Anda di halaman 1dari 10

AGRIBISNIS

TANAMAN
KEHUTANAN
POKOK BAHASAN
 Pendahuluan
 Sistem, Prinsip dan Fungsi Manajemen
Agribisnis
 Perkembangan & Peranan Agribisnis di
Indonesia
 Potensi & Kendala Pengembangan Agribisnis
 Macam-macam Perusahaan Agribisnis
 Kelembagaan Pendukung Agribisnis
 Ilmu Ekonomi Untuk Para Manajer
Pendahuluan

Agriculture
Agribisnis
Bussines

Agribisnis (dlm arti sempit & tradisional)


Usaha produsen & pembuat bahan masukan
untuk produksi pertanian
Agribisnis (dlm arti luas & modern)
usaha dalam bid pertanian yag meliputi
seluruh sektor bhn masukan, usahatani,
produk yang memasok bahan masukan
usahatani, terlibat dlm produksi,
menangani pemrosesan, dan pemasaran
Untuk apa belajar Agribisnis ?

Agribisnis merupakan lapangan kerja yang


dinamik dan menantang. Seseorang yyg
mau menekuni karier dalam sektor ini
harus miliki landasan pengetahuan
agribisnis dan ekonomi yang kokoh.
Ruang lingkup Agribisnis

Agribisnis

Penanganan
Penyediaan Input Usahatani Distribusi
Pasca
Dan (Produksi komoditi Dan
Panen dan
Sarana Produksi Pertanian) Pemasaran
Pengolahan
Manajemen
Suatu proses untuk mencapai hasil-hasil yang
diinginkan dengan menggunakan SD yang
tersedia
Manajemen :
Planning
Organizing
Actuating
Controlling
Manajemen Agribisnis

Suatu sistem pengelolaan


usaha Agribisnis yang
berkesinambungan
Kekhususan Manajemen Agribisnis
 Keanekaragaman jenis bisnis yg besar
 Besarnya jumlah Agribisnis
 Kanekaragaman ukuran usaha
 Agribisnis skala kecil hrs bersaing dgn yg
skala besar
 Falsafah hidup tradisional
 Cenderung berorientasi pd keluarga &
masyarakat
 Sifat produk musiman
 Bertalian dengan gejala alam
 Produk tidak tahan lama
 Produk mudah rusak
 Dampak program & kebijakan
pemerintah mengena langsung pada
pelaku-pelaku Agribisnis

Anda mungkin juga menyukai