Anda di halaman 1dari 13

DETERMINAN PERILAKU KESEHATAN

OLEH : LOLY NOVITA WINAS, S.Gz, M.KM

Jl. Soekarno Hatta No.11 Website : www.fdk.ac.id Telp. : 0813-7016-7733


Kel. Manggis Ganting www.spmi.fdk.ac.id
Kec. MKS, Kota Bukittinggi Instagram : @universitasfdk Fax : (0752) 31878
Sumatera Barat

UNIVERSITAS FORT DE KOCK


Definisi dan Domain Perilaku Kes
 Hendrik L. Bloom  status kesehatan masy dipengaruhi oleh 4 faktor yaitu lingkungan, perilaku,
pelayanan kes dan keturunan.
 Perilaku kes  suatu respons seseorang thd stimulus atau objek yg berkaitan dengan sakit penyakit,
sistem pelayanan kes, lingkungan dsb
 Perilaku kes ada 3 kelp:
a. Perilaku pemeliharaan kes (health maintenance)
- perilaku pencegahan dan penyembuhan penyakit serta pemulihan kes
- perilaku peningkatan kes
- perilaku gizi makanan dan minuman
b. Perilaku pencarian dan penggunaan sistem atau fasilitas pelayanan kes (health seeking behavior)
c. Perilaku kesling
 Determinan perilaku ada 2:
a. Determinan atau faktor internal
b. Determinan atau faktor eksternal

 Benyamin Bloom membagi perilaku menjadi 3 domain sesuai dengan tujuan pendidikan yakni kognitif,
afektif, dan psikomotor.
Jl. Soekarno Hatta No.11, Kel. Manggis Ganting Website : www.fdk.ac.id Telp. : 0813-7016-7733
Kec. MKS, Kota Bukittinggi, Sumatera Barat www.spmi.fdk.ac.id Fax : (0752) 31878
Instagram : @universitasfdk
Pengetahuan (knowledge)
 Pengetahuan  hasil dari tahu, dan ini terjadi setelah melakukan pengindraan terhadap suatu
objek tertentu.
 Pengetahuan terdapat berbagai jenis yakni:
Pengetahuan Pengetahuan Pengetahuan Pengetahuan
faktual konseptual prosedural metakognitif
• Berupa potongan2 informasi • Menunjukkan saling • Bagaimana mengerjakan • Tentang kognisi secara umum dan
yg terpisah2 atau unsur keterkaitan antara unsur2 sesuatu, baik yg bersifat pengetahuan tentang diri sendiri.
dasar yg ada dalam suatu dasar dlm struktur yg lebih rutin maupun yg baru • Domain yg sangat penting dlm
disiplin ilmu tertentu. besar dan semuanya membentuk tindakan seseorang.
• Merupakan abstraksi tingkat berfungsi bersama2 • Pengetahuan dlm domain kognitif
rendah • Ada 3 macam : ada 6 tingkatan: tahu (know),
• Ada 2 macam: pengetahuan pengetahuan ttg klasifikasi memahami (comprehension),
ttg terminology & dan kategori, pengetahuan aplikasi (application), analisis
pengetahuan ttg bagian ttg prinsip dan generalisasi (analysis), sintesis (synthesis) dan
detail dan unsur2 dan pengetahuan ttg teori, evaluasi (evaluation)
model dan struktur

Jl. Soekarno Hatta No.11, Kel. Manggis Ganting Website : www.fdk.ac.id Telp. : 0813-7016-7733
Kec. MKS, Kota Bukittinggi, Sumatera Barat www.spmi.fdk.ac.id Fax : (0752) 31878
Instagram : @universitasfdk
Dimensi proses kognitif dalam taksonomi yg baru, yakni:

Menghafal Memahami
(remember) (understand)

Mengaplikasikan Menganalisis
(applying) (analyzing)

Mengevaluasi Membuat
(evaluate) (create)

Jl. Soekarno Hatta No.11, Kel. Manggis Ganting Website : www.fdk.ac.id Telp. : 0813-7016-7733
Kec. MKS, Kota Bukittinggi, Sumatera Barat www.spmi.fdk.ac.id Fax : (0752) 31878
Instagram : @universitasfdk
Sikap (attitude)
 Sikap  reaksi atau respons yg masih tertutup dari seseorang thd suatu stimulus atau objek
 Komponen pokok sikap :
- kepercayaan (keyakinan), ide dan konsep thd suatu objek
- kehidupan emosional atau evaluasi thd suatu objek
- kecenderungan untuk bertindak (tend to behave)
 Berbagai tingkatan sikap:
- menerima (receiving)
- merespons (responding)
- menghargai (valuing)
- bertanggung jawab (responsible)

Sikap sbg domain perilaku memiliki fungsi yaitu:


 Sikap sbg alat untuk menyesuaikan
 Sikap sbg alat pengatur tingkah laku
 Sikap sbg alat pengatur pengalaman
 Sikap sbg pernyataan kepribadian

Jl. Soekarno Hatta No.11, Kel. Manggis Ganting Website : www.fdk.ac.id Telp. : 0813-7016-7733
Kec. MKS, Kota Bukittinggi, Sumatera Barat www.spmi.fdk.ac.id Fax : (0752) 31878
Instagram : @universitasfdk
Tindakan (practice)
Praktik ini mempunyai beberapa tingkatan:

Respons terpimpin
(guided response)

Mekanisme
(mechanism)

Adopsi (adoption)

Jl. Soekarno Hatta No.11, Kel. Manggis Ganting Website : www.fdk.ac.id Telp. : 0813-7016-7733
Kec. MKS, Kota Bukittinggi, Sumatera Barat www.spmi.fdk.ac.id Fax : (0752) 31878
Instagram : @universitasfdk
Faktor2 yg memengaruhi perilaku kes

Teori Lawrence Green


 Model perubahan perilaku Precede-Proceed dari Lawrence Green dan M. Kreuter bahwa perilaku kes
dipengaruhi oleh faktor2 individu maupun lingkungan, dan karena itu memiliki dua bagian utama yg
berbeda.
 Faktor perilaku dipengaruhi oleh 3 hal yakni:
- Faktor2 predisposisi  faktor2 yg mempermudah terjadinya perilaku seseorang
- Faktor2 pendukung  faktor2 yg memfasilitasi suatu perilaku
- Faktor2 pendorong  faktor2 yg mendorong atau memperkuat terjadinya suatu perilaku

Jl. Soekarno Hatta No.11, Kel. Manggis Ganting Website : www.fdk.ac.id Telp. : 0813-7016-7733
Kec. MKS, Kota Bukittinggi, Sumatera Barat www.spmi.fdk.ac.id Fax : (0752) 31878
Instagram : @universitasfdk
Faktor2 yg memengaruhi perilaku kes

Teori Snehandu B. Karr


• terdapat 5 determinan perilaku:
- Niat seseorang untuk bertindak sehubungan dgn kes atau perawatan kesehatannya
- Dukungan sosial dari masy sekitarnya
- Ada atau tidaknya informasi tentang kesehatan atau fasilitas kesehatan
- Otonomi pribadi
- Situasi yg memungkinkan untuk bertindak atau tidak bertindak

Jl. Soekarno Hatta No.11, Kel. Manggis Ganting Website : www.fdk.ac.id Telp. : 0813-7016-7733
Kec. MKS, Kota Bukittinggi, Sumatera Barat www.spmi.fdk.ac.id Fax : (0752) 31878
Instagram : @universitasfdk
Faktor2 yg memengaruhi perilaku kes

Teori World Health Organization (WHO)


Terdapat 4 determinan mengapa seseorang berperilaku:
- Pemikiran dan perasaan
- Adanya acuan atau referensi dari seseorang yg dipercayai
- Sumber daya yg tersedia
- Kebudayaan, kebiasaan, nilai, maupun tradisi yg ada di masy

Jl. Soekarno Hatta No.11, Kel. Manggis Ganting Website : www.fdk.ac.id Telp. : 0813-7016-7733
Kec. MKS, Kota Bukittinggi, Sumatera Barat www.spmi.fdk.ac.id Fax : (0752) 31878
Instagram : @universitasfdk
Faktor2 yg memengaruhi perilaku kes

Teori Health Belief Model


Komponen Health Belief Model:
 Kerentanan yg dirasakan (perceived susceptibility)
 Manfaat yg dirasakan (perceived benefit)
 Hambatan (perceived barrier)
 Isyarat bertindak (cues to action)
 Variabel lain

Jl. Soekarno Hatta No.11, Kel. Manggis Ganting Website : www.fdk.ac.id Telp. : 0813-7016-7733
Kec. MKS, Kota Bukittinggi, Sumatera Barat www.spmi.fdk.ac.id Fax : (0752) 31878
Instagram : @universitasfdk
Perubahan Perilaku Kes
Menurut WHO dalam perubahan perilaku dikelp menjadi 3:
1. Bentuk Perubahan Perilaku

Perubahan alamiah (natural change)

Perubahan terencana (planned


change)

Kesediaan untuk berubah (readiness


to change)

Jl. Soekarno Hatta No.11, Kel. Manggis Ganting Website : www.fdk.ac.id Telp. : 0813-7016-7733
Kec. MKS, Kota Bukittinggi, Sumatera Barat www.spmi.fdk.ac.id Fax : (0752) 31878
Instagram : @universitasfdk
Perubahan Perilaku Kes
Menurut WHO dalam perubahan perilaku dikelp menjadi 3:
2. Tahapan Perubahan Perilaku
Teori yg sering dipakai adalah teori adopsi inovasi dari Roger dan Shoemakercit  bahwa proses adopsi
melalui lima tahap yaitu awareness, interest, evaluation, trial dan adoption.
3. Strategi Perubahan Perilaku
Menurut WHO dikelompokkan menjadi 3:
 Memberikan kekuatan/kekuasaan atau dorongan
 Pemberian informasi
 Diskusi partisipasi

Jl. Soekarno Hatta No.11, Kel. Manggis Ganting Website : www.fdk.ac.id Telp. : 0813-7016-7733
Kec. MKS, Kota Bukittinggi, Sumatera Barat www.spmi.fdk.ac.id Fax : (0752) 31878
Instagram : @universitasfdk
TERIMA KASIH

UNIVERSITAS

FORT DE KOCK
Bukittinggi
Jl. Soekarno Hatta No.11 Website : www.fdk.ac.id Telp. : 0813-7016-7733
Kel. Manggis Ganting
Kec. MKS, Kota Bukittinggi Instagram : @universitasfdk Fax : (0752) 31878
Sumatera Barat

Anda mungkin juga menyukai