Anda di halaman 1dari 15

Psikologi Anak Pada Masa Sekolah

Disusun oleh :
Kelompok 2
1. Azmi 7. Lia Amalia
2. Cicih ratnengsih 8. Niazani Subianti
3. Danissa Mayasari 9. Novi Nur Cholifah
4. Evawati
10. Nurul Khomariyah
5. Intan Nur rahmawati
11. Ros Ayu Mustofa
6. Khoirun Nisyak
12. Sopia
Tumbuh - Kembang

 Merupakan dua peristiwa yang sifat nya berbeda


tetapi saling berkaitan dan terjadi secara sinkron
 Terdapat hubungan yang erat antara pertumbuhan
fisik dan perkembangan psiklogi
Pertumbuhan

 Merupakan perubahan secara fisiologis
sebagai hasil dari kematangan fungsi fisik yang
berlangsung secara normal dalam
perjalanan waktu tertentu.
 Berkaitan dengan perubahan yang
bersifat kuantitatif, menyangkut
ukuran dan struktur biologis
Wujud Pertumbuhan

TINGGI BADAN
BERAT BADAN
UKURAN BADAN
SISTEM SYARAF
STRUKTUR JASMANIAH
Faktor Yang Mempengaruhi Pertumbuhan

1. Faktor Genetik
2. Faktor Psikologis
3. Faktor lingkungan, dibagi 3 :
a. Faktor lingkungan prenatal
anak masih dalam kandungan (gizi ibu, toksin, trauma,radiasi, hormon, infeksi, stres)
b. Faktor lingkungan natal
pasca kelahiran(jenis kelahiran dan pengobatan ibu)
c. Faktor lingkungan postnatal
setelah anak lahir (lingkungan Biologis, faktor fisik, faktor psikososial, faktor
keluarga/adat istiadat)
Perkembangan

 Bertambahnya kemampuan (skill) dalam


struktur dan fungsi tubuh yang lebih
kompleks, mengikuti pola yang teratur dan
dapat diramalkan, sebagai hasil dari proses
pematangan (Soetjiningsih, 2002)
 Perkembangan adalah proses perubahan kualitatif yang mengacu pada
kualitas fungsi organ jasmaniah, ditekankan pada penyempurnaan fungsi
psikologis yang termanifestasi pada kemampuan organ fisiologis
(Purwanti, 2000)

 Perkembangan adalah perubahan yang dialami individu menuju tingkat


kedewasaan / kematangan yang berlangsung secara sistematis,progresif
dan berkesinambungan, baik fisik dan psikis
Faktor Yang Mempengaruhi
Perkembangan
 FAKTOR HEREDITER
 FAKTOR LINGKUNGAN
 KEMATANGAN FUNGSI ORGANIS DAN
PSIKIS
 AKTIFITAS ANAK SEBAGAI SUBYEK
BEBAS YANG BERKEMAUAN
Aspek Perkembangan

PERKEMBANGAN FISIK

PERKEMBANGAN KOGNITIF

PERKEMBANGAN PSIKOSOSIA
L
Perkembangan Psikologi Pada Anak
Sekolah
 Anak usia sekolah berada pada rentang umur 6-12
tahun
 Teori perkembangan seksual dari S.Freud ( Lebih
menekan kan pada dorongan erotic/psikoseksual
dan libido)
 Teori
Psikososial dari E.Erikson ( Lebih
menekankan dorongan psikososial)
Ciri Kematangan Perkembangan
Psikososial Usia Sekolah
 Mampu melepaskan diri dari orang tua untuk waktu yang
terbatas tanpa menimbulkan ketegangan yang berarti
 Mampu mengalihkan perhatiannya dari orang tua kepada
orang dewasa lain , sehingga mampu kagum kepada orang
lain selain orang tua nya
 Mampu bekerja sama dengan teman sebaya
Perkembangan Psikososial

Mengerti aturan – aturan permainan


Dapat tertarik belajar sesuatu yang
baru
Mampu menyelesaikan suatu tugas
yang di berikan
Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi
Genetik
Polapengasuhan
Pendidikan Orang tua
Pendapatan keluarga
Jumlah anak
 Nilai jenis kelamin dalam keluarga
 Stabilitas rumah tangga
 Kepribaadian orang tua
 Adat istiadat, norma-norma dan mitos-mitos
 Agama
 Urbanisasi
 Kebijakan politik dan ekonomi suatu negara dalam
menentukan prioritas kepentingan untuk
kesejahteraan anak
TERIMA
KASIH 

Anda mungkin juga menyukai