Anda di halaman 1dari 69

BEDAH SKL USBN

SEKOLAH DASAR/MI 2018/2019


Mapel Bahasa Indonesia

Belajar Bahasa Indonesia dengan hati


LINGKUP MATERI USBN BIN SD

 Membaca Non Sastra


Membaca Sastra
Menulis Terbatas
Menyunting kata / Istilah, frase,
kalimat, paragraf, ejaan, tanda baca.

imanuel@trisuyoto_2019
LEVEL KOGNITIF
1. Pengetahuan dan Pemahaman
(Mengidentifikasi, Menentukan,
Memaknai)
2. Aplikasi (Menyimpulkan, Menggunakan
konsep/prinsip)
3. Penalaran (Mengevaluasi,
Membandingkan pola (menganalisis),
Menanggapi).
imanuel@trisuyoto_2019
Membaca Nonsastra
Pengetahuan
Menentukan makna kata/istilah – sinonim/antonim;
menggali informasi tersurat teks; menentukan unsur teks
(kalimat utama/penjelas
Aplikasi
Menentukan ide pokok ; menggali informasi tersirat;
menentukan pernyataan sesuai isi teks; mengidentifikasi jenis
teks
Penalaran
Memprediksi kejadian berdasarkan isi teks; Membandingkan
isi teks; Melengkapi tabel dengan pokok-pokok pikiran
berdasarkan isi teks

imanuel@trisuyoto_2019
Membaca Sastra
Pengetahuan
Menentukan Informasi tersurat pada karya sastra ;
Menentukan unsur intrinsic karya sastra (tokoh, latar,
watak tokoh); Menentukan makna kata/simbol/kias
Aplikasi
Menggali informasi tersirat dalam karya sastra
(menyimpulkan/memkanai bagian teks); Menentukan
unsur intrinsik karya sastra (konflik, amanat, tema)
Penalaran
Memprediksi kejadian berdasarkan isi cerita;
menentukan nilai-nilai cerita; Menentukan keteladanan
tokoh cerita.
imanuel@trisuyoto_2019
Menulis Terbatas
Pengetahuan
Melengkapi kalimat/teks dengan istilah/ kata/
ungkapan/peribahasa . Melengkapi Paragraf Rumpang.pptx
Aplikasi
Menyusun berbagai petunjuk (menggunakan /
membuat sesuatu); Menyusun berbagai teks
(deskripsi / narasi); Melengkapi berbagai jenis teks
(laporan, iklan, pidato) ; Melengkapi kalimat / teks
dengan kata bentukan. Melengkapi Paragraf Rumpang.pptx . Melengkapi Iklan Hemat Energi.pptx
Penalaran
Memperbaiki penulisan /penggunaan istilah / kata ;
Memperbaiki tata kalimat dalam paragraf
imanuel@trisuyoto_2019
Menyunting
Pengetahuan
Menunjukkan kesalahan penggunaan ejaan
(kesalahan huruf kapital); Menunjukkan kesalahan
penggunaan tanda baca. Kesalahan Ejaan Tanda Baca.pptx
Aplikasi
Menggunakan ejaan; Menggunakan tanda baca.
MENYUNTING BIN SD.pptx
Penalaran
Memperbaiki kesalahan penggunaan ejaan ;
Memperbaiki kesalahan penggunaan tanda baca

imanuel@trisuyoto_2019
Kisi Kisi Berdasarkan :
•MEMBACA NON SASTRA
•MEMBACA SASTRA
•MENULIS TERBATAS
•MENYUNTING

imanuel@trisuyoto_2019
Membidik Soal Uraian

imanuel@trisuyoyo_2018
Menggali informasi tersurat teks. - 41
Kompetensi : Materi :
Menggali
Informasi tersurat

Disajikan teks sederhana, siswa dapat menjawab


pertanyaan isi bacaan dengan bagaimana
Tersurat = Jelas terbaca dari kata / kalimat
dalam teks. Informasi tersurat.pptx
imanuel@trisuyoto_2019
Menyusun berbagai teks (deskripsi,
narasi) - 42
Kompetensi: Materi :
 Menyusun  Teks (deskripsi,narasi)

Disajikan gambar peristiwa, siswa dapat menulis


cerita berdasarkan gambar tersebut
Disajikan gambar makhluk hidup, siswa dapat
menyusun deskripsi atas gambar tersebut.
Deskripsi Gambar.pptx
imanuel@trisuyoto_2019
Menyusun berbagai petunjuk menggunakan /
membuat sesuatu) -27 – 29 - 43

Kompetensi : Materi :
Petunjuk
Menyusun
penggunaan sesuatu
Petunjuk membuat
sesuatu.
Menyusun Penggunaan
- Membuat Sesuatu.ppt
imanuel@trisuyoto_2019
x
Memperbaiki tata kalimat dlm paragraf. -33 -
44

Kompetensi : Materi :
 Memperbaiki  Tata kalimat

 Terdapat kalimat –dlm paragraf-dengan


struktur salah, untuk diperbaiki
strukturnya. Memperbaiki Struktur Kalimat.pptx

imanuel@trisuyoto_2019
Memperbaiki kesalahan penggunaan tanda
baca. - 45

Kompetens : Materi :
Memperbaiki Tanda baca (! // , //
kesalahan “…” // !)

 Tersaji kalimat langsung dengan


kesalahan tanda baca.

imanuel@trisuyoto_2019
Kerjakan
"Ah! kamu selalu saja berkelit kata Boni”
"Saya tidak berkelit bela Sodrun!“
"Buktinya, masalah ini tidak selesai-selesai," Boni
berargumentasi.
“Ah, terserah kamu?" kata Sodrun seenaknya.

Perbaiki penulisan teks tersebut dengan


memperbaiki atau menambahkan tanda baca secara
tepat!
imanuel@trisuyoyo_2018
"Ah, kamu selalu saja berkelit !” kata Boni.
"Saya tidak berkelit”, bela Sodrun.
"Buktinya, masalah ini tidak selesai-selesai," Boni
berargumentasi.
“Ah, terserah kamu!" kata Sodrun seenaknya.

imanuel@trisuyoyo_2018
Lanjutan

Aduh! perutku keluh Budi sakit! sakit!


sakit sekali!
Tulislah kalimat tersebut dengan tanda
baca yang benar!

imanuel@trisuyoyo_2018
“Aduh,perutku,”keluh Budi,”sakit,sakit,sakit sekali!”

imanuel@trisuyoyo_2018
Saya belum siap!kata Mira.tunggu
sebentar!

Tulislah kalimat tersebut dengan


tanda baca yang benar!

“Saya belum siap,” kata


Mira,”tunggu sebentar!”
imanuel@trisuyoyo_2018
“Saya belum siap,” kata Mira,”tunggu
sebentar!”

imanuel@trisuyoyo_2018
Wah ini benar-benar karya bagus kataku memuji
Iya karya Deni ini hebat kata Sendi mengiyakan
Dari mana kamu belajar tanyaku pada Deni
Saya diajari kakek Kak jawab Deni dengan tersipu

imanuel@trisuyoyo_2018
“Wah, ini benar-benar karya bagus!” kataku
memuji.
“Iya, karya Deni ini hebat!” kata Sendi mengiyakan.
“Dari mana kamu belajar?” tanyaku pada Deni.
“Saya diajari kakek, Kak.” jawab Deni dengan
tersipu.

imanuel@trisuyoyo_2018
Menengok PUEBI

imanuel@trisuyoyo_2018
imanuel@trisuyoyo_2018
imanuel@trisuyoyo_2018
imanuel@trisuyoyo_2018
Menentukan makna kata/istilah pada teks -1
Kompetensi : Materi :
Menentukan makna Makna kata
Makna istilah

 Makna kata/istilah tidak sama dengan sinonim


 Makna kata/istilah berupa penjelasan. Makna Kata
Istilah.pptx

imanuel@trisuyoto_2019
Menentukan antonim / sinonim -2
Kompetensi : Materi :
Menentukan  Antonim / Sinonim

Antonim / Sinonim dalam konteks kalimat

imanuel@trisuyoto_2019
Menggali informasi tersurat teks. -3 - 41
Kompetensi : Materi :
Menggali
Informasi tersurat

Tersurat = Jelas terbaca dari kata / kalimat


dalam teks. Informasi tersurat.pptx
imanuel@trisuyoto_2019
Menentukan unsur teks
(kalimat utama / penjelas). -4
Kompetensi : Materi :
Menentukan Kalimat utama
Kalimat penjelas

Dalam Paragraf Kalimat Utama, Ide


Pokok, Kalimat Penjelas. Kalimat Utama.pptx
imanuel@trisuyoto_2019
Menentukan ide pokok. -5
Kompetensi : Materi :
 Menetukan  Ide pokok paragraf

Paragraf = Kalimat Utama – Ide Pokok – Kalimat


Penjelas . Ide Pokok Paragraf.pptx

imanuel@trisuyoto_2019
Mengenali informasi tersirat - 6
Kompetansi : Materi :
Menggali
Informasi tersirat

Tersirat = Disimpulkan / ditafsirkan dari kata /


kalimat yang ada dlm teks . Informasi Tersirat.pptx
imanuel@trisuyoto_2019
Menentukan pernyataan sesuai
isi teks -7
Kompetensi : Materi :
Menentukan Kalimat
pernyataan. Pernyataan
Sesuai Isi Teks.pptx

imanuel@trisuyoto_2019
Mengidetifikasi jenis teks -8
Kompetensi : Materi :
Mengidentifikasi Jenis teks (paragraf)

Jenis paragraf : Narasi – Deskripsi - …Jenis


Paragraf.pptx

imanuel@trisuyoto_2019
Memprediksi kejadian
berdasarkan isi teks -9
Kompetensi : Materi :
 Memprediksi  Isi Teks

 Tersaji teks ilustrasi


 Prediksi kejadian berdasarkan ilustrasi
tsb. Memprediksi Kejadian.pptx

imanuel@trisuyoto_2019
Membanding- kan teks -10
Kompetnsi : Materi :
Perbandingan isi teks
Membandingkan

Tersaji dua teks


Kedua teks memiliki perbedaan
Kedua teks memiliki persamaan.
Membandingkan Dua Teks.pptx

imanuel@trisuyoto_2019
Melengkapi tabel dengan pokok
pokok pikiran berdasarkan isi teks -11
Kompetesnsi : Materi:
 Melengkapi tabel  Pokok pikiran teks

Terdapat teks
Terdapat tabel – rumpang
Melengkapi tabel berdasar isi teks. Melengkapi
Tabel.pptx
imanuel@trisuyoto_2019
Menentukan informasi tersurat pada
karya sastra.-12

Kompetensi : Materi :
Menentukan Informasi tersurat –
dlm karya sastra –
(isi /pesan pantun)
Tersurat = Jelas terbaca dari kata /
kalimat dalam teks.
Isi /pesan terdapat pada baris 3 dan 4.
imanuel@trisuyoto_2019

Pesan pantun.pptx
Menentukan unsur intrinsik karya sastra
(tokoh, latar, watak tokoh) -13-14-15

Kompetensi : Materi :
 Unsur intrisnsik karya
 Menentukan
sastra (tokoh, latar,
watak tokoh) Latar Cerita.pptx

imanuel@trisuyoto_2019
Menentukan makna kata / symbol / kias
-16
Kompetensi : Materi :
 Menentukan  Makna Kata
 Makna simbol
 Makna kias (dalam syair)

Makna Kias Makna Kata dalam kalimat. Makna Kata Kias -


Syair - Puisi.pptx

imanuel@trisuyoto_2019
Menentukan unsur intrinsik karya sastra (konflik,
amanat, tema) -17-18

Kompetensi : Materi :
Menentukan
Unsur intrinsik karya
sastra (konflik,
amanat, tema).Konflik
Cerita.pptx

imanuel@trisuyoto_2019
Menggali informasi tersirat dalam karya sastra
(menyimpulkan /memaknai bagian teks). -19-20

Kompetensi : Materi :
Menggali informasi Informasi tersirat
Menyimpulkan teks
Simpulan
Memaknai
Makna bagian teks.
Maksud pernyataan pd bagian
cerita.pptx

imanuel@trisuyoto_2019
Memprediksi kejadian berdasarkan isi
cerita . 21

Kompetensi : Meteri:
 Memprediksi Kejadian  Prediksi cerita

 Terdapat teks (ilustrasi) cerita


 Terdapat kejadian tertentu secara implisit / tersurat untuk
dijadikan jawaban . Memprediksi kejadian berkaitan cerita.pptx

imanuel@trisuyoto_2019
Menentukan nilai-nilai cerita. -22

Kompetensi : Materi :
 Menentukan  Nilai-nilai cerita

Tersaji
sepenggal ceria
Terdapat nilai sebab akibat
Terdapat tokoh berperilaku baik

imanuel@trisuyoto_2019
Menentukan keteladanan tokoh cerita. 23

Kompetensi : Materi :
Menentukan Tokoh cerita

 Tersaji teks cerita


 Terdapat tokoh yg memilki sikap
keteladanan
 Terdapat tokoh yg memiliki sikap tdk
baik diteladani
imanuel@trisuyoto_2019
Melengkapi kalimat/ teks dengan istilah / kata/
ungkapan/ peribahasa. -24-25-26-
Kompetensi : Materi:
Melengkapi Istilah (… dengan istilah )-24
kalimat
Kata
Melengkapi
Ungkapan (…dengan ungkapan)-25
teks
Peribahasa. (… dengan peribahasa)
-26
Melengkapi Paragraf Rumpang.pptx

imanuel@trisuyoto_2019
Menyusun berbagai petunjuk menggunakan /
membuat sesuatu) -27 – 29 - 43

Kompetensi : Materi :
Menyusun Petunjuk
penggunaan sesuatu
Petunjuk membuat
sesuatu

imanuel@trisuyoto_2019
Petunjuk penggunaan lampu
senter,pompa angin,VCD player

imanuel@trisuyoyo_2018
Melengkapi berbagai jenis teks (laporan, iklan,
pidato) -28 -30-31

Kompetensi: Materi :
Melengkapi
 teks laporan (-28)
 Teks iklan . (-30) Kalimat sesuai isi
iklan.pptx

 Teks pidato (-31)

imanuel@trisuyoto_2019
Melengkapi teks laporan

Siswa-siswi SD Maju Jaya mendapat tugas mengamati sawah sekitar


sekolah. Pengamatan itu dilaksanakan pada hari Sabtu, 12 Januari 2019,
pada saat jam istirahat.Mereka mengamati tumbuhan yang hidup di
sawah ....Dengan demikian siswa-siswi mengetahui jenis tumbuhan yang
terdapat di sawah.
Kalimat yang tepat untuk melengkapi laporan tesebut yaitu ....
A.Tumbuhan padi sangat subur karena pengairannyacukup.
B.Selain padi masih ada tumbuhan lain yang hidupmdi swah.
C.Pak taninmelihat tanaman padi yang hampir menguning.
D.Tumbuhan di sawah antara lain padi, jagung, dan kacang.
imanuel@trisuyoyo_2018
Melengkapi teks pidato

Perhatikan !
“Teman-temankuyang saya cintai. Untuk menghadapi
USBN tahun ini, marilah kita tingkatkan belajar kita
agar dapat memperoleh nilai memuaskan. .... Karena
arahan beliau pasti akan memberikan hasil yang
baik.”
Kalimat ajakan yang tepat untuk melengkapi teks
pidato di atas adalah ....
Ayo kita laksanakan arahan Bapak dan Ibu Guru
imanuel@trisuyoyo_2018
Menyusun berbagai teks (deskrisi,
narasi) - 42
Kompetensi: Materi :
 Menyusun  Teks (deskripsi,
narasi dll )

imanuel@trisuyoto_2019
Perhatikan !

1) Kemarin saya pergi ke sawah kakek


2) Jagung itu sekarang saya simpan di dapur.
3) Di sana saya memetik jagung yang sudah ranum.
4) Nanti sore saya bermaksud membakar jagung itu.
Kalimat-kalimat tersebut bisa menjadi paragraf
dengan urutan ....

imanuel@trisuyoyo_2018
Melengkapi kalimat / teks dengan kata
bentukan- 32
Kompetensi : Materi :
Melengkapi Kata bentukan

imanuel@trisuyoto_2019
Budi ... Kertas ... Pak Beni.
Kata bentukan yang tepat untuk melengkapi kalimat tersebut yaitu ....
A. menyobek ; pemberian
B. mensobek ; diberikan
C. menyobek ; pemberi
D. Mensobek ; diberi

imanuel@trisuyoyo_2018
Ayahnya seorang perajin anyaman yang berperan besar
menyukseskan pameran tahun ini

imanuel@trisuyoyo_2018
Memperbaiki tata kalimat dlm
paragraf. -33 - 44
Kompetensi : Materi :
 Memperbaiki  Tata kalimat

 Terdapat kalimat –dlm paragraf-dengan


struktur salah, untuk diperbaiki
strukturnya.

imanuel@trisuyoto_2019
Memperbaiki penulisan /
penggunaan istilah / kata -34
Kompetensi : Materi :
Memperbaiki Penulisan
penulisan / istilah/kata
penggunaan  Penggunaan
istilah /kata

imanuel@trisuyoto_2019
Terdapat penulisan kata (salah) – apotik
– foto copy – untuk diperbaiki
 Terdapat penggunaan istilah (salah) –
berbesar kepala sekalipun tidak
mendapatkan juara – untuk diperbaiki.
Terdapat kata salah penggunaannya - …
untuk diperbaiki

imanuel@trisuyoto_2019
Memperbaiki penulisan kata dirangkai/
dipisah,penggunaan istilah,penggunaan kata
Contoh:
Dia sedang memperbaiki bio data di gedung balaikota .
(biodata,balai kota)
Dia saudaraku, adik perempuan dari ayah. Istilah kata yang
bergaris adalah ....(bibi)
Angin semalam mengalir sangat kencang.(bertiup)

imanuel@trisuyoyo_2018
Kita harus bergantung kepada Tuhan yang
Maha Kuasa dan Maha Pemurah.
Penulisan bagian kalimat bergaris bawah yang
benar adalah ….
A. Maha Kuasa dan Maha Pemurah
B, Mahakuasa dan Maha Pemurah
C. Mahakuasa dan Mahapemurah
D. Maha Kuasa dan Mahapemurah
Cermati
Menunjukkan kesalahan penggunaan
ejaan -35
Kompetensi : Materi :
Kesalahan penggunaan ejaan (
Menunjukkan
geografi, nama sapaan)

imanuel@trisuyoto_2019
Menunjukkan kesalahan penggunaan
tanda baca. - 36
Kompetensi : Materi :
Kesalahan tanda baca (, dan
Menunjukkan “…”)

imanuel@trisuyoto_2019
Menggunakan tanda baca. -37
Kompetnsi : Materi :
Menggunakan Tanda baca

Menggunakan tanda baca (koma, titik


dua, tanda petik, tanda tanya, tanda
seru) dalam kalimat. MENYUNTING BIN SD.pptx

imanuel@trisuyoto_2019
Menggunakan ejaan - 38
Kompetensi : Materi :
Menggunakan Ejaan

Menggunakan ejaan – (huruf


kapital, penggunaan huruf )
dengan benar. (nama sapaan,
kekerabatan, )

imanuel@trisuyoto_2019
Memperbaiki kesalahan penggunaan ejaan
- 39

Kompetnsi : Materi :
 Penggunaan ejaan (sapaan,
Memperbaiki
kekerabatan, lembaga
kesalahan pemerintah)

 Tersaji penggunaan ejaan – salah- dalam kalimat.


 Menentukan kesalahan dan perbaikan ejaan tsb.
MENYUNTING BIN SD.pptx
Memperbaiki kesalahan penggunaan tanda
baca. – 40 - 45

Kompetens : Materi :
Memperbaiki Tanda baca (! // , //
kesalahan “…” // !)

 Tersaji kalimat langsung dengan


kesalahan tanda baca.

imanuel@trisuyoto_2019
SEKIAN SAJA
MUDAH MUDAHAN
MENGINSPIRASI KITA

imanuel@trisuyoto_2019

Anda mungkin juga menyukai