Anda di halaman 1dari 11

BIOGRAFI DAN PEMIKIRAN

TOKOH-TOKOH FILSAFAT
KAUM SOFIS DAN
SOKRATES
MUNCULNYA KAUM SOFIS
Kaum sofis merupakan periode akhir dari Setelah perang dengan Persia usai pada tahun 449
Filsafat Yunani Kuno hingga kemudian SM, Athena berkembang pesat di dalam bidang
muncul periode Yunani Klasik yang politik dan ekonomi. Perikles adalah tokoh yang
diwawali Socrates. Tetapi Kaum Sofis ini berhasil memimpin Athena saat itu hingga Athena
hidup pada zaman yang sama dengan berhasil menjadi pusat seluruh Yunani.
Socrates. Para filsuf kaum Sofis ini antara Sebelumnya, filsafat dan ilmu pengetahuan lain
lain Protagoras dari Abdera, Xeniades dari kurang berkembang di Athena, melainkan di
Korintus, Gorgias dari Leontioni, Lycophron, tempat-tempat lain. Namun setelah Athena
Prodikos dari Keos, Thrasymakos dari menjadi pusat politik dan ekonomi Yunani, dengan
Chalcedon, Hippias dari Elis, Antiphon dan segera Athena juga menjadi pusat dalam bidang
Kritias dari Athena. intelektual dan kultural.

2
KARAKTERISTIK KAUM SOFIS

3
Pertama Kedua Ketiga
retorika, lebih mementingkan kebenaran tergantung pada ruang para Kaum Sofis ketika mengajar
seolah-olah benar dan diakui dan budayanya. Kebenaran di satu muridnya lebih konkrit dengan
orang sebagai benar daripada wilayah dengan wilayah lainnya tujuan agar muridnya menjadi
kebenaran yang memang benar. berbeda. Yang ketiga, bahwa tidak pintar dan pandai berdebat,
Cara gampangnya adalah “tidak ada kebenaran yang absolut, sehingga mendapatkan posisi
apa-apa untuk menyebar semua kebenaran yang ada sosial yang tinggi dalam
kebohongan asal yang dibohongi “tergantung” atau relatif. Setiap masyarakat.
tidak tahu”. orang melihat kebenaran dengan
sudut pandang masing-masing
orang.

4
BIOGRAFI GORGIAS DAN
PEMIKIRANNYA

Gorgias lahir di Leontinoi, sisilia


sekitar tahun 483 SM-375 SM. Dia
adalah murid Empedokles. Kemudian
dia dipengaruhi oleh dialektika Zeno

5
Pemikiran tokoh
PERTAMA KEDUA
mencari keterangan tentang asal bagaimana peran
usul yang ada. manusia sebagai makhlukyang
mempunyai kehendak berfikir
karena itulah yang nantinya
akanmenentukan sikap hidupnya.

norma yang sifatnya umum tidak


ada dan yang ada adalah norma kebenaran tidak dapat diketahui
yang individualistis sehingga ia juga termasuk penganut
(subyektivisme). skeptisisme.
KETIGA KEEMPAT
6
BIOGRAFI PROTAGORAS DAN
PEMIKIRANNYA

Protagoras merupakan seorang filsuf


yunani yang lahir sekitar tahun 490
SM dan meninggal pada tahun 420
SM.

7
Pemikiran tokoh
PERTAMA KEDUA
ajaran  pengenalan, “Manusia Seni Berdebat Di dalam karya lain
adalah  pengenalan, yaitu “Manusia yang berjudul "Pendirian-Pendirian
adalah ukuran untuk seg ukuran yang Bertentangan" (Antilogiai).
untuk segala-galanya: untuk hal-hal
yang ada sehingga mereka ada, dan
untuk hal-hal yang tidak ada
sehingga mereka tidak ada”.

Tentang Negara Menurut


Protagoras, negara diadakan oleh Tentang Dewa-Dewi "Perihal
manusia. Dewa-Dewi" (Peritheon).
KETIGA KEEMPAT
8
BIOGRAFI SOCRATES DAN
PEMIKIRANNYA

Socrates (Yunani: Σωκράτης,


Sǒcratēs) (469 SM - 399 SM) adalah
filsuf dari Athena, Yunani dan
merupakan salah satu figur paling
penting dalam tradisi filosofis Barat.

9
Pemikiran tokoh

PERTAMA KEDUA
Kepercayaan Terhadap Akal Mencintai Dialog dan Diskusi
Manusia

Gagasan Mengenai Norma


Tidak Pernah Puas Universal
KETIGA KEEMPAT
10
TERIMAKASIH!

Apakah ada pertanyaan?


11

Anda mungkin juga menyukai