Anda di halaman 1dari 7

TERAPI MUSIK

KELOMPOK 4
Anisa Aulia Putri (21121192)
Halimah Jumadil Desta (211211904)
Khalda Salsabila Rahma(211211907)
Livia Latifah (211211908)
Yoga Yuanda Putra (211211931)
Pengertian Terapi musik
Musik merupakan kumpulan suara yang disusun
sehingga menghasilkan irama atau lagu, yang dihasilkan
dari alat alat musik yang dapat menghasilkan irama.
musik juga dapat menjadi obat terapi jiwa pada pasien.
Terapi musik adalah keahlian menggunakan musik atau
elemen musik oleh seorang terapis untuk meningkatkan,
mempertahankan dan mengembalikan kesehatan mental,
fisik, emosional dan spritual. Dalam kedokteran, terapi
musik disebut sebagai terapi pelengkap (Complementary
Medicine), Potter juga mendefinisikan terapi musik
sebagaiteknik yang digunakan untuk penyembuhan suatu
penyakit dengan menggunakan bunyi atau irama tertentu.
Sejarah Terapi musik
Sejarah Terapi Musik
American Musik Therapy Association membahas hal
ini, Musik Terapi mampu untuk penanganan seseorang
kena masalah psikologis. Terapi musik juga mampu
untuk mengatasi masalah pada fisik. Awal muawal
Musik Menjadi Terapi. Saat Perang Dunia II, ketika
para musisi berinisiatif mengunjungi rumah sakit untuk
tampil bagi para prajurit perang yang sedang sakit.
Hasilnya, para prajurit tersebut tampak membaik secara
fisik maupun emosional setelah Mendengarkan musik
dari para musisi tersebut.Saat itu juga musik di jadikan
Cara Alternatif untuk penyembuhan.
Mafaat Terapi musik
1. Pereda nyeri
2. Menyehatkan jantung
3. Mendorong pemulihan pasca stroke
4. Menyembuhkan sakit kepala kronis dan
migran
5. Melawan rasa lelah
Jenis Jenis Terapi musik
 Musik Jazz
Musik jazz adalah perpaduan instrumen yang menggunakan gitar,
trombon, piano dan saksofon sebagai musiknya. Meskipun musik jazz
dimulai dari Amerika Serikat, kini musik jazz dapat dinikmati oleh
seluruh masyarakat dunia dan dari kalangan mana saja. Musik jazz
belakangan juga banyak digunakan oleh restoran yang ingin memberikan
suasana yang nyaman untuk menemani para pengunjung mereka agar
lebih betah dan menikmati makanan mereka dengan santai.
 Musik Tradisional

Musik tradisional adalah musik yang berasal dari berbagai daerah. Ciri
khas pada jenis musik ini terletak pada suara yang dihasilkan oleh alat
musiknya dan masing-masing sesuai bahasa dan daerahnya. Alfia Safitri
dari Universitas Muhammadiyah Yogyakarta melakukan sebuah
penelitian terhadap musik tradisional dan dari hasil penelitian tersebut ia
bisa menyimpulkan bahwa langgam jawa dapat menurunkan rasa nyeri
yang dirasakan oleh ibu bersalin.

 Musik Klasik
Musik klasik adalah perpaduan instrumen yang menggunakan violin,
biola, piano dan cello sebagai musiknya. Ciri utama musik klasik adalah
memiliki sedikit iringan vokal atau bahkan terkadang sama sekali tidak
memiliki iringan vokal pada musiknya. Ciri berikutnya adalah diiringi
orkestra. Musik klasik memiliki kecenderungan untuk menenangkan
tubuh dan menormalkan detak jantung dan tekanan darah. Musik jenis
ini adalah yang paling banyak diminati sebagai musik terapi.

 Musik dari Alam


Musik alam adalah suara yang dihasilkan oleh lingkungan alam sekitar.
Salah satu contoh musik ini yang dapat dijadikan musik terapi adalah
suara ombak. Sebuah surat kabar memberitakan bahwa suara ombak
tidak hanya sekedar memiliki efek menenangkan pikiran tetapi juga
untuk meringankan gangguan telinga berdengun.
TERIMAKASI 

Anda mungkin juga menyukai