Anda di halaman 1dari 16

DISOLUSI

Farmasi Fisika​
DISOLUSI
Suatu proses pelarutan senyawa aktif dari
bentuk sediaan padat ke dalam media
pelarut.
Presentation title 3

FAKTOR YANG
MEMPERNGARUHI
DISOLUSI
1. Suhu, semakin tinggi maka suatu larutan akan semakin baik
2. Viskositas, semakin rendah hasil viskositas maka semakin baik
3. pH pelarut
4. Pengadukan
5. Ukuran partiker
6. Polimerfisme, satu sediaan yang memiliki bentuk kristal yang sempurna disolusi
semakin baik
7. Sifat permukaan zat.
ALAT
BAHAN

Aquadest (media disolusi)

Amoxicillin (sempel)
6

CARA KERJA
1. Penangas air pada alat disolusi di isi dengan air suling, alat
dinyalakan dan diatur pada suhu 37°C
2. Isi labu desolusi dengan media disolusi, yaitu air suling sebanyak
900mL
3. Bila suhu dalam labu disolusi mencapai 37°C, masukan serbuk
amoxicillin kedalam wadah keranjang, lalu diaduk dengan
kecepatan 100ppm
4. Catat waktu pada saat basket yang berisi tablet dimasukan dalam
labu disolusi
5. Ambil media disolusi pada menit ke 5,10,15 sebanyak 10 mL
dengan pipet volume dan media disolusi dicukupkan lagi hingga
900mL dengan aquadest setiap pengambil sempel.
6. Sempel yang diambil dititrasi dengan NaOH 0,1 N menggunakan
indicator fenolftalein
7. Hitung konsentrasi amoxicillin setiap waktu.
7

VIDIO PRAKTIKUM
8

PERHITUNGAN

C (konsentrasi) FK (Faktor Mg terdisolusi


Waktu Mg terdisolusi % disolusi
ppm koreksi) + FK
9

RUMUS
Mg terdisolusi

%
STABILITAS
Farmasi Fisika
11

STABILITAS

Merupakan kemampuan suatu produk bertahan dalam batas yang ditetapkan sepanjang
periode penyimpanan dan penggunaan, tetap mempunyai sifat dan karakteristik sama
dengan yang dimiliki sebelum dibuat.
Presentation title 12

PLAN FOR PRODUCT LAUNCH 

PLANNING MARKETING DESIGN STRATEGY LAUNCH

Deploy strategic
Disseminate Foster holistically
Synergize scalable Coordinate e- networks with
standardized superior
e-commerce business applications compelling e-
metrics methodologies
business needs
13

ALAT

Pipet Volume 1ml


Backer Glass Labu Ukur 500ml thermometer
Dan 5ml
Presentation title 14

BAHAN

ACETOSAL ETANOL 70% TRYNDER AQUA DEST


15

CARA KERJA
1. Timbang acetosal 200 mg kemudian larutkan ecetosal dengan etanol hingga larut didalam backer
glass
2. Tambahkan aquadest sebagaik 250mL aduk ad homogen
3. Masukan kedalam labu ukur 500mL, tambah aquadest ad 500mL kocong hingga homogen.
4. Amil 1,0 mL menggunakan pipet volume.
5. Kebudian masukan kedalam 8 tabung reaksi yang sudah dibeli lebel 0’ , 30’, 45’, dan 60’ (masing-
masing x2)
6. Masukan 8 tabung reaksi kedalam waterbath dengan suhu 40°C.
7. Masukan Thermometer dengan label 0’. Setelah suhu mencapai 40°C tabung 0’ diambil lalu
masukan kedalam air es.
8. Hitung dengan stopwatch pada detik 30, tabung berlebel 30’ masukan kedalam air dingin begitupun
tabung 45’ dan 60’
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai