Anda di halaman 1dari 6

TEORI BELAJAR dan IMPLEMENTASINYA

Oleh :

Dian Wahyu Safitri


F1031191002

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS TANJUNGPURA
PENGERTIAN BELAJAR DAN PEMBELAJARAN

Belajar adalah proses atau usaha yang dilakukakan tiap individu untuk
memperoleh suatu perubahan tingkah laku baik dalam bentuk pengetahuan maupun
keterampilan

Pembelajaran adalah proses interaksi antara pendidik dan peserta didik


yang mana pendidik yang dimaksud yaitu guru dan peserta didik adalah
muridnya.
TEORI BELAJAR

Teori belajar adalah suatu teori yang didalamnya terdapat tata cara
pengaplikasian kegiata belajar mengajar antara guru dan siswa,
serta perancangan metode pembelajaran yang akan dilaksanakan

Tujuan utama dari teori belajar adalah untuk memberikan pendidik beberapa
pemahaman dari berbagai pilihan yang ada untuk konseptualisasi proses pembelajaran
dan untuk merencanakan pengalaman pendidikan yang lebih rinci.
Macam-macam teori belajar

1. Teori Behavioristik
Teori behavioristik merupakan teori belajar yang lebih menekankan pada perubahan
tingkah laku serta sebagai akibat dari interaksi antara stimulus dan respon

2. Teori Kognitif

Teori kognitif adalah teori yang umumnya dikaitkan dengan proses belajar. Kognisi
adalah kemampuan psikis atau mental manusia yang berupa mengamati, melihat,
menyangka, memperhatikan, menduga dan menilai
Lanjutan…

3. Teori Humanistik

Teori ini merupakan teori dalam pembelajaran yang paling mengedepankan


memanusiakan manusia. Maksudnya yaitu seseorang diharapkan dapat mampu
menggali kemampuannya sendiri untuk di terapkan dilingkungannya

4. Teori konstruktivisme

Teori belajar kontruktivisme di definisikan sebagai pembelajaran yang bersifat


generative, yaitu tindakan menciptakan sesuatu makna dari apa yang di pelajari . teori
ini lebih memahami belajar sebagai kegiatan manusia untuk membangun atau
menciptakan pengetahuan dengan memberi makna pada pengetahuannya sesuai dengan
pengalamanya.
SEKIAN & TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai