Anda di halaman 1dari 12

LOGIKA DAN BERPIKIR KRITIS

KELOMPOK 6
1. Irfa Khikmatul Khuluq 1130019012.
2. Arum Edytia Fitrianis 1130019073.
3. Nabilah Gita Cahyani 1130019012.
4. Annisa Quraini 1130019024.
5. Khofifatur Roosyidah 1130019067.
6. Al Silinia Kurnia Rainda 1130019095.

Dosen Fasilitator :
Dr. Asmaul Lutfauziah, S.Pd., M.Pd
KEMUDAHAN INFORMASI DI ERA DIGITAL

Berkembangnya sarana informasi, membuat pemerintah juga


menggunakan sosial media sebagai sarana penyampai informasi di Era
Digital ini. Situs Instagram, Facebook dan Twitter menjadi sarana alternatif
untuk menyampaikan informasi publik.

Media sosial menjadi alternatif penyampai


informasi karena banyak masyarakat Indonesia
yang menggunakan sosial media, sehingga
informasi didapat dengan mudah dan cepat.
KEMUDAHAN INFORMASI DI ERA DIGITAL

Dengan adanya kemudahan mengakses


informasi kapan saja dan dari mana saja,
sangat mudah menemukan apa pun yang
ingin dicari dan ingin dipelajarinya.
Juga kemudahan berpendapat untuk
didengar oleh khalayak, sehingga
mengakibatkan buramnya kebenaran.
Akibatnya, pengguna internet diberi
tanggung jawab untuk memilih sendiri mana
yang benar dan mana yang salah.
DISRUPSI DIGITAL MENGUBAH POLA PIKIR

Arti dari Disrupsi Digital dan Teknologi adalah


suatu efek yang mengubah hal-hal mendasar
(Fundamental) mengenai pandangan serta
perilaku masyarakat terhadap pasar, industri,
budaya, dan berbagai proses di dalamnya yang
disebabkan oleh inovasi dan perkembangan
teknologi digital yang semakin maju.
berikut 5 contoh disrupsi digital teknologi dari
revolusi industri yang terjadi di Indonesia:

• 1. Disrupsi Teknologi • 3. Disrupsi Teknologi Digital pada


Digital di Bidang Customer Service (Layanan Pelanggan)
Kesehatan

• 4. Disrupsi Teknologi Digital di


Bidang Pendidikan
• 2. Disrupsi Teknologi
Digital di Bidang Keuangan
(Finance) • 5. Disrupsi Teknologi Digital di
Bidang Retail
Tren Digital Menjadi Penyebab Munculnya Era Disrupsi

Era Disrupsi adalah era di mana perubahan-


perubahan yang terjadi disebabkan karena
adanya disrupsi sehingga mengubah sistem dan
tatanan kehidupan masyarakat secara luas.
Ada beberapa contoh disrupsi digital dan
teknologi yang dapat dengan mudah kita
temukan dan sekaligus membawa kita menuju
era baru:

• 1. Perubahan tren moda • 3. Terdapatnya fitur tarik tunai di


transportasi menjadi online segala tempat

• 4. Transaksi jual beli yang bisa


• 2. Perubahan tren cara
terjadi dimana saja tanpa batasan
pembayaran menjadi digital ruang
FILTRASI INFORMASI DI
ERA DIGITAL
Penekanan terpenting ke pengguna media sosial berkaitan filtrasi
akselerasi infomasi media sosial adalah tidak membuat konten
yang berpotensi menimbulkan konflik dan penyebaran informasi
hoax. Untuk melakukan semua
ini, dibutuhkan sebuah kesadaran untuk menahan diri agar tidak
begitu saja menyebarkan kembali informasi yang
dibuat atau diterima sebelum mengetahui kebenaran dan
manfaat dari informasi tersebut. Meluangkan waktu
untuk memeriksa dan memastikan kebenaran serta
kebermanfaatan
ADAPTASI INFORMASI DI ERA DIGITAL
Perkembangan teknologi iinformasi yang semakin pesat
menantang untuk cepat beradaptasi. Idealnya teknologi
infomarsi dapat menjadii media aktualisasi agar orang lain
percaya.

Ada banyak orang yang menjadi lebih baik karena dapat


dengan bijak memanfaatkan teknologi dan informasi untuk
membangun citra diri.
ADAPTASI INFORMASI DI ERA DIGITAL

Faktor yang mempengaruhi adaptasi diera digital :


1. Faktor Fisik
2. Faktor Demografi
3. Faktor Sosio Kultural
4. Faktor Ekonomi
5. Faktor Politik dan Hukum
ADAPTASI INFORMASI DI ERA DIGITAL
Contoh dari Adaptasi Informasi di Era Digital:
1. Product Online
Adalah produk digiital informasi yang dapat langsung diidownload
melalui iinternet.
2. Pemasaran Afiliasi
Telah berubah menjad situs “content-driiiven” untuk menghasilkan
keuntungan tanpa harus langsung menawarkan kepada para tamunya.
3. Produk Iinformasi yang dikemas dalam bentuk electronik book
(ebook).
4. Website
ini tujuan untuk penyebaran informasi yang bersifat transparan agar
merata keseluruh masyaraat umum.
THANK
YOU

Anda mungkin juga menyukai