Anda di halaman 1dari 21

GAGAL GINJAL

PEMERIKSAAN FUNGSI GINJAL

 Kadar Ureum dan Kreatinin Serum


Normal:
 Ureum: 20-40 mg/dl
 Kreatinin:
Bayi dan anak (kecil)  0.3-0.6 mg/dl
Anak (besar)  0.6-1.2 mg/dl
PEMERIKSAAN FUNGSI GINJAL
 Laju Filtrasi Glomerulus (LFG)
(Glomerular Filtration Rate – GFR)
Rumus Klirens: Ux
 KLx = x V (ml/min/1.73 m2)
Px
 Ux = kadar zat x dalam urin (mg/dl)
 Px = kadar zat x dalam plasma/serum (mg/dl)
 V = volume urin per menit (ml/min)

 KLx x 1.73 m2 .
luas permukaan tubuh anak tsb (m2)
PEMERIKSAAN FUNGSI GINJAL
 Rumus Schwartz
kxL
 LFG = (ml/min/1.73 m2)
Pkr
 L = panjang anak (cm)
 Pkr = kadar zat dalam plasma/serum (mg/dl)
 k = konstanta (ml/min)
neonatus – 1 tahun = 0.45
1 – 13 tahun = 0.55
LFG normal = 80-120 ml/min/1.73 m2
GAGAL GINJAL AKUT

Diagnosis/Definisi
 Gangguan/penurunan fungsi ginjal tiba-tiba

(beberapa jam/hari)  tidak dapat mempertahankan


homeostatis tubuh  ditandai dengan peningkatan
ureum dan kreatinin darah

 Biasanya disertai gejala Oliguria/Anuria


= Jumlah urin:
 Neonatus – bayi < 1 ml/kg BB/jam
 Anak besar < 0.5 ml/kg BB/jam
PENURUNAN FUNGSI GINJAL
LFG
(ml/min/1.73 m2) Plasma
120 - Ureum
- Kreatinin

50

30
20

HARI
ETIOLOGI GGA
GGA PRARENAL GGA RENAL GGA PASCARENAL

Syok Glomerulonefritis akut Tumor

Hipovolemia Pielonefritis akut Batu

Gastroentritis Intoksikasi obat Kejengkolan


dehidrasi
Luka bakar
PEMERIKSAAN GGA
LABORATORIUM RADIOLOGI
 Darah  Pemeriksaan dengan USG
 Ureum ↑, Kreatinin ↑
 Analisis gas darah
 Asidosis metabolik
 Elektrolit
 K ↑, Na ↓, Ca ↓, PO4 ↑
 Jumlah urin ↓
 Ditampung berkala setiap
hari
 Lain-lain
 Sesuai etiologi yang
dipikirkan
PENGOBATAN
Sesuai dengan etiologi (Prarenal)

1. Ditanggulangi dengan
GED  infus DG aa/RL
Syok hemoragik  transfusi darah
2. Apabila diuresis tetap kurang setelah hidrasi
 GGA RENAL

Dapat dicoba pemberian DIURESIS PAKSA


1. Furosemid
1 mg/kg BB/kali i.v. s/d 10 mg/kg BB/kali
2. Manitol 20%
2,5 mg/kg BB dalam 10-20 menit

Bila diuresis meningkat  diteruskan


PENGOBATAN
Selama pengobatan:
 Balans cairan
 Pemberian jumlah cairan
= IWL + Urin + Output lain + koreksi suhu
 IWL  BB < 20 kg (5 th) = 30 ml/kg BB/hari
BB > 20 kg (>5 th) = 20 ml/kg BB/hari
 Urin 24 jam sebelumnya
 Output lain: muntah dll
 Koreksi suhu  1 °C = 12%
 Jenis cairan
 Anuria : Glukosa 10-20%
 Oliguria: Glukosa-NaCl 3:1
 Asidosis metabolik  bikarbonas natrikus
 Awasi komplikasi
 Hiperkalemia Gejala
 Hipertensi uremia berat
 Dekompensasi jantung
 Edema paru
 Koma, perdarahan Dialisis
GAGAL GINJAL KRONIK
LFG KREATININ
(ml/min/1.73 m2) Plasma (mg/dl)
120 - Ureum
- Kreatinin 10

80

50

30 2

20

10
TAHUN
Gagal ginjal Gagal ginjal Gagal
dini kronik ginjal
terminal
ETIOLOGI GGK

Penyakit
glomerulus
primer
Penyakit GNK, SLE,
SN, H-S Penyakit
vaskuler
tubulus
Hipertensi
Sindrom
-kronik
Fankoni dll
-malignan

Etiologi Penyakit
Infeksi ginjal
Pielonefritis
GGK metabolik
Gout
kronik (ISK
(hiper-
berulang)
urisemia)

Kelainan
Obstruksi
kongenital
ginjal
Ginjal:
-Batu
-Obstruktif
-Tumor
- Non-obstr
ETIOLOGI GGK

Syaraf
-Skt kepala
-Kesadaran ↓
GI Koma Kardiovaskuler
-Hematemesis -Anemia
-Kejang2
-Melena -Hipertensi
-Muntah -Gagal jantung
-Enek -Perikarditis

Biokimia Urin
Darah: -Proteinuria
Asidosis metabolik
Gejala -Hematuria
Ureum ↑ uremia -Silinder uria
Kreatinin ↑ Piuria

Paru Mata
-Edema paru Kulit Retinopati
-Kering,
-Pruritus
-Edema
kelopak mata
tungkai
SELESAI

Anda mungkin juga menyukai