEMUA MIKROORGANISME  SP UTK MIKROORGANISME YG MERANGSANG

 KOMPONEN TERBENTUK SEJAK LAHIR  KOMPONEN TERBENTUK THD Ag

 FISIK,MEKANIK,BIOKIMIA,HUMORAL,SEL  HUMORAL,SELULER

 SEL UTAMA : FAGOSIT, SEL NK, SEL K  SEL UTAMA : LIMFOSIT

 MOLEKUL : LISOZIM,KOMPLEMEN,CRP,IFN  MOLEKUL : ANTIBODI, SITOKIN


IMUNITAS HUMORAL

IMUNITAS SELULER
RESPON IMUN NON-SPESIFIK RESPON IMUN SPESIFIK

NATURAL / INNATE / ALAMIAH ADAPTIF / ACQUIRED / DIDAPAT

 PERTAHANAN TERDEPAN = PRIMER  MEMORI = SEKUNDER

 UTK SEMUA MIKROORGANISME  SP UTK MIKROORGANISME YG MERANGSANG

 KOMPONEN TERBENTUK SEJAK LAHIR  KOMPONEN TERBENTUK THD Ag

 FISIK,MEKANIK,BIOKIMIA,HUMORAL,SEL  HUMORAL,SELULER

 SEL UTAMA : FAGOSIT, SEL NK, SEL K  SEL UTAMA : LIMFOSIT

 MOLEKUL : LISOZIM,KOMPLEMEN,CRP,IFN  MOLEKUL : ANTIBODI, SITOKIN


SITOLISIS SEL TARGET MELALUI IKATAN Ab

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai