Anda di halaman 1dari 32

PERENCANAAN

PENDIDIKAN

mart'20 1

1
perencanaan

Mengapa perencanaan itu penting ?


Tuliskan 5 alasan pentingnya
perencanaan bagi sekolah/madrasah
Apa pendapat anda tentang
perencanaan di sekolah/madrasah
anda yang ada sekarang ini ?
2
PERENCANAAN STRATEGIK
Perencanaan strategik dipandang sebagai
“Proses yang dapat digunakan oleh para
pemimpin organisasi untuk
membayangkan, memvisualisasikan
masa depan organisasi, kemudian
mengembangkan struktur, staf, prosedur,
operasionalisasi, serta pengendalian/
monev sehingga mampu mencapai tujuan
organisasi dengan optimal”

mart'20 presented by Nur Halima 3


JENIS PERENCANAAN STRATEGIK

Perencanaan strategik, meliputi :


1. Jangka pendek (tahunan)
Yaitu perencanaan yang dilakukan untuk
kegiatan organisasi dalam satu tahun ke
depan
2. Jangka menengah (4 atau 5 tahunan)
Yaitu perencanaan yang dilakukan untuk
kegiatan organisasi dalam 4 atau 5
tahun ke depan
3. Jangka Panjang ( 8 – 10 tahunan)
Yaitu perencanaan yang dilakukan untuk
kegiatan organisasi dalam 8 atau 10
tahun ke depan
mart'20 presented by Nur Halima 4
MANFAAT PERENCANAAN STRATEGIK
1. Memperjelas : - Visi, misi, dan tujuan
- Arah kebijakan
- Tupoksi dan mudah
dilakukan.
- Alur dan mekanisme kerja
- Hasil yang ingin dicapai

2. Tidak ada tumpang tindih dalam tugas dan


tanggung jawab

3. Monev mudah dilakukan dan mudah mendapat


gambaran apa yang akan diukur dan dievaluasi

mart'20 presented by Nur Halima 5


PP No. 19/2005 (Pasal 53 ayat 1):

Setiap satuan pendidikan dikelola atas dasar rencana kerja tahunan


yang merupakan penjabaran rinci dari rencana kerja jangka
menengah satuan pendidikan yang meliputi masa 4 (empat)
tahun”

Permendiknas No. 19/2007 menyatakan bahwa sekolah wajib


membuat:
1. Rencana Kerja Jangka Menengah (RKJM) yang
menggambarkan tujuan yang akan dicapai dalam kurun waktu
empat tahun yang berkaitan dengan mutu lulusan yang ingin
dicapai dan perbaikan komponen yang mendukung peningkatan
mutu lulusan.
2. Rencana Kerja Tahunan (RKT) yang dinyatakan dalam Rencana
Kegiatan dan Anggaran Sekolah
mart'20
(RKAS) dilaksanakan
presented by Nur Halima 6
berdasarkan Rencana Kerja Jangka Menengah
RENSTRA SEKOLAH
Strategi
(4Tahun)

Situasi
Situasi
menuju Sekolah
Sekolah
(4 tahun ke
(tahun ini)
depan)
• Pemerataan • Pemerataan
• Mutu • Mutu
• Efisiensi • Efisiensi
• Relevansi • Relevansi
mart'20
• Kapasitas • Kapasitas 7
mart'20 presented by Nur Halima
RENCANA TAHUNAN SEKOLAH
Upaya
(1Tahun)

Situasi
Situasi
menuju Sekolah
Sekolah
(tahun
(tahun ini)
depan)
• Pemerataan • Pemerataan
• Mutu • Mutu
• Efisiensi • Efisiensi
• Relevansi • Relevansi
mart'20
• Kapasitas • Kapasitas 8
mart'20 presented by Nur Halima
ANALISA FUNGSI USAHA SEKOLAH UNTUK KESEJAHTERAAN GURU

USAHA
SEKOLAH

USAHA SEKOLAH
USAHA KELAS USAHA SEKOLAH & KOMITE

DIKLAT KETRAMPILAN
LAYANAN KOPERASI
KETRAMPILAN PROSES

KE WARGA KE WARGA
PRODUKSI PERTUNJUKAN
SEKOLAH MASYARAKAT
UNTUK SENI
KEBUTUHAN
SEKOLAH
mart'20 presented by Nur Halima 9
TUGAS

LAKUKAN ANALISIS : 1.RENSTRA/RENOP


2. STANDAR NASIONAL PENDIDIKAN
DI INSTITUSI DIMANA ANDA BERTUGAS,
MELIPUTI :
-Komponen
--Deskripsi
--Kondisi ideal/riil
-Rencana tindak lanjut

mart'20 presented by Nur Halima 10


VISI, MISI, DAN TUJUAN

VISI
(mimpi jauh kedepan)

MISI
(bagian-bagian untuk
mewujudkan visi)

TUJUAN
(bagian-bagian untuk
mart'20
mewujudkan misi)
presented by Nur Halima 11
presented by Nur Halima
CONTOH PENETAPAN VISI, MISI, DAN TUJUAN
A. VISI :
Mewujudkan prestasi disertai Imtaq yang
unggul untuk membangun masa depan
bangsa yang cemerlang
B. MISI :
1. Unggul dalam prestasi akademik
2. Unggul dalam prestasi non
akademik pada bidang olahraga
3. Unggul dalam prestasi non
akademik pada bidang seni
4. Unggul dalam nilai keimanan
5.
mart'20
Unggul dalam nilai ketaqwaan
presented by Nur Halima 12
Analisa MISI
Indentifikasi dan arah dari visi yang
telah ditetapkan oleh organisasi.
Misi merupakan langkah-langkah
yang dikembangkan untuk
mencapai visi organisasi.
1. Unggul dalam prestasi akademik
2. Unggul dalam prestasi non
MISALNYA VISI : akademik pada bidang olahraga
SELALU 3. Unggul dalam prestasi non
UNGGUL DALAM
PRESTASI
akademik pada bidang seni
DAN IMTAQ INDIKATOR 4. Unggul dalam nilai keimanan
5. Unggul dalam nilai ketaqwaan

mart'20 presented by Nur Halima 13


C. TUJUAN jangka menengah (4 tahun), 2019-
2020 s/d 2023-2024

1. Mewujudkan nilai UN sama atau diatas KKN


2. Mewujudkan prestasi akademis, sehingga
80% lulusan berguna di berbagai sektor
3. Mewujudkan prestasi olahraga volly, futsal,
dan catur mencapai prestasi nasional
4. Membangun prestasi melalui seni musik
secara profesional, dengan prestasi tingkat
internasional
5. Membangun nilai keimanan yang diwujudkan
dengan 100% siswa melaksanakan syariat
sesuai yang dianut agama masing-masing.
6. Membentuk pribadi yang bertaqwa . X
7. Membentuk insan yang berbudi pekerti
luhur, sopan satun dalam perbuatan. X
8. Membentuk insan yang berkepribadian,
toleran, dan tenggang rasa X
mart'20 presented by Nur Halima 14
DIAGRAM VISI, MISI, DAN TUJUAN

VISI MISI TUJUAN

PRESTASI 1. Prestasi Akademik


DAN 2. Prestasi OR • Nilai UN
IMTAQ 3. Prestasi Seni • Manfaat para lulusan
4. Nilai Keimanan • Prestasi volley, futsal,
5. Nilai Imtaq dan catur
4. Pretasi seni musik
5. Nilai keimanan
6. Taat pada syariat agama
7. Pribadi yang bertawa
8. Insan yang berbudi luhur,
RENSTRA PROGRAM dan santun
M
(PROGRA JANGKA
JANGKA MENENGAH PROGRAM 9. Berkepribadian
JANG)
mart'20
PAN AHUNAN by Nur Halima
Tpresented 15
PERENCANAAN OPERASIONAL
Perencanaan operasional, adalah perencanaan
yang dilakukan untuk mencapai tujuan organisasi
dalam jangka pendek (satu tahun)
Sedangkan tujuan organisasi dicapai untuk
mewujudkan misi dan visi yang ingin dicapai oleh
organisasi dalam jangka waktu satu tahun
Tujuan operasional harus mengacu kepada tujuan
jangka menengah yang telah dirumuskan dalam
rencana strategik.
Perencanaan operasional berhasil dengan baik
jika dilakukan dengan cara dan langkah-langkah
yang baik.

mart'20 presented by Nur Halima 16


C. TUJUAN tahun 2019-2020 s/d 2020-2021
1. Mewujudkan nilai UN 6,50 menjadi 6,75
2. Mewujudkan prestasi akademis, sehingga
60% lulusan menjadi 65% berguna di
berbagai sektor
3. Mewujudkan prestasi olahraga volly,
futsal, dan catur dari prestasi tingkat
kecamatan menjadi tingkat kabupaten
4. Membangun prestasi melalui seni musik
secara profesional dengan prestasi tingkat
kabupaten
5. Membangun nilai keimanan yang
diujudkan
dari 60% menjadi 70% siswa melaksanakan
syariat sesuai dengan agama masing-
masing.
6. Membentuk pribadi yang bertaqwa
?
mart'20
7. Membentuk insan yang berbudi pekerti 17
presented by Nur Halima
luhur dan sopan satun dalam perbuatan. ?
Contoh tujuan strategis dan tujuan
operasional

Th. 2019-2020 s/d 2023- Th. 2019-2020 s/d 2020-


2024 2021
1. UN sama atau di atas KKI 1. UN dari 6,5 menjadi 6,75
2. 80% lulusan berguna di 2. 60% menjadi 65% lulusan
berbagai sektor berguna di berbagai sektor
3. Volly, futsal, dan catur 3. Volly, futsal, dan catur
juara nasional juara kabupaten
4. Seni musik tingkat 4. Seni musik tingkat
internasional kabubaten
5. 100% siswa melaksanakan 5. Dari 60% menjadi 70%
syariat agama masing- siswa melaksanakan
masing. syariat agama masing-
masing.

mart'20 presented by Nur Halima 18


PERKEMBANGAN TEORI DAN METODOLOGI
PERENCANAAN PENDIDIKAN
1. Perencanaan untuk jangka pendek
(perencanaan operasional)
(1 – 2th), jangka menengah ( 4 – 5 th),
dan jangka panjang (10 – 15 th)
2. Bersifat komprehensif (menyeluruh)
3. Bersifat Intregated (terpadu)
4. Merupakan integral dari manajemen
pendidikan
5. Memperhatikan perkembangan kuantitas
dan kualitas pendidikan.
mart'20 presented by Nur Halima 19
LANGKAH-LANGKAH PERENCANAAN
Beberapa pendapat tentang prosedur
dan langkah perencanaan :
A. Menurut Morpet,
1. Pengumpulan informasi & analisa data
2. Penyelesaian perubahan kebutuhan
3. Indentifikasi tujuan dan prioritas
4. Alternatif pemecahan masalah
5. Implementasi, mencapai & memodifikasi

B. Pendapat-pendapat lainnya,
1. Menentukan tujuan & kebijakan
2. Alat untuk mencapai tujuan
3. Sumber pendukung (dana, SDM,
material)
mart'20 4. Pengorganisasian
presented by Nur Halima 20
Proses/langkah perencanaan yang lain :
A. Pendapat beberapa ahli :
1. Indentifikasi tujuan
2. Menentukan forecasting (ramalan) dan
menentukan program
3. Spesifikasi program
4. Menentukan standar performen
5. Melakukan reviu
B. Pendapat lainnya :
1. Menetapkan visi, misi, dan tujuan
2. Mengumpulkan informasi (dapat menggunakan
swot)
3. Analisa kebutuhan (dapat menggunakan swot)
4. Menentukan prioritas permasalahan
5. Spesifikasi tujuan
6. Membuat strategi (langkah pemecahan
masalah)
mart'20
7. Menentukan budget (Dana = RAPBS)
presented by Nur Halima 21
Pada pelaksanaan perencanaan,
dapat dilakukan langkah-langkah,
prosedur dan proses perencanaan
dengan melakukan penggabungan
dari teori-teori di atas.
Pemilihan langkah, prosedur dan
proses dapat disesuaikan dengan
kebutuhan dan tujuan organisasi
Pemilihan langkah, prosedur dan
proses sangat berpengaruh
terhadap keberhasilan dari tujuan
mart'20
organisasi presented by Nur Halima 22
Perlukah
Standar performan

mart'20 presented by Nur Halima 23


MENENTUKAN STANDAR PERFORMAN
Standar Performan  ukuran yang
ditetapkan oleh organisasi untuk semua
bentuk dan jenis layanan yang
seharusnya dilakukan pada semua
kebutuhan, misalnya :

Sikap dan perilaku manager, direksi,


bagian, seksi, staf, dan bag. Pelayanan
Ukuran, model, bentuk, dan warna untuk
peralatan kantor, dan alat pendukung
lainnya.
Uniform, kelengkapan pendukung lainnya
sebagai ciri khusus organisasi tersebut.
mart'20
Tata tertib, dan disiplin personil
presented by Nur Halima 24
STANDAR APA YANG
DIGUNAKAN SEBAGAI
TOLOK UKUR
KEBERHASILAN.....?

mart'20 presented by Nur Halima 25


STANDAR NASIONAL PENDIDIKAN (SNP)
PP No. 19 TAHUN 2005

STANDAR ISI (PERMEN No. 22)


STANDAR KELULUSAN (PERMEN No. 23)
 54/2013
STANDAR PROSES (PERMEN No. 41)  65/2013
Pelaks SK & SP  81A/2013
STANDAR KETENAGAAN (PERMEN No. 12
PENGWAS, 13 KEPSEK,16 GURU, 18 SERTIFIKASI)
STANDAR SARANA PRASARANA (PERMEN
No. 24)
STANDAR PENGELOLAAN (PERMEN No. 19)
STANDAR PEMBIAYAAN (PERMEN No. 48)
STANDAR PENILAIAN (PERMEN No 20) 
66/2013

mart'20 presented by Nur Halima 26


ANALISA SUMBER ORGANISASI
Alanisa sumber organisasi pada sebuah
sekolah, antara lain :
Analisa kepala sekolah, wakasek, wali
kelas, pustakawan, laboran, pesuruh,
satpam, dll.
Bahan ajar dan model pembelajaran
Media belajar
Lingkungan belajar
Anggaran kebutuhan sekolah
Sarana dan prasarana sekolah
Sistem informasi
Kurikulum
Ketrampilan
mart'20 presented by Nur Halima 27
ALTERNATIF PEMECAHAN TUGAS

Tugas-tugas tertentu kadang mempunyai


nilai kompleksitas yang sangat tinggi.
Banyak hal variable kesulitan dan
pengaruh-pengaruh lingkungan yang
mempengaruhinya, sehingga dalam
pemecahan masalah harus melalui
beberapa alternatif.

Alternatif pemecahan sangat penting


dalam mencapai penyelesaian tugas yang
telah ditetapkan dalam suatu organisasi.
Hal ini sangat tergantung pada pemilihan
alternatif pemecahan masalah yang tepat.
mart'20 presented by Nur Halima 28
Misalnya : Kompetisi Lomba Volley SMP XYZ Surabaya

Alternatif 1 Alternatif 2 Alternatif 3


 Peserta untuk Tk  PesertaTk Gerbang  Peserta untuk Tk
Jatim Kertasusila Surabaya
 Peserta Putra  Peserta Putri  Peserta Pa Pi
 Didukung sponsor  Biaya mandiri  Biaya Sponsor dan
mandiri
 Tempat sewa GOR  Tempat di sekolah  Tempat di Koni
 Wasit Nasional  Wasit Tk Jatim  Wasit dari guru OR
 Karcis masuk  Karcis masuk Rp.  Karcis masuk Rp.
Rp. 10.000 8.000 5.000
 Sistem kompetisi  Sistem setengah  Sistem gugur
penuh kompetisi

ALTERNATIF PEMECAHAN presented


mart'20 MASALAH DALAM SEBUAH KOMPETISI
by Nur Halima 29
IMPLEMENTASI PERENCANAAN

Melalui indentifikasi, penentuan prioritas,


analisa berbagai faktor, alternatif
pemilihan dan pemecahan masalah, maka
dapat dipertimbangkan untuk menetapkan
suatu “program terpilih” sesuai dengan
visi, misi, dan tujuan organisasi.
Program terpilih yang telah ditetapkan,
kemudian dilanjutkan job discription,
target yang harus dicapai, dan penetapan
siapa penangung jawab & pelaksananya
untuk melaksanakan program

mart'20 presented by Nur Halima 30


DIAGRAM IMPLEMENTASI
Kebutuhan

Tujuan

Spesifikasi
tujuan Reviu

Standar
Performan Implementasi

Menentukan alat dan


Metode alternatif
mart'20 presented by Nur Halima 31
Sekian
dan
terima kasih

mart'20 presented by Nur Halima 32

Anda mungkin juga menyukai