Anda di halaman 1dari 15

Teknik

Parafrase
Pengertian Teknik Parafrase
 Kegiatan menyajikan ulang ide atau gagasan orang
lain dengan kata-katanya sendiri dan ditampilkan
dalam bentuk yang baru.
 Merupakan cara yang legal dan sah dalam meminjam
gagasan orang lain.
 Ketika menulis parafrase, Anda bisa mengekspresikan ide
yang sama dengan kata-kata berbeda.
01
Contoh Teknik
Parafrase Sederhana
Memperpanjang Mengubah
penyajian suatu kalimat
kalimat langsung
menjadi
Rumah di seberang kalimat tidak
jalan itu milik Ibu Ida. langsung
Saleh berkata, ”Saya
sudah siap!”
Rumah yang berada di Saleh berkata bahwa
seberang jalan itu milik dia sudah siap.
Ibu Ida.
Mengubah kalimat Mengubah
aktif menjadi sinonim
kalimat pasif
Ada empat orang yang
Fahmi akan tewas dalam
memasukkan mi ke kecelakaan tersebut.
dalam panci setelah air
mendidih.
Ada empat orang
Setelah air mendidih, yang meninggal
mi akan dimasukkan dalam kecelakaan
ke dalam panci oleh tersebut.
Fahmi.
02
Hal yang Perlu
Diingat
Prinsip-Prinsip Penting

 Bacalah kembali teks sumber/teks asli sampai Anda


memahami dengan benar isi teks tersebut.
 Sajikan ulang gagasan/ide dari teks sumber tadi
menggunakan kata-kata Anda sendiri.
 Untuk memudahkan Anda dalam menulis parafrase, garis
bawahi beberapa kata yang bisa Anda parafrasekan dari
teks sumber.
Parafrase adalah salah
satu cara untuk menulis
kutipan tidak langsung

Kutipan tidak langsung adalah penulisan


ulang ide atau gagasan milik orang lain
dengan gaya penulisan yang berbeda,
tanpa mengubah isi dari sumber aslinya.
Perkaya Menentukan
kosakata yang Kutipan yang
Anda punya Penting
Teknik penulisan parafrase
dasar sudah dikuasai Anda harus memiliki pengetahuan
umum yang cukup agar dapat
menentukan kutipan mana yang
perlu Anda gunakan dari teks
Selanjutnya adalah menceritakan
sumber. Carilah kutipan yang berisi
kembali menggunakan gaya bahasa
informasi spesifik yang jarang
Anda sendiri. Maka dari itu, Anda
diketahui oleh banyak orang,
harus sering membaca banyak
misalnya tentang pengertian,
sumber referensi tulisan untuk
fungsi, jenis-jenis, dsb.
memperkaya kosakata Anda.
03
Belajar Menulis
Parafrase
Memeriksa ● Pilih kutipan teori yang
mendukung argumen
Kutipan secara langsung.
Misalnya, data statistik
Teori yang yang dimuat dalam
Dibutuhkan artikel atau pendapat
ahli tentang topik
masalah yang Anda
teliti.
Contoh 1
Teks asli:
Menurut Nawawi (2011:25), manajemen sumber daya manusia
difungsikan untuk menggerakkan sumber daya manusia agar
produktivitasnya tinggi, baik berupa barang atau jasa maupun
pelayanan yang memuaskan konsumen.

Parafrase dari teks asli:


Menurut Nawawi (2011:25), fungsi manajemen sumber daya
manusia yaitu meningkatkan produktivitas sumber daya manusia
dalam menghasilkan barang yang berkualitas dan menyediakan
jasa serta pelayanan yang memuaskan konsumen.
Contoh 2
Teks asli:
Menurut Nitisemito (2001:12), lingkungan kerja adalah segala
sesuatu yang ada di sekitar para pekerja yang dapat mempengaruhi
dirinya dalam menjalankan tugas-tugas yang diberikan.

Parafrase dari teks asli:


Menurut Nitisemito (2001:12), lingkungan kerja adalah segala
sesuatu yang ada di sekitar para pekerja, misalnya fasilitas,
suasana, rekan kerja, tugas yang harus dikerjakan, dsb. yang
berpengaruh terhadap para pekerja dalam menjalankan kewajiban
pekerjaannya.
Waktunya Menulis Parafrase!

● Parafrase dalam karya ilmiah harus tetap


mencantumkan sumbernya (nama ahli dan
tahun) dan ditulis referensinya (judul
buku/artikel, tahun, dan berbagai informasi
lainnya) pada bagian daftar pustaka.
“It is not the strongest of
the species that survive,
nor the most intelligent,
but the one most
responsive to change.”

Anda mungkin juga menyukai