Anda di halaman 1dari 16

KONSEP DASAR PENELITIAN

KEPERAWATANKONSEP DASAR
PENELITIAN KEPERAWATAN

OLEH :
IVONI ASTRIA GUSLINA
DELFIA NETTI
NETRINOFNITA
LOLA GUSENDANG
1. Hakikat ilmu pengetahuan dan penelitian

Ilmu pengetahuan merupakan produk kegiatan berfikir


manusia untuk meningkatkan kualitas kehidupannya dengan
jalan menerapkan ilmu pengetahuan yang diperoleh.

ilmu pengetahuan akan melahirkan pendekatan


baru dalam berbagai penyelidikan.

filsafat ilmu hadir sebagai upaya menata kembali  peran dan


fungsi ilmu pengetahua dan teknologi sesuai dengan
tujuannya, yakni memfokuskan diri terhadap kebahagiaan
umat manusia.
2. Pendekatan penelitian ( Induktif – deduktif )
a. Pendekatan Induktif

1) Pengertian Pendekatan Induktif

Penalaran induktif adalah cara berpikir yang


berdasar pada kejadian yang khusus untuk
memastikan teori, hukum, konsep yang umum.
induktif diawali dengan mengutarakan teori yang
memiliki batasan eksklusif pada saat membuat
pernyataan yang diakhiri dengan pernyataan yang
memiliki karakter umum.
2) Langkah Induktif
1 2 3

Observasi atau Pengamatan Amati polanya Mengembangkan teori

• Penerbangan maskapai bertarif • 30 penerbangan pada maskapai • Maskapai berbiaya rendah


rendah ditunda bertarif rendah ditunda selalu mengalami penundaan
• Kucing A dan B memiliki kutu • Semua kucing yang diamati • Semua kucing memiliki kutu
• Kehidupan kera bergantung memiliki kutu
• Semua kehidupan biologis
pada air • Keberadaan semua hewan yang bergantung pada air
diamati bergantung pada air
3) Keterbatasan dan contoh
Keterbatasan induktif
penelitian induktif
Kesimpulan yang diambil atas dasar metode
induktif tidak pernah dapat dibuktikan, tetapi
dapat dibatalkan.
01 02
Contoh:
Peneliti telah mengamati 200 penerbangan dari
maskapai penerbangan bertarif rendah.
Semuanya mengalami penundaan, yang sesuai
dengan teori peneliti. Namun, peneliti tidak
04 03 pernah bisa membuktikan bahwa penerbangan
201 juga akan ditunda. Namun, semakin banyak
data yang dikumpulkan maka keakuratan
kesimpulan bisa semakin bisa diandalkan.
b. Penelitian Deduktif
1) Pengertian Deduktif
Penalaran deduktif adalah cara berpikir
yang mengimplementasikan sesuatu
yang umum dan selanjutnya dikaitkan
dengan aspek-aspek yang sesuatu yang
khusus
2) Langkah penelitian deduktif

04

03 Kumpulkan data
penerbangan
02 Kumpulkan data untuk maskapai bertarif
menguji hipotesis rendah
01 Merumuskan hipotesis • Kumpulkan data • Uji semua kucing yang ada
berdasarkan teori yang ada penerbangan maskapai di sebuah lingkungan
Mulai dengan teori yang sudah ada bertarif rendah peneliti (satu lingkungan
• Jika penumpang terbang dengan
maskapai berbiaya rendah, maka • Uji semua kucing yang kos) apakah ada kutu
• Maskapai berbiaya rendah ada di sebuah •
akan selalu mengalami Pelajari semua spesies
selalu mengalami lingkungan peneliti (satu mamalia darat untuk
penundaan
penundaan • Semua kucing peliharaan yang lingkungan kos) apakah melihat apakah mereka
• Semua kucing memiliki kutu ada di lingkungan peneliti (satu ada kutu bergantung pada air
• Semua kehidupan biologis lingkungan kos) mempunyai kutu • Pelajari semua spesies
bergantung pada air mamalia darat untuk
• Keberadaan semua mamalia melihat apakah mereka
darat bergantung pada air bergantung pada air
3) Keterbatasan Dan Contoh Penelit Deduktif
• Keterbatasan deduktif
Kesimpulan dari penalaran deduktif hanya bisa 05
benar jika semua premis yang ditetapkan pada
studi induktif benar dan jelas. 04
• Contoh
Semua kucing memiliki kutu (premis)
03
Teguh adalah seekor kucing (premis)
Teguh memiliki kutu (kesimpulan) 02
01
c. Perbedaan Penelitian Induktif dan Deduktif
Pendekatan
Pada aktivitasnya penelitian deduktif dan penelitian induktif harus dilihat dari
sudut kebalikannya atau saling berlawanan.
Tujuan
Dari segi tujuan penelitian, penelitian induktif mempunyai tujuan untuk
menciptakan pengetahuan baru dan memproduksi teori baru.
Pertanyaan Penelitian vs Hipotesis
Pada penelitian induktif, peneliti akan terpusat pada pencarian jawaban, yang
berfungsi untuk pertanyaan penelitian sementara pada penelitian deduktif terfokus
pada pengujian teori atau hipotesis

Penggunaan
Pendekatan induktif sering kali dipakai dan dimanfaatkan pada penelitian kualitatif
yang didalamnya terkandung data gambaran yang luas.

Penggunaan Observasi
Pada penelitian induktif, peneliti akan berupaya untuk mendapatkan sebuah pola
data dengan cara observasi.
3. PENGERTIAN METODOLOGI PENELITIAN, BERFIKIR, DAN BERSIKAP ILMIAH SERTA URGENSI METODOLOGI
PENELITIAN DALAM PENGEMBANGAN IPTEK

Pengertian metodologi Pengertian bersikap ilmiah

Metodologi artinya cara melakukan Bersikap ilmiah adalah


sesuatu dengan menggunakan
pikiran secara saksama untuk S W merupakan salah satu sikap
tanggung jawab seorang
peneliti untuk berperan serta
mencapai suatu tujuan. mengembangkan ilmunya.

Pengertian berfikir ilmiah Urgensi metodologi penelitian

Berfikir ilmiah adalah cara


berfikir yang menggunakan
T O Urgensi metodologi penelitian dalam
pengembangan IPTEK Metodologi
penelitian sangat erat hubungannya
aturan tertentu dari
dengan perkembangan IPTEK,
penemuan masalah sampai dikarenakan dalam perkembangan IPTEK
di tariknya kesimpulan di butuhkan proses yang membutuhkan
setelah masalah itu data atau fakta yang mendukung
dipecahkan
5. Perkembangan metodologi ilmu dan penelitian
4. Periode Hypothesis and
1. Periode Trial and Error Exsperimentation
Dimana pada periode pertama ini, pemecahan suatu Dimana pada periode ini penelitian mulai
masalah dilakukan secara berulang kali dengan berbagai diperhatikan, seperti dasar pemikiran yang
percobaan yang dilakukan digunakan adalah keadaan alam semesta.

2. Periode Authority and Tradition 5. Mencari kebenaran

Dimana pada periode ini, otoritas pemimpin dan tradisi Penemuan kebenaran dan cara berfikir ilmiah

dijadikan pegangan tanpa adanya kritikan dari masyarakat

3. Periode Speculation and Argumentation


Dimana pada periode ini mulai adanya membentuk suatu
kelompok dan mempertanyakan kebenaran dari suatu
doktrin yang selama ini diturunkan oleh tokoh penguasa
6. Definisi penelitian
Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), penelitian diartikan
sebagai kegiatan pengumpulan, pengolahan, analisis serta penyajian
data secara sistematis dan obyektif, untuk memecahkan masalah atau
menguji hipotesis.

Penelitian adalah usaha yang sistematis untuk menemukan jawaban


ilmiah terhadap sesuatu masalah. Sistematik, karena harus mengikuti
prosedur dan langkah-langkah sebagai suatu kebulatan prosedur.
1 2

3
4
7. Klasifikasi penelitian
a. Klasifikasi Penelitian Berdasarkan Pendekatan yang
Dipakai
01 Berdasarkan pendekatan yang dipakai, penelitian dapat
dibedakan menjadi penelitian kuantitatif dan penelitian
kualitatif. Masing-masing pendekatan tersebut memiliki
paradigma
b. Klasifikasi Penelitian Berdasarkan Tempat
Pelaksanaannya
02 Penelitian dapat dilakukan di berbagai tempat, yaitu di
perpustakaan, lapangan, laboratorium atau gabungan dari
tempat-tempat tersebut
c. Klasifikasi Penelitian Ditinjau berdasarkan
Pemakaiannya
03 Hasil penelitian dapat dipakai untuk mengembangkan dan
memverifikasi teori serta memecahkan masalah.
7. Karakteristik Penelitian
Karakteristik penelitian yang baik dan benar diantaranya adalah :

1. Objektivitas

2. Jelas dan Fokus

3. Prosedur penelitian yang Rinci

4. Prosedur Harus teliti

5. Laporan lengkap dan sistematis

6. Analisis tepat

7. Kesimpulan dan Saran dari Sumber Bukan Pribadi

8. Peneliti Berintegritas
8. Kegunaan penelitian
Manfaat penelitian adalah kontribusi penelitian anda terhadap bidang
keilmuan yang dipelajari, bisa juga manfaat untuk budaya atau masyarakat
tertentu

Berikut ini rincian dari manfaat penelitian, yaitu:


1. Manfaat Teoretis
Manfaat teoretis merupakan manfaat yang berhubungan dengan
pengembangan ilmu, dalam hal ini adalah ilmu linguistik.

2. Manfaat Praktis
Manfaat praktis merupakan manfaat yang dapat diambil dari penelitian ini
oleh peneliti itu sendiri dan pembaca
THANK YOU


Anda mungkin juga menyukai