Anda di halaman 1dari 17

PILAR ILMU KESEHATAN

MASYARAKAT
OLEH :
Rahmi Sari Kasoema, S.Psi, M.Kes
Secara garis besar disiplin ilmu yang menopang ilmu
kesehatan masyarakat, atau sering disebut sebagai
pilar utama ilmu kesehatan masyarakat
7 pilar utama dalam IKM
 Epidemiologi
 Biostatistik/statistik kesehatan
 Kesehatan lingkungan
 Pendidikan kesehatan dan ilmu perilaku
 Administrasi kesehatan masyarakat
 Gizi masyarakat
 Kesehatan kerja
Epidemiologi
 EPIDEMIOLOGI mempelajari ttg penyakit dan
segala macam kejadian yg mengenai kelompok
penduduk.
Epidemiologi
Biostatistik/statistik kesehatan
 merupakan ilmu dasar dalam Ilmu Kesehatan
Masyarakat yang digunakan sebagai metode untuk
mempelajari masalah kependudukan.
Pengertian Kesehatan Lingkungan

Definisi
 Kes lingk mempelajari hubungan timbal balik antara
manusia dengan lingkungan yang mempengaruhi
derajat kesehatan masyarakat

WHO
 Kes lingk adalah ilmu dan ketrampilan yg
memusatkan perhatian pada usaha pengendalian
faktor fisik di lingkungan manusia yang diperkirakan
merugikan perkembangan fisik, kesehatan ataupun
kelangsungan hidup manusia
Sistem Residu
Penyangga dan
Kehidupan Limbah

Aktivitas
Manusia

Bahaya
Lingkungan

Hubungan
manusia dan lingkungan
Sumber Perubahan Lingkungan
 Aktivitas manusia
Terutama pembangunan industri, transportasi
dan pemukiman menghasilkan limbah yang
menurunkan kualitas lingkungan

 Aktivitas Alam
Letusan gunung berapi, banjir, badai, gempa
bumi merubah kualitas air, udara, tanah,
makanan, vektor atau manusia sendiri

 Komponen lingkungan bertindak sebagai


media atau perantara terjadinya penyakit di
masyarakat
Pendidikan kesehatan dan ilmu perilaku
Administrasi kesehatan masyarakat
 Administrasi kesehatan masyarakat adalah suatu
ilmu dan seni dibidang ketatausahaan yang
menyediakan informasi tentang kesehatan
masyarakat
Gizi masyarakat
 Gizi adalah suatu proses organisme menggunakan
makanan yang dikonsumsi secara normal melalui
proses digesti, absobsi, transportasi, penyimpanan,
metabolisme dan pengeluaran zat-zat yang tidak
digunakan untuk mempertahankan kehidupan,
pertumbuhan dan fungsi normal dari organ-organ,
serta menghasilkan energi.
Fungsi-fungsi zat makanan itu antara lain sebagai
berikut :

 Protein, diperoleh dari makanan yang berasal dari tumbuh-tumbuhan


(protein nabati), dan makanan dari hewan (protein hewani). Fungsi
protein bagi tubuh sebagai sumber zat tenaga.
 Lemak, berasal dari minyak goring, daging, margarine dan sebagainya
fungsi pokok lemak bagi tubuh adalah menghasilkan energi.
 Karbohidrat, berdasarkan gugus penyusun gulanya dapat dibedakan
menjadi monosakarida, disakarida dan polisakarida. Fungsinya adalah
salah satu komponen pembentukan energy.
 Vitamin, yang dibedakan menjadi dua yakni vitamin yang larut dalam
air (vit. A dan B), dan vit. yang larut dalam lemak (vit. A, D, E, K).
 Mineral terdiri dari zat kapur (Ca), zat besi (Fe), zat flour (F),
natrium (Na) dan chlor (Cl), kalium (K), dan yodium (I).
Kesehatan kerja
 Pengertian Kesehatan Kerja
penyelenggaraan dan pemeliharaan derajat setinggi-
tingginya dari kesehatan fisik, mental dan sosial tenaga
kerja di semua pekerjaan, pencegahan gangguan kesehatan
tenaga kerja yang disebabkan kondisi kerjanya,
perlindungan tenaga kerja terhadap resiko faktor-faktor
yang mengganggu kesehatan, penempatan dan
pemeliharaan tenaga kerja di lingkungan kerja sesuai
kemampuan fisik dan psikologisnya, dan sebagai
kesimpulan ialah penyesuaian pekerjaan kepada manusia
dan manusia kepada pekerjaannya.
SEMOGA BERMANFAAT

Anda mungkin juga menyukai