Anda di halaman 1dari 16

SENAM

LANTAI
KELAS 9
David Christian Sihombing S.Or
PERSANI
PERSANI adalah singkatan dari Persatuan Senam Indonesia) dibentuk pada 14 Juli
1963 Persani dibentuk atas inisiatif tokoh-tokoh olahraga se-Indonesia yang
menangani dan memiliki keahlian pada cabang olahraga senam. Tokoh-tokoh olahraga
Indonesia yang membentuk Persani berasal dari berbagai daerah seperti Jakarta, Jawa
Barat, Jawa Tengah, Jawa Timur, serta Sumatera Utara.
kemudian membina dan menghasilkan atlet-atlet senam yang bisa tampil pada
GANEFO(Games of The New Emerging Forces)I yang digelar pada10-22 November
1963.
NOMOR-NOMOR PERTANDINGAN SENAM

Senam lantai Kuda-Kuda Pelana Kuda-Kuda Lompat


(Floor exercise) (Pommel Horse) (Horse Vault)
NOMOR-NOMOR PERTANDINGAN SENAM

Palang Sejajar
(Parallel Bar)
Palang Tunggal
(Horizontal Bar)  Palang Bertingkat
(Uneven Bars)
NOMOR-NOMOR PERTANDINGAN SENAM

Balok Keseimbangan
(Balance Beam)
ALAT YANG DIGUNAKAN
UNSUR-UNSUR DALAM SENAM LANTAI

Mengguling
Melompat
Berputar
Menumpu
MENGGULING
Cara melakukan guling depan (forward
rool)
Aktivitas pembelajaran guling depan dari sikap awal jongkok

1) Sikap awal jongkok, kedua kaki rapat, letakkan lutut ke dada.


2) Kedua tangan menumpu di depan ujung kaki kira-kira 40 cm.
3) Kemudian, bengkokkan kedua tangan, letakkan pundak pada matras dengan
menundukkan kepala dan dagu sampai ke dada.
4) Setelah itu, lakukan gerakan berguling ke depan.
5) Ketika panggul menyentuh matras, peganglah tulang kering dengan kedua tangan
menuju posisi jongkok.
Dalam melakukan aktivitas gerak berguling ke depan dan ke
belakang terdapat satu hal pokok yang harus kamu ingat dan
lakukan yaitu menempelkan dagu ke arah dada. Gerakan ini
bertujuan untuk membentuk lengkungan yang baik saat berguling
dan mengurangi risiko cedera pada leher. Aktivitas berguling ke
depan ini dapat kamu lakukan dari awalan berdiri atau berjalan,
namun untuk berguling ke belakang harus diawali dari posisi duduk
jongkok.
Dalam keterampilan ini yang cenderung sering ditemui kesalahannya
pada saat meroda, yaitu posisi badan tidak berada segaris dengan
posisi tangan kadang-kadang badan membulat ke depan, masalah ini
biasanya disebabkan oleh lemahnya tumpuan pada tangan. Untuk itu
perbanyaklah latihan kekuatan tangan.
Cara melakukan lompat harimau
Aktivitas pembelajaran lompat harimau:

1) Sikap awal berdiri, kedua kaki rapat, lalu jongkok dan luruskan tangan ke depan.
2) Melompat kedepan dengan kedua kaki lurus dan point.
3) Kemudian, bengkokkan kedua tangan, letakkan pundak pada matras dengan
menundukkan kepala dan dagu sampai ke dada.
4) Setelah itu, lakukan gerakan berguling ke depan.
5) Ketika panggul menyentuh matras, peganglah tulang kering dengan kedua tangan
menuju posisi jongkok.
Cara melakukan gerakan meroda
Aktivitas pembelajaran lompat harimau:

1) Sikap awal berdiri menyamping kanan atau kiri serta tangan diangkat ketas sehingga
membentuk huruf V
2) kaki paling depan melangkah kedepan serta kaki satunya diangkat ke atas,dan tangan sisi yang
sama menyentuh lantai
3) Kemudian, tangan sisi yang lain ikut menyentuh lantai untuk mendorong badan meroda kesisi
lainnya
4) Setelah itu, kaki yang diangkat keatas siap untu mendarat dahulu untuk tetap menjaga
keseimbangan mendarat
5) Ketika salah satu kaki mendarat, tangan sambil mendorong agar seluruh badan bisa meroda ke sisi
lainnya dengan baik.
TERIMA KASIH!!!

Anda mungkin juga menyukai