Anda di halaman 1dari 8

DETEKSI DINI DAN TATA LAKSANA

GANGGUAN GINJAL AKUT PROGRESIF ATIPIKAL (GgA PA)

24 OKTOBER 2022

UNIT KERJA KOORDINASI


NEFROLOGI 1
TOPIK:

• Definisi

• Kewaspadaan Awal

• Take Home Messages

2
DEFINISI
Gangguan Ginjal Akut

 Gangguan Ginjal Akut (GgGA) atau Acute Kidney Injury (AKI) adalah
keadaan dimana terjadi gangguan fungsi ginjal secara mendadak
yang ditandai dengan penurunan laju filtrasi ginjal (LFG) dan/atau
penurunan produksi urine.

 GgGA dapat disebabkan oleh etiologi pre-renal, renal, dan post-renal.

3
DEFINISI
Gangguan Ginjal Akut Progresif Atipikal pada anak

A. Kasus Suspek
• Anak usia 0-18 tahun (mayoritas usia balita)
• Gejala anuria atau oliguria terjadi secara tiba-tiba

B. Kasus Probable
• Kasus suspek ditambah dengan tidak terdapat riwayat kelainan ginjal sebelumnya atau
penyakit ginjal kronis
• Disertai/tanpa disertai gejala prodromal seperti: demam, diare, muntah, batuk, pilek.
• Pemeriksaan laboratorium darah didapatkan peningkatan BUN/ureum dan kreatinin
(kreatinin serum >1,5 kali atau naik senilai ≥0,3 mg/dL)
• Pemeriksaan USG: bentuk dan ukuran ginjal normal, tidak ada kelainan seperti batu,
kista atau massa.

Sumber: Surat Plt Dirjen Yankes, 18 Okt 2022


4
KEWASPADAAN AWAL

MASYARAKAT

• Demam atau riwayat demam dan/atau terdapat gejala prodromal Bawa ke fasilitas
Penurunan volume dan/atau frekuensi urine atau tidak ada urin kesehatan terdekat

• Tidak mengkonsumsi obat-obatan yang didapatkan secara bebas tanpa anjuran dari
tenaga kesehatan yang kompeten.

• Perawatan anak sakit di rumah: tata laksana non farmakologis seperti mencukupi
kebutuhan cairan, kompres, serta menggunakan pakaian tipis.

• Jika terdapat tanda-tanda bahaya umum Bawa ke fasilitas


kesehatan terdekat

5
FASILITAS KESEHATAN TINGKAT PERTAMA

Anak usia < 18 tahun


Demam atau riwayat demam dan/atau terdapat gejala prodromal

• Pada pemeriksaan rutin:


⁻ Tanda bahaya umum (kejang, penurunan kesadaran,
dehidrasi, sesak napas, hiperpireksia, anak tidak dapat
Rujuk ke
makan-minum atau muntah terus-menerus, bengkak, dll)
Rumah Sakit
⁻ Penurunan volume dan frekuensi urine (atau warna urine
pekat kecokelatan), yaitu:
0,5 ml/kgBB/jam dalam 6-12 jam atau tidak ada urine
selama 6-8 jam (saat siang hari)

• Tanpa ada tanda bahaya dan gangguan produksi urine, Bawa ke fasilitas
kesehatan terdekat
EDUKASI orang tua tentang tanda bahaya dan memantau
produksi urine.
6
TAKE HOME MESSAGES

• KEWASPADAAN AWAL masyarakat dan FKTP merupakan upaya deteksi dini


GgGA PA guna mencegah serta mengurangi risiko komplikasi lanjut dan
kematian pada anak.

7
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai