Anda di halaman 1dari 23

.

Administrasi
Perkantoran
Dosen Pengampu: Dr. Mayang Pratiwi, S.Pd., M.Si.
Disusun Oleh:
Adillah Salma Tsamarafatin 07011282025120 Liana Jantri 07011282025076
Aisyah Zahra Savitri 07011282025235 M. Hafif Jaya Al Asri 07011282025132
Anggun Oktarina 07011282025128 Ropika 07011182025027
Egi Arapentha 07011282025074 Septi Astuti 07011282025155
Emeiliasna Br Ginting 07011282025075 Sophia Glory Odelin Siahaan
Epan Setiawan 07011182025026 07011282025073
Evriza Juwita Effendi 07011282025119 Vivi Rosi Afrida Sucitasari
Frenkky Dimar 07011282025126 07011182025022
Gusti Muhammad Tri Ramadhan 07011182025021 Wulan Rahmadini 07011282025077
Hafizhah Adin 07011182025014 Yuliana 07011182025019
Liana Jantri 07011282025076 Yunita Kamela 07011282025136
Pengertian Organisasi
Organisasi adalah suatu sistem yang mengatur aktivitas Organisasi adalah suatu kelompok sosial yang terdiri
sekelompok orang yang saling terkait dan berhubungan dari dua orang atau lebih dengan batasan yang relatif
antara satu sama lain yang terpola dan diarahkan pada teridentifikasi dan saling berkoordinasi secara sadar
tujuan tertentu (Exley dan Gary A. Yuki, 2015:13 (dalam satu sama lainnya untuk mencapai tujuan bersama
Rusdinal, 2021: 14)). (Robbins, 1994 (dalam dalam Rusdinal, 2021: 14)).

Dari pendapat para ahli sebelumnya dapat disimpulkan bahwa


Organisasi merupakan suatu kelompok yang saling berkoordinasi
dan juga terpola satu sama lain agar dapat mencapai tujuan bersama.
Pengertian
Kantor
Kantor merupakan tempat diselenggarakannya kegiatan penanganan informasi, mulai dari
menerima,mengumpulkan, mengolah, menyimpan sampai mendistribusikan informasi
(sedarmayanti (2001:2) dalam meliyana (2015:323))

kantor adalah tempat diselenggarakannya kegiatan penanganan informasi dan data, yaitu
mulai dari menerima, mengumpulkan, mengelola, menyimpan, sampai
menyalurkan/mendistribusikan informasi.
Pengertian kantor adalah tempat
diselenggarakannya kegiatan

Organisasi
penanganan informasi dan data, yaitu
mulai dari menerima, mengumpulkan,
mengelola, menyimpan, sampai

Kantor menyalurkan/mendistribusikan
informasi.

Organisasi Kantor adalah suatu kegiatan kerja sama maupun proses yang
dilakukan oleh pegawai (orang-orang) yang berinteraksi untuk
melakukan tugas serta tanggung jawab yang berhubungan dengan
pengelolaan data, informasi, mengelola dan menyusun dokumen guna
mencapai tujuan kantor.
Contoh Organisai Kantor

a. Saling membantu antar b. Para pegawai wajib melakukan


pegawai dalam membuat tugasnya secara berkala dalam
laporan dokumen data baik pengecekan rekapitulasi data baik
secara tertulis maupun lisan. secara team maupun individu.
Prinsip organisasi kantor
Menurut J.J.W.Neuner dan L.B Keeling, dalam bukun Modern
Office Management (1970): ada 8 prinsip organisasi
perkantoran

1. Prinsip tujuan
2. Prinsip kesatuan fungsi
3. Prinsip hubungan individual
4. Prinsip kesederhanaan
5. Prinsip wewenang sepadan dengan tanggung jawab
6. Prinsip laporan kepada atasan tunggal
7. Prinsip kepengawasan dan kepemimpinan
8. Prinsip jangkauan pengawasan
Prinsip Struktur Organisasi Kantor
J.J.W. Neuner dan L.B Keeling, dalam bukunya Modern Office Management (1970)
menyatakan bahwa ada 8 prinsip organisasi perkantoran yang esensial, yaitu:

Prinsip kesatuan funsi Prinsip hubungan indvidual


Prinsip Tujuan
Adapun tujuan organisasi Pada tiap organisasi perkantoran Efektifnya organisasi maka
perkantoran haruslah ditetapkan maka tentu terdiri dari sejumlah ditentukan oleh tiap pribadi
dan dimengerti oleh setiap fungsi yang harus bekerja sama individu yang melakukan
pegawai yang ada untuk mencapai tujuan utama pekerjaannya
organisasi
Kelanjutan
J.J.W. Neuner dan L.B Keeling, dalam bukunya Modern Office Management (1970)
menyatakan bahwa ada 8 prinsip organisasi perkantoran yang esensial, yaitu:

Prinsip wewenang sepadan denganPrinsip laporan kepada atasan


Prinsip Kesederhanaan
tanggung jawab tangguh
Dalam organisasi perkantoran Setiap wewenang yg diberikan Setiap personalia memahami
yang efektif maka ia terlaksana kepada orang pada suatu organisasi dengan jelas kepada siapa ia
berdasarkan kesderhanaan perkantoran harus sesuai tugas dan akan mengabarkan tiap tugas
interelasi yang jelas tanggung jawabnya organisasi perkantoran tersebut
Lanjutan
J.J.W. Neuner dan L.B Keeling, dalam bukunya Modern Office Management (1970)
menyatakan bahwa ada 8 prinsip organisasi perkantoran yang esensial, yaitu:

Prinsip Kepengawasan dan Prinsip jangkauan


kepemimpinan pengawasan
Prinsip ini harus dilaksanakan Jangkauan pengawasan
dibawah pengawasan
dengan baik, hal ini agar tujuan
langsung dari seseorang
organisasi perkantoran dapat manajer kantor seorang
diperoleh pengawas sebaiknya dibatasi
Organisasi Lini (Lini Organization)
01 Organisasi lini adalah suatu organisasi yang menghubungkan
langsung secara vertikal antara atasan dengan bawahan, sejak
dari pimpinan tertinggi sampai dengan jabatan-jabatan yang
terendah.

Organisasi Lini dan Staff (Lone And Staff


02 Irganization)
Organisasi lini dan staf adalah bentuk organisasi dimana
pelimpahan wewenang berlangsung secara vertikal dan
sepenuhnya dari pucuk  pimpinan ke kepala bagian
dibawahnya.

Organisasi Fungsional (Functional

Bentuk 03
Organization)
Organisasi fungsional adalah suatu organisasi di

organisasi
mana wewenang dari pimpinan tertinggi dilimpahkan
kepada bagian yang mempunyai jabatan fungsional
untuk dikerjakan kepada pelaksana yang mempunyai

kantor
keahlian khusus.
Organisasi Lini dan fungsional (Lini and functional
04 Organization)
Adalah suatu organisasi dimana wewenang dari pimpinan
tertinggi dilimpahkan kepada per kepala unit dibawahnya
dalam bidang pekerjaan tertentu.

05
Organisasi matrik
Struktur organisasi matriks digunakan untuk

lanjutan memudahkan pembangunan pelaksanaan


beragam program atau proyek.

Organisasi komite (commite Organization)


06 Organisasi komite merupakan suatu organisasi,dimana tugas
kepemimpinan dan tugas tertentu lainnya dilaksanakan
secara kolektif
Tujuan,
Fungsi, dan Tujuan Organisasi Kantor
 Meningkatkan kemandirian serta kemampuan dari

Tugas sumber daya yang dimiliki


 Wadah yang digunakan untuk individu yang

Organisasi
memang ingin memiliki jabatan, penghargaan serta
pembagian kerja yang jelas.
 Wadah untuk memiliki pengawasan dan kekuasaan

Kantor
Lanjutan…
 Membantu setiap individu yang ada di dalamnya
agar dapat meningkatkan pergaulan serta
memanfaatkan waktu luang secara lebih optimal
serta bermanfaat.
 Wadah yang membantu mencari keuntungan
bersama-sama dengan kerja sama yang sudah
terbagi dengan baik
 Membantu untuk pengelolaan lingkungan bersama-
sama
 Mencapai tujuan secara efektif dan efisien sesuai
dengan yang telah menjadi tujuan awal sebuah
organisasi
Fungsi Organisasi Kantor Tugas Organisasi
Kantor
• • Melakukan sesuatu pekerjaan yang telah di
Fungsi teknis
tugasakan atau di korganisasikan oleh pimpinan
• Fungsi Rutinitas • Memberiakan perkembangan, kemajuan terhadap
• Fungsi manajerial perusahaan,
• Fungsi interpersonal • Untuk mencapai suatu tujuan yang ingin dicapai,
• Untuk mencapai tujuan tersebut harus bekerja
• Fungsi Analisis dengan giat dan membagi tugas-tugas baik itu
• Fungsi Pengingat pimpinan maupun staf2 organisasi kantor lainnya.
• Fungsi validitas
Lanjutan…
Contoh Tugas Pimpinan Organisasi
Kantor

Direktur Perusahaan Misalnya ada pembukaan kantor


cabang baru perusahaan dan disini peran direktur yaitu
sebagai figurehead

Peran Sebagai Pejabat Perantara (Liasion Manager ) Duta


Besar berperan sebagai pejabat perantara (Liasion Manajer)
yang mewakili negaranya.
Contoh Organisasi kantor
Pemerintahan dan Swasta

Fungsional
Lini Lini dan Staff Contoh:
Contoh : Contoh: PT TIFICO tbk (Teijin Indonesia
Mc. Donalds yang bergerak pada PT. Pos Indonesia yang Fiber Corporation) yang merupakan
bidang makanan cepat saji. bergerak pada bidang poos, gabungan prusahaan swasta jepang
keuangan, logistik, dan e- dan nasional dengan status
bisnis. penanaman modal asiang.
Contoh Organisasi kantor
Pemerintahan dan Swasta

Kombinasi/ Matrik
Contoh:
PT. Garuda Indonesia yang merupakan maskapai
terbesar di Indonesia dan menyediakan layanan
pengiriman barang melalui udara.
Lanjutan…
Lini
Lini dan Staff
Fungsional Kombinasi/Matrik
Referensi
Haryadi, Hendi. (2009). Administrasi Perkantoran Untuk Manajer & Staf. Jakarta:
Visimedia
Haryadi, Hendi. (2006). Administrasi Perkantoran Dasar . Jakarta: Visimedia
Mas Halimah. (2014). Administrasi Perkantoran. Penerbit Universitas Terbuka.
Meliyani. (2015). Analisis Tata Ruang Kantor bank Perkreditan Rakyat Mitra Riau
Pekanbaru, 1 (2), 327.
Rusdinal. (2021). Dasar-Dasar Pengembangan Organisasi. PT RajaGrafindo Persada.
Any Question?
Sutha, Diah Wijayanti. (2018). Administrasi Perkantoran: Cara Mudah Memahami
Konsep Administrasi Perkantoran Secara Umum. PT Indomedia Pustaka
Referensi
Rusdinal. (2021). Dasar-Dasar Pengembangan Organisasi. PT RajaGrafindo Persada.
Sutha, Diah Wijayanti. (2018). Administrasi Perkantoran: Cara Mudah Memahami
Konsep Administrasi Perkantoran Secara Umum. PT Indomedia Pustaka
Widowati, D. (2021), prinsip dan struktur organisasi perkantoran. Program studi diploma
3 administrasi bisnis NSC. https://ab.nscpolteksby.ac.id/2021/06/14/organisasi-perkantoran/
diakses pada 5 September 2022.

Any Question?
Thanks For
Your Attention
Any Question?

Anda mungkin juga menyukai