Anda di halaman 1dari 12

APA PROGRAM DESA

TANGGUH ?
Adalah program untuk menciptakan desa-desa di
Kabupaten Malang yang rawan / potensi ancaman
bencana tinggi, tangguh menghadapi bencana yang
terjadi. Dalam arti bahwa masyarakat desa tersebut
mampu menghindari dan menyelamatkan diri dan
orang-orang terdekat dari resiko bencana bahkan ke
depan mereka juga mampu mencegah dan
mengantisipasi kemungkinan terjadinya bencana
melalui kegiatan PRB / mitigasi bencana.
APA SAJA KEGIATAN ?
1. MELATIH MASYARAKAT DESA DALAM MENGORGANISIR PB,
KHUSUSNYA PENANGANAN KEDARURATAN DAN LOGISTIK
DIBAWAH KOORDINATOR KEPALA DESA / DUSUN / RT / RW.
2. MELATIH MASYARAKAT DALAM MENGENALI ANCAMAN DAN
RESIKO BENCANA SERTA MENETAPKAN / MERENCANAKAN JALUR
EVAKUASI AMAN, DENGAN MEMBUAT PETA SUMBERDAYA DESA
(PERSONEL PERALATAN LOGISTIK, DLL), PETA-PETA PENDUDUK
RENTAN RESIKO BENCANA DESA, PETA JALUR EVAKUASI, PETA
HUNTARA / PENGUNGSI, PETA SUPPLY AIR, DLL.
3. MENYUSUN PROGRAM KEGIATAN PELATIHAN, MEMBANGUN,
MELATIH MASYARAKAT DESA UNTUK SISTEM PERINGATAN DINI
DENGAN KEARIFAN LOKAL DAN MELAKSANAKAN SECARA
MANDIRI.
4. MENYUSUN KEBUTUHAN PERALATAN UTAMA, PENDUKUNG
PENEMPATAN/PENYEDIAAN STOCK LOGISTIK DALAM KEADAAN
DARURAT BENCANA.
5. MENYUSUN PROGRAM & LANGKAH TINDAK PRB / MITIGASI
BENCANA DESA.
SIAPA YANG MASUK
PROGRAM DESA TANGGUH ?
1. DESA YANG TERMASUK DI DALAM PETA RAWAN
BENCANA TINGGI/ KAWASAN RAWAN BENCANA (ZONA
MERAH). PRIORITAS TINGGI UNTUK PROGRAM DESA
TANGGUH.
2. MASYARAKAT/ APARAT DESA DENGAN
ANTUSIAS/KEINGINAN UNTUK MENGIKUTI PROGRAM
DESA TANGGUH SECARA KONSISTEN &
BERKESINAMBUNGAN.
3. MENDAPAT DUKUNGAN KUAT DARI PEMERINTAH
DAERAH SETEMPAT.
4. DUKUNGAN KUAT DARI DUNIA USAHA SECARA FISIK DAN
MATERIAL.
MENGAPA DESA ITU
TANGGUH?
1. DESA TERSEBUT MEMILIKI ORGANISASI TDB YG KUAT,
TERORGANISIR, BERTINDAK CEPAT DAN TEPAT DALAM
PENANGANAN DARURAT MAUPUN PRB/MITIGASI
BENCANA.
2. SUMBER DAYA MANUSIA DESA MEMILIKI SKILL &
KEMAMPUAN MENGHADAPI BENCANA YANG BAIK.
3. PERALATAN PB YG MEMADAI UNTUK MENGHADAPI
ANCAMAN BENCANA DESA.
4. MEMILIKI RESPON CEPAT, TEPAT, EFEKTIF, DALAM
SETIAP KEGIATAN BENCANA.
5. PADA SETIAP KEJADIAN BENCANA, JUMLAH KORBAN
JIWA, HARTA BENDA & KERUSAKAN SARANA
PRASARANA DAPAT DI MINIMALISIR.
BAGAIMANA PROGRAM DESA
TANGGUH DILAKSANAKAN ?
1. PROGRAM DESA TANGGUH SWADAYA
MASYARAKAT DIFASILITASI PEMERINTAH
PROVINSI / KABUPATEN KOTA.
2. PROGRAM DESA TANGGUH BINAAN DUNIA
USAHA.
3. PROGRAM DESA TANGGUH PERCONTOHAN
PEMERINTAH PROVINSI / PEMERINTAH
KABUPATEN / PEMERINTAH KOTA.
BESARAN BOBOT DAN SCORE
KRITERIA VARIABEL PENILAIAN PROGRAM DESA TANGGUH

A. PENGELOLAAN KOMPONEN PENGUATAN PROGRAM

NO KOMPONEN PENGUAT BOBOT

1 Satgas PB Desa 20 %

2 Personel Satgas PB Desa yang terlatih 30 %

3 Ketersediaan Sarpras PB & Personel 10 %

4 Kebutuhan Dasar 10 %

5 Data & Peta 20 %

6 Sistem Kesiapsiagaan 5%

7 Tingkat Kemampuan 5%
B. TIME RESPOND

NO KOMPONEN PENGUAT BOBOT

1 Pelaporan Kejadian Bencana 30 %

2 Aksi Penanganan darurat 30 %

Test Drive Berita Bencana/Simulasi/Geladi


3 40 %
(Praktek Riil)
STRUKTUR TIM DESTANA
KELURAHAN/DESA
KOMANDAN TIM
DESTANA
..………………

SEKRETARIS
..………………

KEUANGAN
..………………

LOGISTIK
..………………

KOMUNIKASI
..………………

KAJI CEPAT EVAKUASI HUNTARA YANKES


1. ……………… 1. ……………… 1. ……………… 1. ………………
2. ……………… 2. ……………… 2. ……………… 2. ………………
3. ……………… 3. ……………… 3. ……………… 3. ………………
4. ……………… 4. ………………
PERENCANAAN 5. ……………… 5. ………………
1. ……………… 6. ………………
2. ……………… 7. ……………… DAPUR UMUM
3. ……………… 1. ………………
4. I 2. ………………
3. ………………
4. ………………

Anda mungkin juga menyukai