Anda di halaman 1dari 7

SEJARAH ISLAM

DI INDONESIA
PROSES ISLAM MASUK
ISLAM MASUK MELALUI DUA JALUR;
PERDAGANGAN, BASIS DARI PEDAGANG
(MASYARAKAT UMUM), PRASASTI FATIMAH BINTI
MAIMUN, DI BANTEN. ABAD 11 M
DAKWAH, BASIS DARI AGAMAWAN (KALANGAN
ULAMA, HABAIB, SAYYID). PRASASTI MALIKUS
SALEH, DI ACEH, ABAD 13
FENOMENA KERAJAAN
ISLAM
ISLAM BASIS KERAJAAN PANTAI,
CENDERUNG TERBUKA, PURITAN. BUDAYA
POLITIK SUBJEK SAMPAI PARTISIPAN
ISLAM BASIS KERAJAAN AGRARIS,
CENDERUNG TERTUTUP, SINKRETIS.
BERBUDAYA POLITIK PAROHIAL, PATRONASE
KUAT
TRANSFORMASI DAN
INTERAKSI BUDAYA
DIFUSI (PENYEBARAN) RELATIF SAMA KUAT
ASIMILASI, DOMINASI BUDAYA YANG KUAT ATAS YANG
LEMAH
SINKRETISME, BERTEMUNYA DUA BUDAYA DAN
MEMBENTUK BUDAYA BARU YANG KHAS
AMALGAMASI, BERTEMUNYA DUA BUDAYA SECARA
INTENS, KEDUA BUDAYA MASIH EKSIS, NAMUN ADA
BUDAYA BARU YANG KHAS
MULTI-KULTURALISME, BERTEMUNYA BERAGAM BUDAYA
DAN KEMUDIAN TERJADI PERCAMPURAN BUDAYA,
MEMBENTUK POLA PEACEFUL CO-EXISTENCE
POLA PENYEBARAN
ISLAM
MODEL DAMAI, YAKNI INTERAKSI LEWAT
JALUR PERDAGANGAN, PERKAWINAN,
KESENIAN. KASUS ISLAMISASI
MAJAPAHIT DI ERA AWAL, SAMPAI
MUNCUL RADEN PATAH, DEMAK
MODEL PERANG, INTERAKSI MELALUI
JALUR PENAKLUKAN. Proses Islamisasi
Majapahit lewat perang Paregreg (perang saudara
antara pangeran di Majapahit)
ISLAM DAN PERJUANGAN
KEMERDEKAAN
ISLAM MENJADI MAINSTREAM PERLAWANAN
DARI ERA PERLAWANAN TRADISIONAL DAN MODERN
ISLAM DITEMPATKAN SEBAGAI SISTEM KEYAKINAN
YANG HARUS DIWASPADAI (ISLAMO-PHOBIA)
TATKALA MENJADI ISLAM POLITIK
ISLAM BANYAK MENKONVERSI DIRI DALAM MAKNA
BUDAYA
ISLAM DAN TRANSISI
KEMERDEKAAN
ISLAM MENJADI NALAR UTAMA
KEMERDEKAAN
MUNCUL SEJUMLAH
PELEMBAGAAN ATRIBUT ISLAM,
BAIK SECARA SUBSTANTIF (NILAI
ISLAM DALAM SEJUMLAH PASAL)
ATAUPUN FORMAL (PIAGAM
JAKARTA)

Anda mungkin juga menyukai