Anda di halaman 1dari 20

Tugas Mencari Indeks Kritis

RS MUARADUA
Kelompok 1
Dr. Erick Destiano
Dr. Andike Catur Wulansari
Dr. Muthmainah
Dr. Mulya Eltario
Dr. Achmad Marwan
Gambaran Umum Rsud Muaradua
Kabupaten Ogan Komering Ulu Selatan
• RS Tipe D dengan nomor registrasi 16.08.15 Mulai beroperasi tahun 2009
• Lokasi : Jl. Raya Ranau Sukajaya Kecamatan Buay Rawan Kabupaten
Ogan Komering Ulu Selatan Provinsi Sumatera Selatan
• Menempati lahan seluas 3900 M2
• Izin Operasional No. 22/KPTS/DINKES/2017 Tanggal 28Februari 2017
• Terakreditasi Utama KARS  KARS-SERT/791/VI/2019 Tanggal 24 Juni
2019
• Memiliki 73 tempat tidur, 14 orang dokter spesialis dan 417 orang
karyawan
Pengumpulan data
• Data diambil dari bagian Farmasi RS Muaradua
• Sebanyak 77 jenis obat dipilih, dengan data jumlah obat
yang dikeluarkan per bulan, dan harga obat per satuan
unit
Langkah langkah ABC Indeks Kritis
1. Menentukan Nilai Kritis rata-rata (NK)
2. Menentukan Nilai Inventory (NI) berdasarkan hasil
ABC Inventory barang
3. Menentukan Nilai Pemakaian (NP) berdasarkan hasil
ABC atas pemakaian barang
4. Menghitung Indeks Kritis (IK) tiap-tiap barang
5. Mengelompokkan barang menjadi ABC berdasarkan
nilai IK tiap-tiap barang
Menentukan Nilai Kritis dan
Nilai Kritis rata-rata
• Dilakukan survei kepada 3 dokter untuk menentukan score dari obat yang
dipilih, dengan kriteria :
• Score 3 untuk obat yang tidak dapat digantikan, dan kekurangan/
kekosongan obat bersifat fatal
• Score 2 untuk obat yang masih dapat digantikan oleh obat lain, masih
ada toleransi kekosongan <48 jam
• Score 1 untuk obat yang boleh digantikan dengan obat lain, kekosongan
lebih dari 48 jam masih dapat ditolerir

• Nilai Kritis rata-rata ditentukan dengan cara membagi tiga total score yang
dihasilkan
Menentukan Nilai Kritis rata-rata (NK)_(1)
Menentukan Nilai Kritis rata-rata (NK)_(2)
Menentukan Nilai Inventory (NI)
berdasarkan hasil ABC Inventory barang
• Menghitung nilai investasi dengan cara mengalikan jumlah penggunaan per item
obat per bulan dengan harga per unitnya
• Mengurutkan mulai dari nilai investasi terbesar hingga yang terkecil
• Menghitung presentasi nilai investasi per item obat
• Mengkumulatifkan nilai presentasi tersebut
• Menentukan obat tersebut ke dalam 3 kelompok menggunakan indeks klasifikasi
A,B,C dan memberikan skor :
• Kelompok A  skor NI = 3
• Kelompok B  skor NI = 2
• Kelompok C  skor NI = 1
Menentukan Nilai Inventory (NI) berdasarkan hasil
ABC Inventory barang
Menentukan Nilai Pemakaian (NP)
berdasarkan hasil ABC atas pemakaian barang
• Menghitung nilai pemakaian dengan cara mencari jumlah penggunaan per item
obat per bulan
• Mengurutkan mulai dari nilai pemakaian terbesar hingga yang terkecil
• Menghitung presentasi nilai pemakaian per item obat
• Mengkumulatifkan nilai presentasi tersebut
• Menentukan obat tersebut ke dalam 3 kelompok menggunakan indeks klasifikasi
A,B,C dan memberikan skor :
• Kelompok A  skor NP= 3
• Kelompok B  skor NP= 2
• Kelompok C  skor NP = 1
Menentukan Nilai Pemakaian (NP) berdasarkan hasil ABC
atas pemakaian barang
Menghitung Indeks Kritis (IK) tiap-tiap
barang
• Menghitung Indeks Kritis masing masing obat dengan menggunakan rumus :

IK = (2xNK) +(1xNI)+(1xNP)
Menghitung Indeks Kritis (IK) tiap-tiap barang_(1)
Menghitung Indeks Kritis (IK) tiap-tiap barang_(2)
Menghitung Indeks Kritis (IK) tiap-tiap barang_(3)
Mengelompokkan barang menjadi ABC
berdasarkan nilai IK tiap-tiap barang
• Menggunakan kriteria :
• Kelompok A, Range nilai indeks kritis barang 12,0-9,5
• Kelompok B, Range nilai indeks kritis barang 9,4-6,5
• Kelompok C, Range nilai indeks kritis barang 6,4-4,0
Mengelompokkan barang menjadi ABC
berdasarkan nilai IK tiap-tiap barang_(1)
Mengelompokkan barang menjadi ABC
berdasarkan nilai IK tiap-tiap barang_(2)
Diagram
Chart Title
120

100

80
Persen NI Kumulatif

60

40

20

0
0 20 40 60 80 100 120
Persen NP Kumulatif
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai