Anda di halaman 1dari 29

R ANS AK S I S AL AM

AKUNTANSI T
AKUNTANSI PERBANKAN SYARIAH

DOSEN PENGAMPU:
HJ. LINA YULIANTI., SE.,AK.,CA.MM
DEFINISI DAN PENGGUNAAN TRANSAKSI SALAM DAN
SALAM PARALEL
• BAI’AS SALAM ATAU BIASA DISEBUT DENGAN SALAM, MERUPAKAN
PEMBELIAN BARANG YANG PEMBAYARANNYA DILUNASI DI MUKA,
SEDANGKAN PENYERAHAN BARANG DILAKUKAN DI KEMUDIAN HARI.

• DIGUNAKAN UNTUK MEMFASILITASI PEMBELIAN SUATU BARANG (BIASANYA


BARANG HASIL PERTANIAN) YANG MEMERLUKAN WAKTU UNTUK
MEMPRODUKSINYA.

• SALAM PARALEL MERUPAKAN JUAL BELI BARANG YANG MELIBATKAN DUA


TRANSAKSI SALAM, DALAM HAL INI TRANSAKSI SALAM PERTAMA
DILAKUKAN DILAKUKAN ANTARA NASABAH DENGAN BANK, SEDANG
TRANSAKSI SALAM KEDUA DILAKUKAN ANTARA BANK DENGAN PETANI ATAU
PEMASOK.
Ketentuan Syar’i Transaksi Salam dan Salam Paralel

Landasan syar’i dibolehkannya transaksi salam adalah


sebagaimana disebutkan dalam hadis Nabi SAW riwayat
Ibnu Abbas berikut:

“Barang siapa yang melakukan salaf (salam) hendaknya ia


melakukan dengan takaran yang jelas dan timbangan yang jelas
pula, untuk jangka waktu yang diketahui.”

Ketentuan syar’i transaksi salam diatur dalam fatwa


DSN no 05/DSN-MUI/IV/2000 tentang Jual Beli Salam.
Fatwa tersebut mengatur tentang ketentuan pembayaran,
barang, salam paralel, waktu penyerahan dan syarat
pembatalan kontrak.
Rukun Transaksi Salam

RUKUN-RUKUN SALAM MELIPUTI:


(a)TRANSAKTOR : PEMBELI (MUSLAM) YANG DALAM HAL INI
NASABAH DAN PENJUAL (MUSLAM ILAIH) YAITU BANK
SYARIAH;
(b)OBJEK AKAD SALAM BERUPA BARANG DAN HARGA YANG
DIPERJUALBELIKAN DALAM TRANSAKSI SALAM; DAN
(c)IJABDAN KABUL YANG MENUNJUKKAN PERNYATAAN
KEHENDAK JUAL BELI SECARA SALAM, BAIK BERUPA
UCAPAN ATAU PERBUATAN.
Rukun Transaksi Salam Paralel
BERDASARKAN FATWA DSN NO 5 TAHUN 2000,
DISEBUTKAN BAHWA AKAD SALAM KEDUA (ANTARA BANK
SEBAGAI PEMBELI DENGAN PETANI SEBAGAI PENJUAL)
HARUS DILAKUKAN TERPISAH DARI AKAD PERTAMA.
ADAPUN AKAD KEDUA BARU DILAKUKAN SETELAH AKAD
PERTAMA SAH.
RUKUN-RUKUN YANG TERDAPAT PADA AKAD SALAM
PERTAMA JUGA BERLAKU PADA AKAD SALAM KEDUA.
ALUR TRANSAKSI SALAM DAN SALAM PARALEL

1. Negosiasi dan
Bank Syariah
Akad Salam
sebagai Penjual Nasabah
(muslam ilaih) pada sebagai
salam 1 dan Pembeli 2. bayar Pembeli
(Muslim) pada salam (Muslam)
2

S 6. Kirim dokumen

4. Bayar
PEMASOK
5 Kirim barang
3. Negosiasi & akad
salam
KASUS 1 : TRANSAKSI SALAM PERTAMA
PT. THARIQ AGRO MANDIRI , MEMBUTUHKAN 100 TON BIJI JAGUNG
HIBRYDA UNTUK KEPERLUAN EKSPOR 6 BULAN YANG AKAN DATANG.
PADA TANGGAL 1 JUNI 20XA, PT. THARIQ AGRO MANDIRI MELAKUKAN
PEMBELIAN JAGUNG DENGAN SKEMA SALAM KEPADA BANK SYARIAH
SEJAHTERA. ADAPUN INFORMASI TENTANG PEMBELIAN TERSEBUT
ADALAH SEBAGAI BERIKUT:

 SPESIFIKASI BARANG : BIJI JAGUNG MANIS HYBRIDA KUALITAS NO 2


 KUANTITAS : 100 TON

 HARGA : RP 700.000.000 ( RP 7.000.000 PER TON)

 WAKTU PENYERAHAN : DUA TAHAP SETIAP TIGA BULAN SEBANYAK 50


TON (2 SEPTEMBER DAN 2 DESEMBER 20XA)

 SYARAT PEMBAYARAN : DILUNASI PADA SAAT AKAD DITANDATANGANI


TRANSAKSI SALAM KEDUA
 
UNTUK PENGADAAN PRODUK SALAM SEBAGAIMANA DIINGINKAN OLEH PT.
THARIQ AGRO MANDIRI, BANK SYARIAH SELANJUTNYA PADA TANGGAL 2 JUNI
20XA MENGADAKAN TRANSAKSI SALAM DENGAN PETANI YANG BERGABUNG
DALAM KUD. TUNAS MULIA DENGAN KESEPAKATAN SEBAGAI BERIKUT:
‾  SPESIFIKASI BARANG : BIJI JAGUNG MANIS HYBRIDA KUALITAS NO 2
‾ KUANTITAS : 100 TON
‾ HARGA : RP 650.000.000 (RP 6.500.000 PER TON)
‾ PENYERAHAN MODAL : UANG TUNAI SEJUMLAH RP 650.000.000
‾ WAKTU PENYERAHAN BARANG: DUA TAHAP SETIAP TIGA BULAN SEBANYAK
50 TON (1 SEPTEMBER DAN 1 DESEMBER 20XA)
‾ AGUNAN : TANAH DAN KENDARAAN SENILAI RP 700.000.000
‾ SYARAT PEMBAYARAN : DILUNASI PADA SAAT AKAD DITANDATANGANI
‾ DENDA KEGAGALAN PENYERAHAN KARENA KELALAIAN ATAU KESENGAJAAN:
2% DARI NILAI PRODUK YANG BELUM DISERAHKAN.
PENJURNALAN TRANSAKSI SALAM
a. Penerimaan dana dari nasabah pembeli
PADA SAAT AKAD DISEPAKATI, PEMBELI DISYARATKAN UNTUK SUDAH
MEMBAYAR PRODUK SALAM SECARA LUNAS. BERDASARKAN PSAK NO 103
PARAGRAF 17 DISEBUTKAN BAHWA KEWAJIBAN SALAM DIAKUI PADA SAAT
PENJUAL MENERIMA MODAL USAHA SEBESAR MODAL USAHA SALAM YANG
DITERIMA.
JURNAL: PADA SAAT BANK SYARIAH MELAKUKAN AKAD SALAM
DENGAN PT. THARIQ AGRO MANDIRI (PT. TAM) DAN MENERIMA DANA SALAM
SEBESAR RP 700.000.000, MAKA JURNAL TRANSAKSI TERSEBUT ADALAH
SEBAGAI BERIKUT:

Tanggal Rekening Debit (Rp) Kredit (Rp)


01/06/XA Kas/rekening nasabah pembeli – 700.000.000
PT. TAM

Utang salam 700.000.000


b. Penyerahan modal salam dari bank syariah kepada
pemasok atau petani
BERDASARKAN PSAK NO 103 PARAGRAF 11 DISEBUTKAN BAHWA PIUTANG
SALAM DIAKUI PADA SAAT MODAL USAHA SALAM DIBAYARKAN ATAU DIALIHKAN
KEPADA PENJUAL. MODAL USAHA SALAM DALAM BENTUK KAS DIUKUR SEBESAR
JUMLAH YANG DIBAYARKAN (PSAK NO 103 PARAGRAF 12).

JURNAL: PADA TANGGAL 1 JUNI, BANK SYARIAH MENYERAHKAN MODAL


BERUPA UANG TUNAI SEBESAR RP 650.000.000,- KE REKENING KUD DI BANK MAKA
JURNAL SAAT PENYERAHAN MODAL SALAM OLEH BANK SYARIAH KEPADA KUD
ADALAH SEBAGAI BERIKUT:

Tanggal Rekening Debit (Rp) Kredit (Rp)


01/06/XA Piutang salam 650.000.000
Kas/rekening nasabah penjual 650.000.000
–KUD TM
c. Penerimaan barang pesanan dari pemasok
atau petani
BERDASARKAN PSAK NO 103 PARAGRAF 16 DISEBUTKAN BAHWA
BARANG PESANAN YANG DITERIMA DIAKUI SEBAGAI PERSEDIAAN.
ADAPUN WAKTU PENERIMAAN PRODUK SALAM DARI PEMASOK ATAU
PETANI, DILAKUKAN SESUAI DENGAN TANGGAL KESEPAKATAN.
PADA SAAT PENERIMAAN PRODUK SALAM, SANGAT MUNGKIN
TERJADI PERBEDAAN ANTARA KUALITAS DAN NILAI WAJAR BARANG
DENGAN KUALITAS DAN NILAI KONTRAK. PERBEDAAN TERSEBUT ANTARA
LAIN BERUPA;
(1)KUALITAS BARANG DAN NILAI WAJAR BARANG, SAMA DENGAN NILAI
KONTRAK;
(2)KUALITAS BARANG LEBIH RENDAH DAN NILAI WAJAR BARANG LEBIH
RENDAH DARI NILAI KONTRAK;
(3)KUALITAS BARANG DAN NILAI WAJAR BARANG, LEBIH TINGGI DARI NILAI
KONTRAK;
(1)Kualitas barang dan nilai wajar barang, sama
dengan nilai kontrak;
Berdasarkan PSAK no 103 paragraf 13a, disebutkan
bahwa jika barang pesanan sesuai dengan akad, maka
dinilai sesuai dengan nilai yang disepakati.

MISALKAN PADA TANGGAL 1 SEPTEMBER 20XA DAN 1


DESEMBER 20XA, KUD TM MENYERAHKAN MASING-MASING
50 TON BIJI JAGUNG MANIS HYBRIDA KUALITAS NO 2
SEBAGAIMANA YANG DISEPAKATI DALAM PERJANJIAN SALAM.
ADAPUN NILAI WAJAR PRODUK TERSEBUT PADA SAAT
PENYERAHAN SAMA DENGAN NILAI KONTRAK YAITU RP
325.000.000 (50 TON X RP 6.500.000 PER TON).

dept of acct - umy


JURNAL SAAT PENYERAHAN PRODUK SALAM DARI KUD KE BANK SYARIAH
ADALAH :
Tanggal Rekening Debit (Rp) Kredit (Rp)
01/9/XA Persediaan produk salam 325.000.000
Piutang salam 325.000.000
Ket: Penyerahan tahap pertama
sebanyak 50 ton biji jagung
kualitas 2 dengan kualitas barang
dan nilai wajar barang sama
dengan nilai kontrak.
01/12/XA Persediaan produk salam 325.000.000
Piutang salam 325.000.000
Ket: Penyerahan tahap pertama
sebanyak 50 ton biji jagung
kualitas 2 dengan kualitas barang
dan nilai wajar barang sama
dengan nilai kontrak.

dept of acct - umy


d. Penyerahan barang salam dari bank syariah kepada
nasabah pembeli
MISALKAN DALAM KASUS DI ATAS, SETELAH MENERIMA PRODUK SALAM
DARI KUD TM PADA TANGGAL 1 SEPTEMBER 20XA DAN 1 DESEMBER 20XA MASING-
MASING SEBANYAK 50 TON DENGAN KUALITAS DAN HARGA SESUAI DENGAN
KESEPAKATAN ANTARA BANK SYARIAH DAN KUD TM (RP 325.000.000), BANK
LANGSUNG MENGIRIM PRODUK SALAM KE GUDANG MILIK PT TAM PADA TANGGAL 2
SEPTEMBER 20XA DAN 2 DESEMBER 20XA PADA KUANTITAS DAN KUALITAS SESUAI
KESEPAKATAN. MAKA JURNAL ATAS PENGIRIMAN BARANG KEPADA NASABAH
PEMBELI TERSEBUT ADALAH SEBAGAI BERIKUT :

Tanggal Rekening Debit (Rp) Kredit (Rp)


02/09/XA Utang salam 350.000.000
Persediaan produk salam 325.000.000
Pendapatan bersih salam 25.000.000

02/12/XA Utang salam 350.000.000


Persediaan produk salam 325.000.000
Pendapatan bersih salam 25.000.000
Variasi Transaksi

1. PENYERAHAN MODAL SALAM DENGAN MENGGUNAKAN ASET NON-KAS


MODAL USAHA SALAM DAPAT BERUPA KAS DAN ASET NON-KAS(PSAK 103
PARAGRAF 12). MODAL USAHA SALAM DALAM BENTUK ASET NON-KAS
DIUKUR SEBESAR NILAI WAJAR. MEMUNGKINKAN TERJADINYA TIGA
VARIASI, YAITU:
a) NILAI WAJAR ASET SALAM NON-KAS SAMA DENGAN NILAI
TERCATATNYA
b)NILAI WAJAR ASET SALAM NON-KAS LEBIH TINGGI DARI
NILAI TERCATATNYA
c) NILAI WAJAR ASET SALAM NON-KAS LEBIH RENDAH DARI
NILAI TERCATATNYA

dept of acct - umy


a. Nilai wajar aset salam non-kas sama dengan nilai tercatatnya
MISALKAN PADA KASUS PT THARIQ AGRO MANDIRI
SEBELUMNYA, BANK SYARIAH MENYERAHKAN MODAL BERUPA
UANG TUNAI KE REKENING KUD DI BANK DAN BERUPA MESIN
PERTANIAN. MISALKAN MESIN PERTANIAN YANG DISERAHKAN
MEMILIKI NILAI BUKU SEBESAR RP25.000.000 (HARGA
PEROLEHAN RP30.000.000 DAN AKUMULASI PENYUSUTAN
RP5.000.000). PERALATAN TSB SELANJUTNYA DISERAHKAN
KEPADA KUD TM SBG PEMBIAYAAN BERWUJUD NON-KAS DAN
DIHARGAI DENGAN NILAI RP25.000.000. JURNALNYA ADALAH
SBG BERIKUT:

Rekening Debit (Rp) Kredit (Rp)


Piutang salam 25.000.000
Akumulasi Penyusutan 5.000.000

Aset salam – mesin pertanian 30.000.000


dept of acct - umy
b.Nilai wajar aset salam non-kas lebih tinggi dari nilai tercatatnya

SELISIH ANTARA NILAI WAJAR DAN NILAI TERCATAT MODAL USAHA NON-KAS
YANG DISERAHKAN, DIAKUI SEBAGAI KEUNTUNGAN ATAU KERUGIAN PADA
SAAT PENYERAHAN MODAL USAHA (PSAK 103 PARAGRAF 12).
MISALKAN MESIN PERTANIAN YANG DISERAHKAN MEMILIKI NILAI BUKU
SEBESAR RP25.000.000 (HARGA PEROLEHAN RP30.000.000 DAN AKUMULASI
PENYUSUTAN RP5.000.000). PERALATAN TSB SELANJUTNYA DISERAHKAN
KEPADA KUD TM SBG PEMBIAYAAN BERWUJUD NON-KAS DAN DIHARGAI
DENGAN NILAI RP27.000.000. JURNALNYA ADALAH SBG BERIKUT:

Kredit
Rekening Debit (Rp)
(Rp)
Piutang salam 27.000.000
Akumulasi Penyusutan 5.000.000
Aset salam – mesin pertanian 30.000.000
Keuntungan pada saat penyerahan 2.000.000

dept of acct - umy


c.Nilai wajar aset salam non-kas lebih rendah dari nilai tercatatnya

SELISIH ANTARA NILAI WAJAR DAN NILAI TERCATAT MODAL USAHA


NON-KAS YANG DISERAHKAN, DIAKUI SEBAGAI KEUNTUNGAN
ATAU KERUGIAN PADA SAAT PENYERAHAN MODAL USAHA (PSAK
103 PARAGRAF 12).
MISALKAN MESIN PERTANIAN YANG DISERAHKAN MEMILIKI NILAI
BUKU SEBESAR RP25.000.000 (HARGA PEROLEHAN RP30.000.000
DAN AKUMULASI PENYUSUTAN RP5.000.000). PERALATAN TSB
SELANJUTNYA DISERAHKAN KEPADA KUD TM SBG PEMBIAYAAN
BERWUJUD NON-KAS DAN DIHARGAI DENGAN NILAI RP23.000.000.
JURNALNYA ADALAH SBG BERIKUT:

Kredit
Rekening Debit (Rp)
(Rp)
Piutang salam 23.000.000
Akumulasi Penyusutan 5.000.000
Kerugian pada saat penyerahan 2.000.000
Aset salam – mesin pertanian 30.000.000
dept of acct - umy
Variasi Transaksi

2. VARIASI DALAM PENERIMAAN BARANG PESANAN DARI


PEMASOK ATAU PETANI
a) KUALITAS BARANG LEBIH RENDAH DAN NILAI WAJAR
BARANG LEBIH RENDAH DARI NILAI KONTRAK.
BERDASARKAN PSAK 103 PARAGRAF 13B (II): BARANG
PESANAN YANG DITERIMA DIUKUR SESUAI NILAI WAJAR
PADA SAAT DITERIMA DAN SELISIHNYA DIAKUI SEBAGAI
KERUGIAN.
b)KUALITAS BARANG DAN NILAI WAJAR BARANG, LEBIH
TINGGI DARI NILAI KONTRAK.
BERDASARKAN PSAK 103 PARAGRAF 13B (I): BARANG
PESANAN YANG DITERIMA DIUKUR SESUAI NILAI AKAD.
dept of acct - umy
a. Kualitas barang dan nilai wajar barang lebih rendah dari nilai
kontrak.
MISALKAN PADA TANGGAL 1 SEPTEMBER 20XA, KUD TM HANYA
BISA MENYERAHKAN 50 TON BIJI JAGUNG MANIS HYBRIDA
KUALITAS NOMOR 3. ADAPUN NILAI WAJAR PRODUK TERSEBUT
ADALAH RP300.000.000 (50 TON X RP6.000.000). JURNAL SAAT
PENYERAHAN PRODUK SALAM DARI KUD KE BANK SYARIAH
ADALAH SEBAGAI BERIKUT:

Rekening Debit (Rp) Kredit (Rp)

Persediaan salam-50 ton biji jagung 300.000.000


kualitas 3
Kerugian penerimaan barang salam 25.000.000

Piutang salam 325.000.000


dept of acct - umy
b. Kualitas barang dan nilai wajar barang lebih tinggi dari nilai
kontrak.
MISALKAN PADA TANGGAL 1 SEPTEMBER 20XA, KUD TM HANYA
BISA MENYERAHKAN 50 TON BIJI JAGUNG MANIS HYBRIDA
KUALITAS NOMOR 1. ADAPUN NILAI WAJAR PRODUK TERSEBUT
ADALAH RP350.000.000 (50 TON X RP6.500.000). JURNAL SAAT
PENYERAHAN PRODUK SALAM DARI KUD KE BANK SYARIAH
ADALAH SEBAGAI BERIKUT:

Rekening Debit (Rp) Kredit (Rp)

Persediaan salam-50 ton biji jagung 350.000.000


kualitas 1

Piutang salam 325.000.000


Keuntungan penerimaan brg salam 25.000.000
dept of acct - umy
Variasi Transaksi

3. PEMASOK ATAU PETANI GAGAL MENYERAHKAN SELURUH


ATAU SEBAGIAN PRODUK SALAM PADA MASA AKHIR KONTRAK.
a) ALTERNATIF 1 : PEMBELI MEMPERPANJANG MASA
PENGIRIMAN -> TIDAK ADA TRANSAKSI YANG HARUS
DIJURNAL OLEH BANK.
b)ALTERNATIF 2 : PEMBELI MEMBATALKAN PEMBELIAN
BARANG YANG BELUM DIKIRIM.
PSAK 103 PARAGRAF 13C (II): JIKA AKAD SALAM DIBATALKAN
SEBAGIAN ATAU SELURUHNYA, MAKA PIUTANG SALAM
BERUBAH MENJADI PIUTANG YANG HARUS DILUNASI OLEH
PENJUAL SEBESAR BAGIAN YANG TIDAK DAPAT DIPENUHI.
dept of acct - umy
Alternatif 2 : Pembeli membatalkan pembelian barang yang
belum dikirim

JIKA PADA KASUS 10.1, KUD TM GAGAL MENYERAHKAN SISA PRODUK SALAM
YANG DISEPAKATI DAN BANK MEMILIH UNTUK MEMBATALKAN PEMBELIAN
BARANG YANG BELUM DIKIRIM, MAKA JURNAL UNTUK MENGAKUI
PEMBATALAN TERSEBUT ADALAH SEBAGAI BERIKUT:

Rekening Debit (Rp) Kredit (Rp)


Piutang qardh KUD TM 325.000.000
Piutang salam – KUD TM 325.000.000

Untuk melunasi piutang KUD TM-Melunasi dengan dananya sendiri.

Rekening Debit (Rp) Kredit (Rp)


Kas/rekening KUD TM 325.000.000
Piutang qardh KUD TM 325.000.000
dept of acct - umy
Lanjutan....
JURNAL APABILA BANK MENGEKSEKUSI JAMINAN ATAS AKAD SALAM:
Jika terjadi penjualan jaminan dengan hasil lebih kecil dari piutang
salam, misalkan dalam kasus KUD TM hanya sebesar
Rp300.000.000 maka jurnalnya adalah:

Rekening Debit (Rp) Kredit (Rp)


Kas 300.000.000
Piutang qardh KUD TM 25.000.000
Piutang salam 325.000.000
Jika penjualan jaminan dengan hasil lebih besar dari piutang salam,
misalkan dalam kasus KUD TM hanya sebesar Rp350.000.000 maka
jurnalnya adalah:
Rekening Debit (Rp) Kredit (Rp)
Kas 350.000.000
Rekening KUD TM 25.000.000
dept of acct - umy
Variasi Transaksi

4. PENGENAAN DENDA KEPADA PENJUAL YANG GAGAL MENYERAHKAN


PRODUK SALAM BUKAN KARENA FORCE MAJEUR.
PSAK 103 PARAGRAF 15 MENYATAKAN:

•PEMBELI DAPAT MENGENAKAN DENDA KEPADA PEMASOK YANG GAGAL


MENYERAHKAN PRODUK SALAM JIKA PEMASOK TERSEBUT PADA
DASARNYA MAMPU, TETAPI SENGAJA TIDAK MELAKUKANNYA.

•BESAR DENDA ADALAH SEBESAR YANG DISEPAKATI DALAM AKAD.


PSAK 103 PARAGRAF 14 : DENDA YANG DITERIMA OLEH BANK SEBAGAI
PEMBELI DIAKUI SEBAGAI BAGIAN DANA KEBAJIKAN (DANA QARDH).

dept of acct - umy


Lanjutan....

Misalkan, pada Kasus 10.1, KUD TM gagal menyerahkan produk salam kepada
bank syariah senilai Rp325.000.000 pada waktu jatuh tempo. Sesuai dengan
kesepakatan KUD dikenakan denda 2% dari nilai produk yang belum
direalisir atau sebesar Rp6.500.000. Jurnal penerimaan denda adalah sebagai
berikut:

Tanggal Rekening Debit (Rp) Kredit (Rp)


01/12/XA Kas/rekening – KUD 6.500.000
Dana kebajikan 6.500.000

dept of acct - umy


PENYAJIAN
BERDASARKAN PAPSI 2013 (H. 4.24-25), PIUTANG SALAM
DAN UTANG SALAM ADALAH AKUN YANG TERKAIT DENGAN
JUAL BELI DENGAN SKEMA SALAM.
KETENTUAN PENYAJIAN TRANSAKSI TERSEBUT DALAM
LAPORAN KEUANGAN ADALAH SEBAGAI BERIKUT:
1.PIUTANG SALAM DISAJIKAN SEBESAR JUMLAH TERCATAT.
PIUTANG SALAM YANG TIDAK DAPAT DIPENUHI OLEH
PEMASOK DAN PEMASOK MENYATAKAN TIDAK DAPAT
MEMENUHI KEWAJIBANNYA DISAJIKAN SEBAGAI PIUTANG
QARDH.
2. UTANG SALAM DISAJIKAN SEBESAR JUMLAH TERCATAT.
PENGUNGKAPAN
BERDASARKAN PAPSI 2013 (H. 4.25), HAL-HAL YANG
HARUS DIUNGKAPKAN TERKAIT TRANSAKSI
PEMBIAYAAN DENGAN SKEMA SALAM ANTARA LAIN:
1.RINCIAN PIUTANG SALAM DAN UTANG SALAM
BERDASARKAN JUMLAH, JANGKA WAKTU, JENIS
VALUTA, JENIS, DAN KUANTITAS BARANG PESANAN.
2.PIUTANG SALAM DARI PEMASOK DAN UTANG SALAM
KEPADA NASABAH YANG MERUPAKAN PIHAK
BERELASI. 
TERIMA KASIH….

dept of acct - umy

Anda mungkin juga menyukai