Anda di halaman 1dari 6

STRUKTUR DAN BUDAYA ORGANISASI

NAMA KELOMPOK :
1. HAIKAL WIRA PUTRA (E0131211006)
2. JURLY ANOMI ONITIA (E0131211024)
• Latar belakang
Didalam organisasi yang baik pasti terdapat komponen –
komponen yang berfungsi dengan maksimak didalamnya,dan
terdapat hubungan yang baik secara internal maupun eksternal.
Untuk mendapatkan hasil yang maksimal dan memuaskan
didalam sebuah organisasi perlunya perencanaan program –
program yang matang dan terarah.
• Definisi organisasi
Organisasi merupakan suatu kesatuan atau susunan yang terdiri
atas orang – orang dalam perkumpulan untuk mencapai tujuan
bersama
• Karakteristik organisasi
Merupakan kondisi internal dalam suatu organisasi,contoh dari
karakteristik organisasi ini seperti ciri – ciri dari organisasi
tersebut seperti : Memiliki anggota/sekelompok orang didalam
yang berjumlah 2 orang ataupun lebih.
• Teori organisasi
Merupakan suatu disiplin ilmu yang mempelajari tentang prilaku tingkat
individu dan kelompok dalam suatu organisasi serta dampak terhadap kinerja.

• Level analisis dalam studi perilaku organisasi


Studi prilaku dapat dilakukan melalui 3 unit analisis yaitu :
Level individual
Level kelompok
Level organisasi
• Sturktur organisasi
1. Kompleksitas yaitu kerumitan dalam organisasi karena timbulnya
satuan satuan kerja yang disebabkan diferensiasi pekerjaan ,baik
secara horizontal maupun vertikal bahkan sosial
2. Formalisasi yaitu berkaitan dengan penggunaan aturan aturan
yang terkait di dalam sebuah organisasi
3. Sentralisasi yaitu pemusatan otoritas/wewenang pengambilan
keputusan dan tanggung jawab dalam pemecahan masalah di
dalam organisasi.
• Budaya organisasi
Merupakan sebuah sistem makna bersama yang di anut oleh para
anggota yang membedakan suatu organisasi dengan organisasi
lainnya
• Kesimpulan
Dapat disimpulkan bahwa organisasi adalah unit sosial atau entitas sosial
yang didirikan oleh manusia untuk jangka waktu yang relatif lama,
beranggotakan sekelompok manusia minimal dua orang, mempunyai
kegiatan yang terkoordinasi, teratur dan terstruktur, didirikan untuk
mencapai tujuan tertentu, serta mempunyai identitas diri yang
membedakan satu entitas dengan entitas lainnya.

Anda mungkin juga menyukai