Anda di halaman 1dari 16

DASAR DASAR BUDIDAYA

OLEH
ALEXANDER LEONIDAS KANGKAN
Prinsip Prinsip Budidaya

 Pemilihan Komoditas (jenis kultivan)


Aspek yang perlu dipertimbangkan adalah permintaan pasar,
pasokan benih, sediaan teknologi dan dampak ikutan terhadap
lingkungan
Sebaiknya mengembangkan spesies lokal
Memilih spesies yang sesuai dengan permintaan pasar
Teknologi kekinian
 Pemilhan Lokasi
Faktor penting dalam keberhasilan
Melibatkan antar sektor
Teknis Budidaya
Pertimbangan Manajemen dan ekonomi dan teknologi
Panen dan Pasca Panen
Pertimbangan pasar, ekonomi dan keberlanjutan budidaya
Tugas

Inventarisir Komoditas perikanan ekonomis


penting Ikan dan non ikan
• Tawar
• Laut
Data Awal dan Pola Budidaya
Data awal yang diperlukan
• Spesies dan Kondisi Lingkungan Budidaya
• Lokasi Budidaya
• Estimasi kebutuhan pasar lokal dan eksport
• Kesukaan konsumen
Spesies dan Kondisi Lingkunan Lokasi Budidaya

• Pemilihan dilakukan tergantung pada tujuan


budidaya (konsumsi lokal atau eksport,
olahraga, umpan hidup, restocking, daur ulang
limbah)
• Menentukan spesies yang akan diterapkan
harus berdasarkan pendugaan kebutuhan
nasional akan produk budidaya
• Kondisi ekologi dan sosial ekonomi daerah
juga diperlukan juga guna pengambilan
keputusan
Lokasi Budidaya

• Pemilihan Lokasi
 Pemilihan lokasi umumnya
didasarkan pada spesies yang dikultur
dan teknologi yang diterapkan tetapi
pada beberapa lokasi dapat dibalik
 Pertimbangan umum
Faktor eksternal
Faktor internal
Faktor Luar
Kondisi agroklimat
Kondisi fisik & topografi
Sumber Air
Kondisi Ekologi
Akses pasar & komunikasi
Bebas dari bencana alam
Ketersediaan SDM
Keamanan
Faktor dalam
• Identifikasi polutan yang digunakan
• Informasi: rasio polutan/produksi, biomas
• Identifikasi species kultivan
• Identifikasi parameter kualitas air
• Identifikasi dampak gangguan kesehatan
• Identifikasi polutan dari kultivan, pakan
• Identifikasi metode pembuangan
Teknik Pemilihan Lokasi

Secara garis besar teknik pemilihan lokasi


ditentukan oleh:
1. Cuaca
2. Ketersediaan input (labour, materials &
services)
3. Pasar
4. Berbagai isu politik, regulasi dan kelembagaan
1. Cuaca
• Suhu udara
• Curah hujan
• Angin
• Evaporasi dan kelembaban
• Insolasi
• Perubahan cuaca
2. Ketersediaan & Biaya Input Penting

 Induk dan benih


 Pakan dan bahan baku pakan
 Pupuk dan kapur
 Energy
 Staff
 Material kontruksi & pelayanan teknik
 Peralatan
 Dukungan & pelayanan teknik
3. Pasar
4. Fasilitas Paska Panen

5. Faktor Politik, Institusi & Izin


• Stabilitas Keamanan
• Perpajakan
• Pengawasan Pertukaran Uang
• Harga lahan
• Dana pinjaman dan grants
• Tradisi/Budaya
Perijinan
. Kepemilikan
. Perijinan penggunaan air
. Izin pembuangan air/limbah
. Pengenalanm spesies baru
. Kerjasama kepemilikan
. Ijin bangunan (IMB)
. Ijin perdagangan
6. Faktor Lingkungan
• Sumber air (kuantitas, jarak, pasut, kualitas)
• Topografi (elevasi, gradien, keteduhan)
• Tanah (tekstur, konsistensi, permeabilitas, warna,
tanah asam)
• Vegetasi
• Komunikasi dan infrastuktur
• Tenaga kerja
• Dampak sosial dan ekologi
• Melaksanakan dan melakukan demplot
Estimasi kebutuhan untuk pasar Lokal dan eksport

• Prinsip data dasar kebutuhan antar daerah


tidak sama
• Data konsumsi lokal dan internasional
diperlukan untuk perencanaan
Kesukaan Konsumen
• Konsep market oriented production
• Diperlukan data ttg kesukaan pasar lokal dan
internasional
• Masyarakat lokal untuk tujuan konsumsi protein
nasional
SAMPAI KETEMU LAGI

Anda mungkin juga menyukai